mutiaratnariris's Reading List
11 stories
Luci Is A Fat Girl (Proses Revisi) by Mira_myt
Mira_myt
  • WpView
    Reads 323,658
  • WpVote
    Votes 15,806
  • WpPart
    Parts 37
CERITA PERTAMA AUTHOR!!! Memiliki tubuh ideal dan wajah yang cantik merupakan impian semua perempuan.Termasuk Luciana Kamila.Gadis yang selalu menjadi korban bully selama setahun lebih ia sekolah di SMA Cakrawala. Alasan ia di bully? karena ia memiliki tubuh yang gendut dan pendek,wajah yang bulat dan berkulit sawo matang.Sebenarnya itu tidak menjadi masalah,bukan? Namun bagi sebagian orang itu adalah masalah yang besar. Luci selalu bersabar tapi kesabaran manusia ada batasannya bukan? sampai suatu hari Luci menyerah pada semuanya. Ia memilih pergi jauh dari masa lalunya termasuk cinta pertamanya yang merupakan seorang most wanted boy dan ikut andil dalam pembullyan yang membuat Luci hancur. Apakah Luci akan kembali dan bertemu lagi dengan cintanya? "I tried to be patient with fate,but I was tired.I love him but everything will only make me suffer💔" LUCIANA KAMILA #10 in penyesalan, 24 April 2020 #17 in bullying, 25 April 2020
YOU'RE MINE, SELLA! | ✓ by callme_mpit
callme_mpit
  • WpView
    Reads 3,627,231
  • WpVote
    Votes 214,937
  • WpPart
    Parts 40
[BELUM DIREVISI] Vector by @respt_ "Lo harus jadi pacar gue, se-ka-rang!" Dari sinilah, cerita kehidupan Sella dan Elang dimulai. ___ Kisah dari Grasella Amalia, seorang gadis yang hidupnya selalu tenang, kini berubah sejak statusnya berubah menjadi kekasih dari seorang pria bernama Elang Angkasa. Kehidupan Sella tak lagi tenang seperti dulu. Sifat dan prilaku Elang yang kasar, possesif, egois dan terkadang romantis membuat Sella harus dengan sabar untuk menghadapinya. Semakin lama, sifat Elang yang possesif semakin menjadi, Sella jadi sulit untuk melakukan sesuatu. Apakah Elang benar-benar mencintai Sella, Sementara Elang sebelumnya belum pernah melakukan hal seperti ini pada gadis manapun? Atau bahkan, ada sesuatu yang mengharuskan Elang melakukan semua ini? ------- High Rank #1 - fiksiremaja (110321) #1 - cintasma (191020) #1 - wattpadindonesia (041020) #1 - mine (300520) #1 - tenfiction (220220) #1 - tenfict (190220) #1 - paksaan (010220) #1 - ceritasma (100220) #1 - sella (040120) #1 - possesifboy (080120) #2 - polos (151219) #2 - possesif (311219) #2 - elang (190620) *** Start : 🖊Sept 20, 2019 Finish : 💌 March 7, 2020
Jangan Buang Aku, Ayah! by Miss_N714
Miss_N714
  • WpView
    Reads 5,069,883
  • WpVote
    Votes 455,987
  • WpPart
    Parts 59
Seperti halnya uang. Bahkan ketika lusuh sekalipun kau akan tetap berharga. Sekalipun dibuang oleh keluarganya, Serena menemukan keluarga baru sebagai pelipur lara. Gadis bernama lengkap Serena Latifa tersebut memliki keterbatasan dalam bicaranya. Hal tersebutlah yang kemudian membuatnya tebuang dari keluarganya. Kakak-kakaknya justru mengakui dia sebagai anak dari seorang ART. Berbagai penolakan ia terima dari keluarga kandung hingga menimbulkan trauma cukup dalam untuknya, hatinya teriris perih ketika kata-kata tajam itu mengusik indera pendengarannya. Hingga ia bertemu dengan keluarga barunya, yang memoles dan bahkan merawatnya bagaikan sebuah berlian, bukan lagi sebagai sampah yang teronggok kemudian dibuang.
