Strong Signal
Sebuah kontrak kerja sama biasa yang berujung merubah kehidupan seseorang, Alin harus terjebak dalam lingkaran hitam yang tidak sengaja ia gambar dengan tangannya sendiri. Kehidupan yang belum pernah ia bayangkan sebelumnya, Club Malam (Black Rocher) yang berlokasi di Gangnam menjadi sebuah bangunan yang menyimpan ba...