Hemmm
9 stories
Ketika Cinta Tak Harus Memiliki by ruangsiska
ruangsiska
  • WpView
    Reads 479,210
  • WpVote
    Votes 14,294
  • WpPart
    Parts 57
Maaf.. Aku telah jatuh cinta padamu. Dan maaf.. Karena ku takkan bisa berhenti mencintaimu. kini ku tau, kau telah memilihnya untuk mengisi hatimu. Tuhan, Kenapa kau berikan cinta yang tak bisa ku miliki? Cinta yang hanya menjadi bayangan semu dalam hidupku? Salahkah aku mencintainya? Salahkah aku mengharapkannya? Untuk meminta menjalani hidupnya bersamaku? Apakah aku harus memilih membunuh rasa dalam dadaku? Yang sepertinya ku tak mampu. Aku hanya ingin membahagiakannya, hadir saat ia bersedih serta menghapus air matanya. Dan, ku hanya ingin melihat goresan senyum di bibirnya. Namun, kini ku harus tega menghianati perasaanku. Karena aku sadar, bahwa cinta tak harus memiliki... "Ketika Cinta tak Harus Memiliki. "
I am in danger [TERSEDIA DI GRAMEDIA] by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 31,569,221
  • WpVote
    Votes 1,155,176
  • WpPart
    Parts 54
"Jika lo mau aman bersekolah di sini, lo juga harus menghindari dua orang yang lebih berbahaya dari guru BK," kata Lisya penuh penekanan. Ocha meneguk ludah. Ia mendengarkan penjelasan Lisya dengan seksama sembari bersiap mencatat. Demi menjaga beasiswa yang diterimanya, ia harus sangat berhati-hati. Ia tidak mau beasiswanya dicabut dan membuat orang tuanya terbebani dengan biaya sekolah. "Pertama, lo harus menghindari Sean Aureliano Radeya. Dia ketua geng dari kelas XI IPA-A. Itu orangnya!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki yang tengah asyik membaca buku dengan kaki yang diletakkan di atas meja. Mata Ocha memicing, melihat dengan benar seorang anak laki-laki tampan berambut acak-acakan. Anak laki-laki yang dimaksud Lisya tak terlihat berbahaya meskipun tingkah lakunya tak sopan, meletakkan kaki seenaknya di atas meja. Meskipun demikian, Ocha tetap mengangguk dan mencatat nama Sean ke dalam bukunya sebagai daftar orang kedua yang harus dihindari setelah guru BK. "Kedua, Axel Sharafat Ardiaz. Dia ketua geng dari kelas XI IPS-A. Menurut gue, dia lebih berbahaya dari pada Kak Sean. Nah itu dia!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki tampan berambut agak gondrong. "Tapi kenapa mereka berbahaya? Kalau mereka bisa masuk ke kelas A, bukankah berarti mereka itu jenius?" Ocha bertanya-tanya. "Oh my oh my oh my God! Mereka itu ketua geng. Mereka suka merokok, balapan liar, clubbing, bullying, dan tawuran," bisik Lisya. Walaupun berbisik, intonasi Lisya masih penuh penekanan. "Terus, kenapa mereka nggak dikeluarkan?" "Itu karena ayah mereka adalah pemilik sekolah ini. Siapa yang berani mengeluarkan mereka? Bahkan Pak kepala sekolah nggak berani karena takut dipecat." By : Zaimatul Hurriyyah Highest rank #1teen fiction 22 Nov, 5-8 Des 2018 #1 di hastag romance tgl 16 April 2019
Mencintai Dalam Diam (SELESAI) by _Maymae_
_Maymae_
  • WpView
    Reads 942,300
  • WpVote
    Votes 32,601
  • WpPart
    Parts 66
Highest rank #1 - cintadalamdoa [06/06/2018] Highest rank #1 - cintadanrahasia [01/07/2018] BEBERAPA PART DI PRIVATE JADI HARAP FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA Berawal dari rasa yang masih biasa Dengan hati yang belum bisa memahami rasa. Dengan cinta yang belum tau arahnya Dengan mata yang hanya bisa menatapnya Dengan keadaan yang tak pernah bisa memilikinya.. Hanya karena sebuah rasa yang terpendam Dan hanya karena aku yang hanya bisa mencintai dalam diam...
