janahreal's Reading List
110 stories
SEMESTA by hfcreations
hfcreations
  • WpView
    Reads 1,862,679
  • WpVote
    Votes 188,037
  • WpPart
    Parts 76
Bintang, kerlap-kerlip yang menghiasi malam. Bintang dengan cahayanya yang terang dan Bintang yang selalu menghangatkan. Namun Bintang yang satu ini berbeda. Centaury Bintang Techa. Baginya hujan itu mengerikan, ia akan bersembunyi ketika rinai itu datang. Hujan adalah musuh bebuyutan, sinarnya yang membentang akan redup bersamaan dengan kecemasan dan ketakutan. Hidup yang bergantung pada ramalan cuaca membuat geraknya tak bebas seperti remaja pada umumnya. Bahkan ia membenarkan satu teori yang menyebutkan. Tapi beda resepsi bagi Angkasa Naufal Adhyastha. Bintang mempunyai cara tersendiri untuk memantulkan cahaya, terlihat sederhana tapi begitu indah. Baru satu hari ia bertemu dengan Bintang tapi sudah dikejutkan dengan kejadian yang tak terduga. Hingga tanpa Angkasa sadari, ia telah berjanji akan menjaga dan menjadikan Bintang sebagai semestanya.
Overmorrow by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 1,055,037
  • WpVote
    Votes 99,278
  • WpPart
    Parts 69
Abstrax Series [3] : Michael Diraksana Entah bagaimana ceritanya, Zanna bisa tiba-tiba suka dengan Mike, lelaki menyebalkan yang membongkar rahasia Zanna sejak pertama kali bertemu. Gadis itu berusaha keras supaya bisa dekat dengan lelaki itu. Hanya saja Mike tidak pernah memedulikan perasaan Zanna. Ia juga tidak berniat untuk membalas perasaan gadis itu. Karena Mike tidak menyukai Zanna dan tidak boleh menyukai gadis itu. Apakah lusa akan lebih menyenangkan? #45 in fiksi (14-12-2019) *** Overmorrow Copyright © 2019 by kdk_pingetania
Flower Moon by bieruuuu
bieruuuu
  • WpView
    Reads 881
  • WpVote
    Votes 243
  • WpPart
    Parts 19
Dua remaja yang menemukan bintangnya dalam kisah sekolah, hingga mereka berdua terlalu erat memegangnya. Juga kehilangan bintangnya yang membuat mereka akan menghadapi setiap situasi. Alur yang mengantarkan kepada mereka sebuah pelajaran dengan kenangan yang akan selalu mereka ingat. "Nanti kalo kita udah pisah, lo siap?" "Pisah apa?" "semuanya...." Apakah mungkin jika mereka akan mengatasi persoalan dan bintang akan selalu ada untuk mereka? _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ __ _ _ _ _ __ _ _ _ _ _ Slow update :) *Cerita hasil imajinasi saya sendiri! Skuy langsung baca! Jangan lupa tinggalkan jejak. Terimakasih...
Dipsha  [TELAH TERBIT] by Nadainun13
Nadainun13
  • WpView
    Reads 18,320,487
  • WpVote
    Votes 182,095
  • WpPart
    Parts 15
[FOLLOW SEBELUM BACA ] (SUDAH TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA) PART SUDAH DI HAPUS SECARA ACAK. [#1 teenfiction] [#1 remaja] [#1 fiksi] [#1 Masasma] Memiliki sahabat yang kurang waras emang harus memiliki kesabaran yang besar. Seperti yang Echa rasakan ketika mempunyai tiga sahabat yang otaknya miring semua. Dia harus rela mempertaruhkan harga dirinya akibat tantangan sialan yang salah satu sahabat berikan. Pradipta Virgama, kakak kelas Echa yang katanya memiliki wajah tampan dan pintar tetapi bagi Echa pria itu malah mirip seperti Monster. Dan sialnya dia di paksa untuk menembak kakak kelasnya itu. Lalu bagaimana kisah mereka setelah itu? Yuk langsung aja baca. Orang bijak tidak akan menilai suatu karya sebelum ia menuntaskan nya.
