SantiSanti927's Reading List
16 stories
Aku Tahu Kapan Kamu Mati (Sudah Terbit & Difilmkan)  by Arumi_e
Arumi_e
  • WpView
    Reads 7,516,185
  • WpVote
    Votes 229,167
  • WpPart
    Parts 46
Beberapa kali #1 in horror #1 in thriller #1 in mystery Novelnya sudah terbit dan sudah difilmkan. Sebagian cerita sudah dihapus. Sinopsis : Siena, murid baru SMA Gemilang yang dianggap aneh teman sekelasnya. Bukan hanya karena wajahnya yang pucat, tapi juga karena dia tak pernah tersenyum, sedikit bicara dan jika memandang, tatapannya tajam sekali. Flo, teman sebangkunya, menahan rasa kesal. Dia yang biasanya ceria menjadi mati kutu di samping Siena. Sikap Siena yang seperti itu bukan tanpa alasan. Siena bisa melihat mahluk-mahluk tak kasat mata, dengan penampilan yang membuatnya ngeri. Dia pun sering mendapat tanda-tanda kapan seseorang akan mati. Semua kemampuannya itu membuatnya dijauhi, dikucilkan dan merasa tersiksa tak bisa hidup normal. Keadaan semakin rumit saat satu per satu orang yang berbuat buruk padanya celaka. Membuat Siena dicurigai sebagai penyebab mereka celaka. *Mulai ditulis 10 Februari 2018 Selesai 20 Juli 2018 NOTE : Cerita ini merupakan pengembangan dari cerpen karyaku yang aku tulis tahun 2010 dengan judul berbeda. Setelah ceritanya aku perpanjang, aku ubah judulnya jadi "Aku Tahu Kapan Kamu Mati" supaya lebih mencekam. Cerita ini sudah terbit menjadi novel. Karenanya, isi cerita part 20-45 sudah dihapus.
assalamualaikum calon imam 💙 by PercakapanAksara216
PercakapanAksara216
  • WpView
    Reads 47,368
  • WpVote
    Votes 425
  • WpPart
    Parts 97
semoga selalu bahagia ❤ semoga yg selalu ku ucap dalam doa adalah kamu Tulisan ini tak setiap hari posting, tulisan ini setiap postingan ini adalah murni nyata dari hasil imaji yg spontan langsung ku ukirkan lewat tulisan ini. Semoga kita semua dipertemukan dgn pilihan terbaik menurut Allah swt. ❤ Inspirasi bisa datang dari mana saja. Aku menyertakan namaku disetiap postingan karena memang itu karya ku. Tak semua tulisanku menggambarkan 100% perasaan ku. Hanya saja inspirasi bisa datang dari mana saja. No baper karena fitri hanya berkarya. Aamiin Alhamdulillah #265 - cerpen (26.04.2019 )
TRS (2) - Matt and Mou by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 3,947,821
  • WpVote
    Votes 193,721
  • WpPart
    Parts 30
The Rules Series (2) : Matthew Rizki Akbar Biasa, cowok dan cewek bersahabat sejak kecil. BIasa, cowok dan cewek saling memendam rasa di hati kecil. Namun, jika ini terjadi padamu, apa yang kau lakukan? Faktanya, yang biasa tidak biasa seperti kedengarannya. © Copyright 2014
+2 more
Wedding Agreement ( WEB SERIES tayang di Disney Hotstar) by viveramia
viveramia
  • WpView
    Reads 12,076,163
  • WpVote
    Votes 300,495
  • WpPart
    Parts 33
#1 Romance, 27 Juli 2018 Novel sudah tersedia di GRAMEDIA. Filmnya bisa ditonton di Netflix dan Disney Hotstar. Web series-nya bisa ditonton di Disney Hotstar mulai 25 Maret 2022 Bagi Btari Hapsari, atau Tari, menikah adalah ibadah. Walau belum mengenal dengan baik calon suami yang dikenalkan oleh pakde dan budenya. Ia yakin cinta bisa tumbuh belakangan, ketika sudah menjadi pasangan yang halal. Sayang sekali, Byantara Wicaksana, atau Bian, tidak berpikiran sama. Ia menikah karena terpaksa. Sebuah kesepakatan sudah ia siapkan jauh-jauh hari. Satu tahun adalah waktu yang ia berikan untuk pernikahan ini. Sesudahnya, ia akan menikahi wanita yang pernah menjadi kekasihnya dulu. Bagaimana mereka menjalani keseharian sebagai sepasang suami istri yang tinggal dalam satu atap? Apakah