Are You? Really? by InnayahPutri
InnayahPutri
  • WpView
    Reads 10,460,218
  • WpVote
    Votes 752,395
  • WpPart
    Parts 57
#06 TeenFiction (23 Januari 2017) Pemenang The Wattys 2016 kategori Cerita Luar Biasa. Kita adalah sama, mencintai dalam luka. Aku baik, namun dalam sudut yang tidak kasat mata, aku lebih dari terluka. Kamu baik, tapi dalam sisi yang tidak tersentuh, kamu menyimpan seribu tanya. Kita sama-sama berusaha mendobrak dinding satu sama lain, mengobati satu sama lain dan akhirnya jatuh cinta satu sama lain Namun kita sama-sama ragu, mengobati biasanya menimbulkan sakit yang lain. Malam ini aku bertanya pada angin; Benarkah dia orangnya? ©2016 by Innayah Putri
Please, hold on [ selesai ] by moonlittype
moonlittype
  • WpView
    Reads 195,675
  • WpVote
    Votes 5,862
  • WpPart
    Parts 30
"Suatu saat nanti kamu akan tahu bedanya DICINTAI sama MENCINTAI seseorang. Dan aku yakin kamu bisa rasakan itu disaat aku sudah pergi jauh dari kamu" -VANIA-
EL by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 32,501,935
  • WpVote
    Votes 1,029,015
  • WpPart
    Parts 62
(NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario Adipati Haling. Diumurnya yang mendekati angka 30 tahun sosok Mario belum pernah merasakan kisah percintaan didalam hidupnya. Hingga suatu hari, takdir mempertemukannya dengan gadis remaja yang memiliki sifat ajaib dan kepribadian penuh misteri, Dafychi Guanni Freedy. Mario melihat Dafychi seperti seorang Tuan Puteri yang selalu ingin ia kabulkan permintaanya. Sedangkan, Dafychi memandang Mario seperti kulkas dan bank berjalan yang siap memberikanya apa saja, Kapal pesiar sekalipun! Kisah percintaan lucu, romantis, keluarga, dan sahabat akan menghibur hati semua pembaca.
Adara by Putrirffls
Putrirffls
  • WpView
    Reads 753,186
  • WpVote
    Votes 36,785
  • WpPart
    Parts 47
Hitam-kosong, dan hampa. Itu dunia bagi, Adara Putri Pratmaja. Di buang, dan tidak pernah di anggap. Suatu kejadian yang membuat Adara yang bagai Putri kerajaan berubah menjadi benalu yang singgah. Sampai akhirnya, kejadian demi-kejadian terjadi. Kisah kehidupan yang mungkin membuatnya menjadi lelah dan kisah percintaannya yang semula bersinar meredup seperti matahari yang berganti bulan. Mungkin kalian akan menyukai kisahku ini, tapi mungkin juga kalian tidak menyukai kisahku. ©2017
Always Alone [End] by indhcz
indhcz
  • WpView
    Reads 340,841
  • WpVote
    Votes 2,635
  • WpPart
    Parts 9
Do you know? Apa perasaan anak broken home ketika mendengarkan anak-anak lain bercerita tentang keluarganya yang harmonis, keluarganya yang utuh, kasih sayang yang terpenuhi, makan malam dengan keluarga dan seribu hal lain yang mereka bisa lakukan dengan keluarganya. Lalu, apa yang bisa anak broken home ceritakan tentang keluarganya? Keluarganya yang hancur? Perceraian? Pertengkaran? Perselingkuhan? Depresi? Dan seribu hal lain tentang kesedihan. "Jangan pernah lo ceritain tentang keluarga lo ke gue! Gue muak! Apa karena keluarga lo yang utuh dan harmonis maka lo mau pamerin itu ke gua? Gue ngga butuh itu Anjing!" Ucap Sheila emosi.
Alena by shaaa_rpw
shaaa_rpw
  • WpView
    Reads 24,736,042
  • WpVote
    Votes 1,631,047
  • WpPart
    Parts 75
(Perfect cover by @pujina) Takdir. Tidak ada siapapun yang dapat mengelak dari takdir, termasuk Alena. Alena, gadis polos yang selalu menghabiskan waktunya dikelas, sibuk dengan novel atau buku pelajaran. Dia bukan cewek-cewek hits yang dikenal oleh seluruh murid di sekolahnya, pergaulannya bahkan tidak jauh dari teman-teman sekelasnya saja. Tapi, kembali lagi pada takdir. Siapapun tidak akan menyangka jika Alena bisa membangun sebuah kisah cinta SMA-nya bersama Gatra, cowok populer dan pentolan di sekolahnya. Manisnya jatuh cinta dan pahitnya patah hati Alena rasakan secara bersamaan dengan Gatra yang berusaha menyembunyikan fakta sebenarnya. START : 26 Oktober 2017 FINISH : 22 Desember 2017 RANK : 1 in teenfiction (23-09-18)