ACILLA (TAMAT)  by Putriwynt_
Putriwynt_
  • WpView
    Reads 2,443,916
  • WpVote
    Votes 76,298
  • WpPart
    Parts 60
~Kita adalah fatamorgana yang terlalu aksa di sebut jatukrama~ Dua remaja yang dipertemukan secara tidak sengaja,membuat keduanya memiliki ikatan hubungan. Seorang ketua osis yang selalu berlangganan dengan laki-laki brandal,musuh nya di sekolah. Acilla Fleandra,gadis yang akan menemani hari-hari Dhirga Fabiano Giantara,gadis yang tiba-tiba akan mencintai Dhirga,gadis yang akan memulai cerita barunya bersama Dhirga. Sebuah kesalahan dan juga orang ketiga akan merubah segalanya. Kepercayaan gadis itu diruntuhkan oleh Dhirga,hatinya berkali-kali menerima rasa sakit dari Dhirga laki-laki yang dulu ia cintai. *BERANI BACA,BERANI VOTE!!
ANTARES by rweinda
rweinda
  • WpView
    Reads 64,342,285
  • WpVote
    Votes 3,245,593
  • WpPart
    Parts 61
[SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, FOLLOW DULU BARU BISA MEMBACA.] Ini tentang Antares Sebastian Aldevaro si Iblis pencabut nyawa berwujud dewa dalam mitologi Yunani. Juga tentang Zeanne Queensha Bratadikara yang cantik tapi penuh teka-teki. Diawali cara pertemuan yang klise, membuat Zea secara terpaksa harus berurusan dengan Ares, Ketua Geng Motor Calderioz. Sayangnya ini bukan cerita tentang ketua geng motor yang bertemu gadis lugu, polos, dan perhatian. Zea lebih dari sekadar itu. Dibalik wajah cantiknya, Zea menutup rapat sejuta rahasia yang tak terduga. Untukmu, dan untuk Antares. #1 IN FIKSIREMAJA [09/08/22] #1 IN FIKSIREMAJA [05/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [06/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [07/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [08/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [09/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [10/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [11/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [12/02/20] #1 in junior [17/08/2024] #1 in fiction [24/12/23] #1 in junior [24/12/23] #1 in solid [27/09/23] #1 in junior [14/12/21] #1 in romantis [29/03/21] #1 in badboy [06/11/20] #1 in revenge [09/09/20] #1 in teen [24/05/20] #1 in sahabat [03/05/20] #1 in teenlit [01/05/20] #1 in highschool [06/03/20] #1 in junior [01/03/20] #1 in baper [30/01/20] #1 in love [28/01/20] #1 in sma [23/01/20] #1 in indonesia [23/01/20] #1 in solid [12/01/20] #1 in geng [07/01/20] #1 in mostwanted [12/12/19] #1 in fiction [28/11/19] #1 in ketua [02/11/19] #1 in teenlife [20/10/19] #1 in senior [02/09/19] #1 in manurios [17/08/19] © 2019, 24th June, ANTARES by Rweinda. All Rights Reserved.
KENSA [TAMAT] by rputrimalla_
rputrimalla_
  • WpView
    Reads 5,321,974
  • WpVote
    Votes 210,446
  • WpPart
    Parts 37
Namanya Kenzo Arsenio, seorang cicit dari yayasan pemilik sekolah, cucu dan anak dari seorang pemilik perusahaan besar, serta wajahnya yang memukau yang turun dari Ayah dan Ibunya, membuatnya semakin sempurna hingga disegani banyak orang. Kenzo itu tak pernah memperdulikan sekitar. Tapi beda lagi ceritanya bila ia dipertemukan dengan cewek yang bandelnya tak tertolong hingga Kenzo risih sendiri melihatnya. Bila biasanya tengah malam seorang gadis akan tidur dikamar bernuansa merah mudanya, Kenzo malah menemukan Clarissa ditempat balapan liar yang Kenzo tahu, tak ada satupun wanita disana. "Clarissa pulang!" "Orang tua gue aja gak larang gue, Kenzo." "Gue yang larang lo!" ~~~ Ini sequel dari RAGA loh. Kenzo itu anak dari Syera dan Galaksi, guys. So, kalian wajib baca! Buat yang belum baca 'RAGA' gapapa, karna cerita ini gak gantung walaupun kalian belum tau 'RAGA', okey. Happy Reading!!♡
