Select All
  • Puisi Gus Mus
    12.6K 153 22

    Alumnus dan penerima beasiswa dari Universitas Al Azhar Cairo (Mesir, 1964-1970) untuk studi islam dan bahasa arab ini, sebelumnya menempuh pendidikan di SR 6 tahun (Rembang, 1950-1956), Pesantren Lirboyo (kediri, 1956-1958), Pesantren Krapyak (Yogyakarta, 1958-1962), Pesantren Taman Pelajar Islam (Rembang, 1962-1964).

  • Jomblo Until Akad
    160 9 1

    Kisah seorang santri jomblo bernama Yasir. Dan ketika godaan selalu datang menimpanya, akankah ia bisa teguh dengan kejombloannya? Yuk! baca sekelumit kisah tentang perjuangannya sebelum tiba masa akad.

  • Santri Zaman Now
    833 16 1

    Cerpen ini dibuat untuk kemudian diikut sertakan dalam Lomba Menulis Cerpen menjelang imtihan Pondok Pesantren Fatihul Ulum Manggisan. Dinaungi sendiri oleh Forum Santri Pena 2018 (FSP). Dan alhamdulillah, karya ini keluar sebagai yang terbaik.

    Completed