Zandyta's Reading List
20 stories
From Scarleta To Geraldo by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 301,913
  • WpVote
    Votes 29,865
  • WpPart
    Parts 53
Sequel Scarldo Manusia cepat berubah. Dan itu yang terjadi terhadap mereka. Kedekatan yang dulu terlihat begitu membahagiakan, kini lama kelamaan menjadi semu. Kasih sayang yang pernah dibagi seakan-akan sirnah tak tersisa, menyisakan bayang-bayang kenangan yang dulu pernah mereka alami. Jika begini jadinya, akankah perpisahan harus kembali terjadi disaat pernikahan telah mempersatukan mereka? *** From Scarleta To Geraldo Copyright © 2019 by kdk_pingetania
DUA BELAS "CERITA GLEN ANGGARA" by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 8,813,586
  • WpVote
    Votes 615,314
  • WpPart
    Parts 29
Glen Anggara, anak tunggal dari keluarga kaya raya yang memiliki kepintaran dibawah rata-rata. Glen menyukai kebebasan dan hanya ingin melakukan semua hal yang membuatnya bahagia. Sikap absurd dan menyebalkannya selalu membuat orang naik darah. Suatu hari, Glen bertemu dengan seorang gadis cantik berwajah pucat bernama Shena. Gadis itu tiba-tiba menyuruh Glen untuk menjadi pacarnya. Tentu saja Glen langsung menolak, Glen mengganggap bahwa Shena aneh dan gila. Namun, dipertemuan kedua mereka. Glen tidak sengaja menemukan secarik kertas milik Shena yang bertuliskan dua belas keinginan sebelum senja terbenam. Sebenarnya apakah dua belas keinginan tersebut? Apa yang dilakukan oleh Glen setelah membaca dua belas keinginan milik gadis yang dianggapnya aneh dan gila? Kisah komedi romantis yang dibumbui taburan air mata, siap menemani hari indah kalian. Jangan lupa selalu bahagia.
Iya, Pak! [available at bookstores] by helyups
helyups
  • WpView
    Reads 4,481,693
  • WpVote
    Votes 50,988
  • WpPart
    Parts 13
Pertemuan kita biasa saja, tapi ada rasa yang tak biasa. *** "Nanti selesai kelas kamu ke ruangan saya!" "Iya, Pak." "Jangan telat, langsung selesai kelas ke ruangan saya." "Iya, Pak." "Jangan lupa Adeeva, nanti selesai kelas ke ruangan saya." "Iya ... sayang." *all pictures from Pinterest
STELLA. by kkiiimmmyy
kkiiimmmyy
  • WpView
    Reads 17,356,266
  • WpVote
    Votes 724,783
  • WpPart
    Parts 42
[COMPLETED] Seorang gadis yang 'terpaksa' tinggal satu flat dengan lelaki menyebalkan di asrama. Segala sesuatu mereka lakukan bersama, hingga tumbuh rasa yang sejak awal mereka hindari. Akankah mereka berhasil menghindari rasa itu? atau justru menarik erat dan tak akan melepaskannya?
Jihwa dan Raga by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 15,210
  • WpVote
    Votes 1,009
  • WpPart
    Parts 1
[A SHORT STORY] *** Apa salah ketika kita memilih untuk menyatakan perasaan kita? *** Jihwa dan Raga Copyright © 2019 by kdk_pingetania
WHEN I'M GONE (end✔) available on playstore!  by skyisbleu
skyisbleu
  • WpView
    Reads 513,416
  • WpVote
    Votes 21,157
  • WpPart
    Parts 20
⭐RANK 1 ON #SADSTORY Jika semua orang boleh bahagia,izinkan aku merasakannya. Sebentar saja, agar aku tau... Indahnya kata "Bahagia." -Amanda jelisa prawira- link menuju playstore : https://play.google.com/store/books/details?id=1jqnDwAAQBAJ
24/7 (SELESAI) by sabrina1928
sabrina1928
  • WpView
    Reads 21,326,465
  • WpVote
    Votes 1,128,366
  • WpPart
    Parts 71
Sudah di terbitkan oleh penerbit Rainbookpublishing (FOLLOW SEBELUM BACA!) TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU INDONESIA (offline maupun online) Rank #1 remaja 02/11/2019 (Series stories of Gibadesta Family) (Bisa di baca terpisah) Namanya Albar Gibadesta, cowok dengan wajah tampan ini banyak di gemari kaum hawa. Lelaki yang penuh teka - teki menyukai seorang gadis yang kehidupannya sangat jauh berbeda dengannya yang bisa dibilang harmonis. Mampukah Albar bersama gadis itu selama 24/7....? ... Publish 4/5/19 Finish 20/6/19 Diterbitkan oleh penerbit : Rainbookpublishing
KIDO VS YURA [TERSEDIA DI GRAMEDIA] by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 29,897,806
  • WpVote
    Votes 808,089
  • WpPart
    Parts 53
JUDUL LAMA = ILFEEL TAPI CINTA TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN TOGAMAS SELURUH INDONESIA "Kidoooo balikin ciuman pertama gue!" tagih Yura kesal. "Mana bisa dibalikin? Lo mau gue cium lagi?" tantang Kido. "Gue jijik! Gue bakal cuci bibir gue tujuh kali basuhan salah satu basuhannya gue campur tanah." "Lo pikir gue najis mugholadoh?" Kido dan Yura, dua anak SMA yang tinggal dalam satu rumah karena terpaksa. Tiada satu hari pun tanpa bertengkar. Karena bagi mereka, bertengkar itu menyenangkan. Highest rank! #1 di fiksi remaja (5-7 Januari 2019)
Juli  by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 1,681,988
  • WpVote
    Votes 109,463
  • WpPart
    Parts 65
CERITA TELAH DITERBITKAN Twins Month [2] : Juli Valeria Alexis Juli, ditinggalkan oleh cinta pertamanya dan memutuskan untuk menyembunyikan sakit hatinya dibalik senyum yang ceria. Julian, ditinggalkan sahabat yang amat ia cinta dan memutuskan untuk menutup diri dan bersikap dingin. Mereka sama-sama terluka, mereka sama-sama tersakiti, namun mereka mempunyai cara yang berbeda untuk menyembunyikannya. Lalu bagaimana jika kedua orang itu terpaksa harus menikah diusia muda dan tinggal bersama? Akankah hal itu membuat luka mereka semakin dalam dan tersembunyi? Atau malah lambat laun akan semakin menghilang tanpa meninggalkan bekas? #7 in teenfiction (03-06-2018) *** Juli Copyright © 2017 by kdk_pingetania
JeaLouis  by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 552,192
  • WpVote
    Votes 35,745
  • WpPart
    Parts 24
CERITA PINDAH KE PLATFORM NOVELTOON Spin Off Bad Girl In The School Bagaimanakah jadinya jika Jea yang terkenal playgirl dan tomboy dijodohkan dengan Louis yang cueknya minta ampun? Belum lagi Jea harus membuat Louis jatuh cinta padanya dan itu tidak mudah, karena Jea harus menghadapi Caca yang diminta Louis untuk menjadi pacar boongannya. Akankah dia bisa membuat lelaki yang dijodohkan padanya mencintainya? #59 in the teenfiction (27-12-2016) *** JeaLouis Copyright © 2016 by kdk_pingetania