Sweet Psychopath Boyfriend [ END ] by Exitozdki
Exitozdki
  • WpView
    Reads 26,917,189
  • WpVote
    Votes 1,379,635
  • WpPart
    Parts 60
Tersedia di toko buku kesayangan Anda. Sometimes, my hands are itching to kill someone, but I have promised my dear ones not to kill anymore -Raga Dirgantara. Karena suatu tragedi Siska kini berakhir menjadi kekasih Raga Dirgantara, seorang psikopat berdarah dingin. Raga, laki-laki itu bahkan hanya terlihat seperti pemuda pada umumnya yang diberkati wajah tampan serta otak cemerlang. Namun, siapa sangka jika di balik itu semua ia memiliki sisi gelap yang bahkan tak akan ada seorang pun ingin mendekatinya. ⚠️ Terdapat adegan kekerasan ⚠️ Sebagian part akan diprivate. #1 Fiksi remaja #2 Romance *** Copyright Exitozdki 2019
SWITCHOVER (Book I) by Mikeindialima2
Mikeindialima2
  • WpView
    Reads 29,051,155
  • WpVote
    Votes 1,295,924
  • WpPart
    Parts 121
BAB MASIH LENGKAP Dark Young Adult (18+) Setelah Ibunya memutuskan untuk menikah lagi bersama pria lain yang memiliki dua anak remaja. Naomi memutuskan untuk pindah ke Chicago dan tinggal bersama Ayahnya. Karena Naomi tidak suka hidup bersama saudara tiri. Baginya hal itu sangat menganggu! Naomi gadis remaja berusia 16 tahun. Berparas Asia dengan rambut hitam pekat dan warna mata yang senada. Sesampainya di Chicago, Naomi merencanakan hidupnya dengan teratur, berteman bersama orang baik, menjauhi dunia malam yang identik dengan budaya barat, dan yang terpenting adalah TIDAK BERPACARAN sembarangan. Namun semua itu keluar dari keinginan Naomi. Karena sejak kenal Leo... Semua rencananya teralihkan. "My life was fine before he was there. The life that I live is in my comfort zone and I'm fine. But when he came into my life, he brought the switch to me, he changed me accidentally. My goal was to become Naomi, a simple girl, turning into a complicated, gloomy and dark girl. I really lost my old self. And yes, you can call this a switchover." ➰➰➰ Switchover (Peralihan) Cerita ini terinspirasi dari beberapa film yang aku nonton dan cerita yang pernah aku baca, seperti Riverdale, teenwolf, a walk to remember, dan terutama After.
Bad Girl Vs Cool Senior [COMPLETED] by ShafaaBalqis
ShafaaBalqis
  • WpView
    Reads 10,782,195
  • WpVote
    Votes 360,275
  • WpPart
    Parts 71
(BANYAK KATA KATA KASAR DI DALAM CERITA INI) banyak kekurangan dalam penulisan mohon dimaklum Follow dulu sebelum baca ya!! Seorang gadis berparas cantik yang memiliki sifat tempremen, nakal, jail dan tukang membuly, sehingga banyak dari sebagian siswa SMA Atlanta tidak berani jika harus berhadapan dengan Aletha Amalia Dirmaga yang menguasai ilmu bela diri. Dengan saorang cowok yang memiliki sorot mata dingin, datar namun memiliki ketampanan yang banyak dikagumi kaum hawa yang termasuk most wanted sekolah. The most wanted julukan Seorang pria yang bernama Alfino Ferdian Iskandar serta kedua sahabatnya Ranz Alfaro Dirmaga, dan Feri Alano. Mereka adalah senior kelas 12 SMA. Aletha adalah anak pemilik SMA Atlanta bandung,seorang bad girl yang memiliki otak pintar di atas rata rata, dua sahabatnya Renata Aulia Rento dan Steva Sista Sanaya. Mereka baru menginjak kelas 11 SMA. Rank #1 in coolboy [7/12/2019] Rank #2 in badgirl [11/12/2019] Rank #1 in badgirl [14/12/2019] Rank #3 in fiksiremaja [14/12/2019] Rank #1 in sekolah [23/12/2019] Rank #5 in teenfiction [23/12/2019] Rank #1 in sma [13/02/2020] Rank #2 in Romantis [4/4/2020] Rank #1 in Wattpad [3/06/2020] Rank #1 in Mostwanted [21/07/2020] Rank #2 in teenfiction [26/07/2020] Rank #1 in teenfiction [18/10/2020] Rank #1 in bad [18/11/2020] Rank #2 in remajasma [10/11/2021] Rank #1 in girl [18/11/2021]