Possesive Brothers [COMPLETED] by matcharramell
matcharramell
  • WpView
    Reads 3,446,593
  • WpVote
    Votes 212,249
  • WpPart
    Parts 41
[BEBERAPA PART DI PRIVATE, FOLLOW SEBELUM MEMBACA!!]⚠️ Terkadang, sebuah 'kebetulan' hanyalah takdir yang sedang menyamar; Steela hanyalah gadis biasa dengan kehidupan normal. Hidup dengan ibu angkatnya dan bersama-sama bekerja keras demi menjalani hidup. Hingga karena suatu kejadian, ia bertemu dengan keluarga aslinya. Orang tua dan keempat kakak laki- lakinya. Bertemunya mereka mengubah banyak hal, pintu takdir kembali terbuka mengharuskan gadis itu melangkah memasukinya. Seiring berjalannya waktu, banyak masalah datang seolah memberi ujian dan mengusik hidup tenangnya. Mampukah Steela melewatinya? . . . ⠀ Start : 25-01-2020 End : 25-04-2020 🏅#1 in brother (23-02-2020) 🏅#1 in funny (01-03-2020) 🏅#1 in possesive (09-03-2020) 🏅#1 in family (30-03-2020) 🏅#1 in friendship(30-03-2020) ©Matcharramell, 2020 _____________________________________ ┊ ┊ ┊ ┊ ┊ ┊ ┊.⋆˚ ┊ ┊ ┊ ┊ ┊ ┊ ˚✧ ┊ ┊ ┊ ┊ ˚➶ 。˚ ☁︎ ┊ ┊ ┊ ☁︎ ┊ ┊ ☪︎. ┊ ✱                                 ✧ ⋆ . ┊ . ✱˚   .  ˚ ✩.
RAGA [completed] by NitaAyn_
NitaAyn_
  • WpView
    Reads 26,390,132
  • WpVote
    Votes 1,728,061
  • WpPart
    Parts 52
Raga Samudera. Cowok berparas tampan yang mampu membuat semua kaum wanita memekik yang hanya melihat senyumannya. Jika menjadi Raga, siapakah yang kalian pilih? kekasih, atau sahabat? Selalu dinomorduakan adalah hal yang biasa untuk gadis cantik yang menjabat sebagai kekasih Raga. Raga selalu menomorsatukan sahabatnya yang memiliki trauma berat dimasa lalunya. Membuat Raga harus selalu ada untuk sahabat kecilnya itu. Tetapi siapa yang tahu jika gadisnya Raga memiliki perasaan yang sangat terluka ketika Raga selalu mementingkan sahabatnya padahal kekasihnya itu dalam bahaya juga kepedihan yang mendalam. Bagaimana kisah mereka? Happy Reading!
Shea [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 20,198,687
  • WpVote
    Votes 1,643,055
  • WpPart
    Parts 61
"Kamu adalah potongan nada yang akan menyempurnakan musikku" *** Dia yang selalu hadir, belum tentu akan bersama denganmu selamanya, bisa saja dia menemanimu karena ia sedang kesepian. Dia yang selalu peduli, belum tentu bersungguh-sungguh mencintaimu, bisa saja dia melakukan hal itu ke banyak orang dan kamu adalah salah satu dari orang itu. Dia yang selalu mendengarkan keluh kesahmu, bukan berati dia yang mengerti semua tentang kamu, bisa saja dia melakukan itu hanya karena dia kasihan padamu. Ya, karena semua yang dia lakukan bisa saja dia tidak perasaan apapun padamu, jadi jangan terlalu cepat menyimpulkan dia menyukaimu hanya karena dia bersikap baik padamu. -Shea Kanaka Archandra
ELANG [Open PO] by Rhetixs
Rhetixs
  • WpView
    Reads 1,954,549
  • WpVote
    Votes 140,751
  • WpPart
    Parts 47
Elfas yang kerap disapa el putra dari pasangan vibra dan vio,cowok tampan dengan sejuta pesona siapa yang tau jika el yang selalu bersikap ramah dan mudah berbaur ternyata pengidap depresi (self injury) sejak usia 15th,hidupnya tergantung obat dan cuter.tiada hari tanpa obat sekali saja telat minum obat el akan berubah seperti moster berteriak² ketakutan dan melampiasakan kemarahannya dengan menyayat tangan sendiri. Berbagai upaya dilakukan vibra-ayahnya untuk kesembuhan el tapi nihil semakin hari keadaannya malah semakin memburuk. Hingga seorang gadis datang ke kehidupan el seolah merubah segalanya sikap humoris yang ia miliki mampu menyihir seorang el,perlahan dia membantu el agar terlepas dari penyakit depresi itu segala bentuk perhatian dan kasih sayang ia berikan, Namun takdir? Siapa yang tau, Akankah el bisa bertahan dan hidup normal,ataukah kematian yang akan menjadi akhir perjuanganya? Ikuti kisah mereka di sini..... #sequel 'me and my bad husband' #followdulu sebelum baca biar enak,dan nggaj ribet nanti kalau ada yg di privat.
