DindaMasyithah's Reading List
2 stories
Windy by Winnyraca
Winnyraca
  • WpView
    Reads 1,357,307
  • WpVote
    Votes 180,897
  • WpPart
    Parts 65
Windy hanya khawatir tidak bisa naik kelas dalam masa sekolahnya, menghindari pacaran yang dianggapnya sumber masalah. Tetapi, Dave-kakak kelas idola di sekolah-menyatakan perasaannya untuk Windy dan membuat segalanya menjadi rumit. *** Windy-seorang kutu buku cerdik, pemberani, dan tak tertanding dalam urusan debat-hanya takut satu hal dalam masa sekolahnya, tidak bisa naik kelas. Dari pengalaman yang dialami temannya dulu, Windy percaya pacaran saat masih sekolah adalah penyebabnya. Tapi, ketika seorang kakak kelas, Dave-yang merupakan idola semua kaum hawa di sekolah-menyatakan perasaannya, Windy terdesak dalam drama yang dibuat oleh cewek-cewek populer yang mengagumi Dave. Saat semuanya semakin pelik akibat gosip-gosip soal Windy yang menyebabkan rundungan datang hampir dari setiap sudut sekolah dan mengganggu waktu belajarnya, Dave malah semakin suka pada Windy. Bagaimana ini? Windy tidak mau tak naik kelas!
The Hoodie Girl (Gadis Hoodie Merah) by yuenwrites
yuenwrites
  • WpView
    Reads 1,077,106
  • WpVote
    Votes 20,354
  • WpPart
    Parts 60
Wren bersembunyi di balik hoodie-nya di sekolah. Namun, ketika Asher yang tampan dan populer menyadari keberadaannya, dia sadar bahwa mungkin dia tidak ingin menjadi tak terlihat lagi. ***** Wren Martin berencana untuk bersembunyi di balik hoodie-nya dan tidak menonjolkan diri sampai akhir waktunya di Easview High School. Namun, saat dia mendapatkan pekerjaan baru untuk menjaga anak, rupanya dia harus menjaga adik dari seorang Asher Reed. Asher yang tampan dan populer, secara otomatis adalah raja di sekolah. Begitu Asher mulai mengalihkan perhatiannya kepada gadis itu. Dia ingin menghabiskan lebih banyak waktu bersama Wren dan kemudian keduanya semakin dekat. Sayangnya, teman-teman populer Asher selalu memandang rendah Wren, dan kekasih Asher saat ini mulai menebar ancaman. Sebelumnya, semua yang Wren paling inginkan adalah menjadi tak terlihat, tetapi sekarang yang dia inginkan hanyalah bersama Asher. Pemenang Watty Edisi Kolektor