N.A
5 stories
Melody Aeris by Rheina_Yuliana
Rheina_Yuliana
  • WpView
    Reads 19
  • WpVote
    Votes 9
  • WpPart
    Parts 9
Ini hanya sebuah kisah cinta. Yang mengikat masing-masing hati remaja. Mereka percaya. Bahwa Tuhan menganugerahkan rasa cinta dalam jiwa dan raga setiap yang bernyawa. Mereka percaya bahwa panah asmara sudah di tarik oleh dewa dewi asmara. Cinta itu sudah mengakar. Dan demi cinta mereka itu. Pengorbanan bisa menjadi hal paling indah dalam mengikat cinta.
Too Easy To Love by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 887,238
  • WpVote
    Votes 107,395
  • WpPart
    Parts 33
Pernah jatuh cinta pada pandang pertama? *** Nama mereka adalah Mily dan Juwita. Kalau mendengar namanya, mungkin kebanyakan orang sudah berekspetasi jika mereka berdua adalah gadis yang cantik dan manis. Tetapi, ekspetasi memang sering tidak sesuai pada kenyataan. Dengan nama lengkap Emily Gwineth Putri dan Juwita Bahari. Kedua sepasang sahabat itu sering mendapatkan cercaan karena namanya yang bagus sedangkan wajahnya yang berbanding terbalik. Hidup dengan kepribadian Dork, membuat Mily dan Juwita tidak layaknya pada anak SMA jaman sekarang. Mereka berdua aneh, konyol, dan tidak pernah berfikir mengikuti tren terbaru. Serta penampilan yang jadul dan asal-asalan memperlengkap kejelekan mereka. Dan tidak lupa pada kenyataan dengan otak kosong alias tidak tahu apapun. Seburuk itu. Tetapi, hal itu perlahan sirna sejak pertemuan di atas angkot dengan seorang lelaki murah senyum, berbadan tinggi, dan bertubuh atletis yang bernama Surya Nugraha, membuat kepribadian dan penampilan mereka berdua berubah drastis. Cinta memang dapat mengubah segalanya. Apapun dapat di lakukan untuk bisa dekat dengan Dia. Karena langsung tertarik pada Surya, Mily dan Juwita mulai diam-diam mencari tahu siapa lelaki itu sebenarnya? Mengapa ia memiliki segudang pemuja yang bersatu pada fans klub ilegal yang di sudah lama ada bahkan sebelum Mily dan Juwita bersekolah disana? Hingga pada akhirnya, tekad Mily dan Juwita yang ingin bergabung juga menjadi awal kisah yang akan segera di mulai. *** KITA KETEMU DI SETIAP HARI SENIN, BEB 😽 -- 14/02/2019
suekko✔ by aroundbeans
aroundbeans
  • WpView
    Reads 43,014
  • WpVote
    Votes 7,391
  • WpPart
    Parts 10
curahan hati gimana rasanya jadi anak terakhir, dan punya dua kakak yang sama-sama nyusahin.
Sampaikan Pada Pacarmu, Aku Pernah Mencintaimu by kannanpan
kannanpan
  • WpView
    Reads 58,460
  • WpVote
    Votes 8,634
  • WpPart
    Parts 20
Bukan maksudku ingin merebut kamu kembali dari gadis itu. Inginku hanya kamu. Kamu, untuk menyampaikan padanya, bahwa bukan hanya dia yang mencintaimu, tapi aku juga-pernah. Mungkin sekarang sudah tidak. Bisa jadi, sekarang masih. Siapa yang tahu pasti, toh perasaan seringkali timbul tenggelam tanpa tahu ada. © Juni 2018 by Kansa Airlangga
BISU by zashilaaaaa
zashilaaaaa
  • WpView
    Reads 44,626
  • WpVote
    Votes 2,908
  • WpPart
    Parts 11
Hanya bisa diam tanpa mampu membantah Hanya bisa mendengar tanpa mampu berbicara Hanya bisa menerima tanpa mampu melawan Dia memang bisu, tidak bisa bicara. Tapi dia juga manusia yang berhak diperlakukan sebagaimana mestinya. 27 Januari 2017