Vana & Shila [OPEN PO & KARYAKARSA] by sherinauci
sherinauci
  • WpView
    Reads 3,061,493
  • WpVote
    Votes 78,271
  • WpPart
    Parts 37
HADIR DI KARYAKARSA @SHERINAUCI [Bhatia Series 4] menceritakan tentang dua orang saudara kembar yang mempunyai sifat bertolak belakang. Vana yang keras kepala dan selalu membantah sedangkan Shila yang selalu menuruti ucapan orang tua ataupun kakak-kakaknya. Shila yang selalu dibanggakan oleh semua orang. Shila yang disayangi dan dilindungi oleh semua orang namun, itu hanya Shila tidak dengan Vana. Vana yang selalu dipandang sebelah mata, Vana yang selalu mendapatkan hukuman dari ayah dan kakaknya yang keras. Shila sangat menyayangi Vana begitupula dengan Vana yang sangat menyayangi Shila. Namun, Vana tak pernah sekalipun mengatakannya langsung pada Shila. Dia malah selalu mengatakan kalau dia membenci saudara kembarannya. "Van! Shila sayang sama Vana!" teriak Shila. "Vana! Van! Shila sayang sama Vana. Shila mohon, jangan benci Shila." Shila memeluk tubuh Vana yang terbalut selimut. "Van juga sayang sama Shila," Batin Vana yang pura-pura tertidur. Rank #1-Fiksiremaja[12-08-2020] Rank #1- Psikopat [06-07-2020] Rank #1-saudara [13-07-2020] . . gimana2 penasaran gak? Vana dan Shila anaknya Devano dan Shifa loh, sequel Raira2🤗 kalau ada yang baca 'Raira2' pasti tau lah ya gimana sifat keluarga BHATIA.
I am fine (Sudah Penerbitan) by TiaraYulita2
TiaraYulita2
  • WpView
    Reads 10,459,022
  • WpVote
    Votes 74,177
  • WpPart
    Parts 17
BEBERAPA BAB DI HAPUS KARENA KEPINTINGAN PENERBITAN Jangan lupa follow author... Kisah dua orang gadis yang memiliki wajah yang sangat mirip, tapi memiliki sifat yang bertolak belakang. Mereka terlahir di keluarga yang berada dan harmonis. Kayla Ashifa Alinsky. Gadis cantik yang bisa di panggil kay. Memiliki otak cerdas, baik, mudah tersenyum, dan merupakan good girl disekolahnya. Keysha Ashifa Alinsky. Gadis cantik yang bisa di panggil key. Sifat key sangat berbeda dengan saudara kembarnya. Key memiliki otak pas-pasan, tapi dia sangat hebat dalam bidang non-akademik, judes dan juga ketus. Dan dia merupakan bad girl disekolahnya. Karena perbedaan sifat inilah keluarga mereka selalu membanding-bandingkan key dengan kay. Key yang bad girl dan kay yang si good girl. Key sangat benci jika dibanding-bandingkan dengan kay oleh orangtuanya. Apakah key juga akan membenci kay? Atau akan kah key akan baik kepada kay.? Penasaran? Buruan langsung baca aja ya... Tapi jangan lupa follow author. Jangan lupa vote and coment ya.. See you...😘
Iya, Pak! [available at bookstores] by helyups
helyups
  • WpView
    Reads 4,481,974
  • WpVote
    Votes 50,993
  • WpPart
    Parts 13
Pertemuan kita biasa saja, tapi ada rasa yang tak biasa. *** "Nanti selesai kelas kamu ke ruangan saya!" "Iya, Pak." "Jangan telat, langsung selesai kelas ke ruangan saya." "Iya, Pak." "Jangan lupa Adeeva, nanti selesai kelas ke ruangan saya." "Iya ... sayang." *all pictures from Pinterest