Tari bisa bertahan menjalani pernikahan yang sudah ditetapkan waktunya? **** Testimoni Pembaca "Membaca novel ini diingatkan kembali betapa pentingnya mengenal pasangan kita sebelum menuju ke pernikahan. Perlu satu visi dan satu rasa supaya tidak salah langkah." (Surya Saputra, Aktor) "Sebuah Cerita Klasik dengan pengemasan modern yang realistis." (Dwi Sasono, Aktor) "MasyaAllah. Penulisan yang cerdas. Penulis bisa membawa kita larut dalam cerita sambil mendapatkan pelajaran ilmu agama Islam yang tidak menggurui." (Ratu Anandita, Presenter dan Ibu Rumah Tangga) "Halaman demi halamannya membuat kita semakin penasaran. Debut yang sangat menjanjikan dari Mia Chuz. Banyak penulis novel yang menulis dengan baik, namun tidak banyak yg menulis dengan hati." (Archie Hekagery, penulis Sitcom Tetangga Masa Gitu & Okjek) **** Beberapa bab terakhir dihapus untuk kepentingan penerbitan. Terima kasih. -Mia Chuz-
Love Cheesy Paper Ink(s) by whitetides
whitetides
  • WpView
    Reads 203,171
  • WpVote
    Votes 28,703
  • WpPart
    Parts 42
Ini pertama kalinya bagi Gama. Diberi seorang cewek surat yang membuatnya penasaran. Surat dari cewek berinisial "G" selalu memakai bolpoin biru. Karena bolpoin biru milik Gama hilang, Gama memakai bolpoin merah. Biar bagus. ------ Copyright©2017, by whitetides All right reserved
My Teacher My Husband  by DAP8412
DAP8412
  • WpView
    Reads 2,072,046
  • WpVote
    Votes 86,674
  • WpPart
    Parts 46
SEBAGIAN PART SUDAH DI HAPUS RANDOM. SUDAH TERSEDIA DI GOOGLE PLAY. https://play.google.com/store/books/details?id=ca-uDwAAQBAJ&1101l7N6J ATAU KALIAN BISA AKSES DI WEBNOVEL. SEKIAN, TERIMA KASIIH ^^ Pernah membayangkan menjadi istri dari orang yang paling dikagumi di seluruh sekokah, yang tampannya minta ampun dan juga merupakan guru mu sendiri?
My Teacher My Husband (Revisi) by Tharanara25594
Tharanara25594
  • WpView
    Reads 4,440,913
  • WpVote
    Votes 163,637
  • WpPart
    Parts 91
# 5 in Romance - 12 Mei 2018 (Private 76 sampai End) Aku mencintainya sangat mencintainya namun lelaki itu adalah guruku sendiri ~ Nina Entah mengapa, perlahan aku mulai mencintainya. Aku mencintai Istriku yang juga adalah muridku sendiri ~ Reyhan
my teacher my husband💖 (PINDAH KE APLIKASI DREAME) by ri_raa
ri_raa
  • WpView
    Reads 2,353,370
  • WpVote
    Votes 47,453
  • WpPart
    Parts 35
*** alvian reno alktrik seorang guru yang berparas tampan tapi dingin. membuat semua siswi sekolah SMA SEKAR BUNGA terpanah akan ketampanannya. ✴✴✴ reina sienta putri gadis remaja berusia 17 tahun. dia periang, pandai, dan... cantik. *** perjodohan yang dilakukan kedua orang tua membuat kehidupan kedua nya terasa hancur. ∆∆∆ cerita pertama di dunia orange, bagi yang gak mau baca scrool. ( saya tidak memaksa ? )
Love by Accident by Anindana
Anindana
  • WpView
    Reads 24,809,342
  • WpVote
    Votes 1,497,550
  • WpPart
    Parts 51
Pengalaman ditinggal orang yang dicintai, membuat kedua anak manusia terperangkap dalam sebuah kesalahan yang menyebabkan mereka terpaksa terikat. Ini bukan cerita mengenai Aku, Kamu, atau Dia lagi. melainkan Kita.
My Wedding Story  by madebyshan
madebyshan
  • WpView
    Reads 6,078,898
  • WpVote
    Votes 68,517
  • WpPart
    Parts 10
"Menikah dengan klienku sendiri? Seorang wedding organizer sepertiku pada akhirnya menikah dengan pria yang ternyata calon suami sahabatku?" -Floragita "Wanita itu. Orang yang mengurus segala keperluan pernikahanku dengan calon istriku ternyata yang pada akhirnya harus kunikahi. Mungkin takdir yang indah." -Bagas Pramesti Hartodirjo