moo_moo04's Daftar bacaan
32 stories
RavAges by E-Jazzy
E-Jazzy
  • WpView
    Reads 1,210,267
  • WpVote
    Votes 113,524
  • WpPart
    Parts 82
[Completed Chapter] Pada kepindahaannya yang ke-45, Leila kabur dari rumah. Dia melihat kacaunya dunia, serta alasan ayahnya yang terus mendesak mereka untuk terus bergerak sebagai keluarga nomaden. ---***--- Leila, 17 tahun, terkubur di bawah reruntuhan ruko selama berminggu-minggu sampai Alatas menggalinya keluar. Alatas mengendalikan logam. Temannya, Truck, memiliki kekuatan penyembuh. Dan Erion, seorang bocah tunarungu, mampu menerbangkan manusia ratusan kaki di udara. Segalanya makin kacau untuk Leila. Tidak hanya dunia telah menjadi sarang Fervent--orang-orang berkekuatan super--tetapi gadis itu pun menjadi salah satu dari mereka. Demi bertahan hidup dari perburuan Fervent yang diselenggarakan Kesatuan NC, Leila harus bergabung dengan ketiga Fervent yang menyelamatkannya. ---***---***--- [Terinspirasi dari The Darkest Minds (Alexandra Bracken), Steelheart (Brandon Sanderson), dan X-Men] [Pemenang Wattys 2019 Kategori "Science Fiction"]
The Last Blue by Arasther
Arasther
  • WpView
    Reads 275,285
  • WpVote
    Votes 23,874
  • WpPart
    Parts 32
Bagaimana jika identitas keluargamu ditentukan dari warna mata? Seperti... Pemilik mata hijau, YinYang di dunia. Mereka menjaga keseimbangan alam. Harmoni yang bertebaran di seluruh penjuru dunia. Sebagian dari mereka adalah orang-orang baik dan sebagiannya lagi adalah sebaliknya. Atau seperti... Pemilik mata abu-abu, para konglomerat sejati. Apa yang akan kamu lakukan jika mengetahui kekuatan dibalik matamu? Sayangnya kekuatan dari warna mata sudah tidak ada lagi dan lenyap secara misterius. Saat ini kamu tidak akan pernah menemukan para pemilik mata abu-abu berfoya dan berkeliaran merendahkan yang lainnya. Atau melihat pertengkaran bodoh antar mata hijau. Ataupun melihat makhluk jejadian hasil eksperimen si ungu. Namun... Bagaimana kalau kamu kembali ke masa dimana kekuatan dari warna mata masih kental? #1 dalam Paranormal 15•6•17
Pal's Incantation by E-Jazzy
E-Jazzy
  • WpView
    Reads 14,325
  • WpVote
    Votes 2,883
  • WpPart
    Parts 5
[Completed Chapter] Persahabatan? Bak perang dihalalkan di tengah kedamaian Tak ubahnya para jemawa berkelindan Persis orang-orang melarat berjalinan Teman makan teman Lawan jadi kawan [Juara Favorit Juri #RAWSBestfriend]
Quotes Psikopat [ REVISI ] by vantesea_
vantesea_
  • WpView
    Reads 62,199
  • WpVote
    Votes 2,567
  • WpPart
    Parts 18
"Hanya berisi tentang quotes - quotes gaje bertemakan psikopat" ( Don't like, Don't read ). [Slow Update]
Creepy Short Stories by lethal-lust
lethal-lust
  • WpView
    Reads 671,762
  • WpVote
    Votes 34,335
  • WpPart
    Parts 167
Kumpulan cerita pendek bergenre horror dan misteri. WARNING! Berhentilah membaca jika kamu merasa diawasi. #61 in Horror (12/12/16) #34 in Horror (1/23/17) #33 in Horror (1/25/17) #7 in Horror (5/5/17) #19 in Horror (5/15/17)
AQUA World by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 1,268,298
  • WpVote
    Votes 169,693
  • WpPart
    Parts 26
[Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia di masa lalu yang membuat bumi semakin rusak, dan semua dampaknya harus dialami oleh mereka yang tidak bersalah. Meskipun ada banyak prediksi tentang tenggelamnya seluruh daratan pada akhirnya, tapi tidak seluruh manusia bisa mengungsi ke planet baru yang lebih menjanjikan. Berkat perkembangan zaman dan kemajuan teknologi, mereka bisa bertahan di planet baru itu. Seluruh warga yang menetap di bumi mempunyai hak untuk naik ke pesawat angkasa sebagai alat jaga-jaga, jikalau dalam kondisi darurat, mereka diperbolehkan meninggalkan bumi dan akan diterima dengan baik di planet baru. Pada suatu hari yang tak terduga, tiba-tiba saja air menaik drastis. Padahal biasanya air bisa bervolume tetap ataupun naik setengah mili-secara serentak di seluruh daratan. Aku tidak pernah menduga bahwa semua orang naik ke pesawat angkasa dan pergi meninggalkan bumi, tanpaku. Glamor cover by @Ariski *** Genre: Fantasy, SciFi, Adventure and (Minor)Romance ©2017, Cindyana H Highest rank #5 Fantasy
Destiny by Radif_Chan
Radif_Chan
  • WpView
    Reads 349,065
  • WpVote
    Votes 25,773
  • WpPart
    Parts 22
Sebelum ayahku kembali pergi ke Alaska, ia dan para rekannya memberiku seekor anjing ras Alaskan Malamute yang kuberi nama Diego yang akan menemaniku agar tidak merasa kesepian selama ditinggal pergi oleh ayahku. Namun hal tersebut tak berlangsung lama, karena tiba-tiba saja Diego menghilang membuatku sedih dan sepi. aku pun memutuskan untuk mencarinya hingga akhirnya muncul seorang pria aneh yang mampu membuatku lemah dan gugup hanya dengan mendengar suara rendahnya dan tatapan tajam dari iris birunya yang jernih saat ia menyelamatkanku dari sekelompok orang tak dikenal yang mengejarku bagai mangsa. Pencarianku pada Diego pun berakhir saat ku dapati ia ada rumah namun dalam keadaan yang mencengangkan... "Copyright© 2014 by radif_chan. Cerita ini hanya di publikasikan di Wattpad."
Kutukan Tumbal by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 3,772,522
  • WpVote
    Votes 200,940
  • WpPart
    Parts 52
Kaila hanya menginginkan ketenangan di sekolah barunya, terlepas dari takdirnya yang dapat melihat makhluk tak kasat. Namun, bagaimanapun Kaila berusaha mengabaikannya, Jean-sang cowok hits sekolah-dan nyawa-nyawa yang terancam lainnya membuat Kaila harus terjun di tengah-tengah misteri kutukan yang meminta tumbal. *** Ketika ibunya mendapatkan pekerjaan di kota sebagai asisten rumah tangga dan majikan ibunya menawari Kaila kesempatan untuk bersekolah di sekolah bagus tanpa memikirkan biaya, ada perasaan mengganjal yang dirasakan Kaila sebagai gadis indigo. Tak lama, Kaila mendapati sekolah barunya merupakan rumah sakit yang penuh sesak dengan makhluk tak kasat mata yang ingin dia jauhi. Namun, kenyataan tidak berjalan seperti keinginannya ketika sosok hantu menuntut bantuannya, belum lagi Jean-sang cowok hits sekolah-yang ingin mengakrabkan diri mengundang lirikan tidak suka dari gadis-gadis yang mengaguminya. Sialnya, sebuah kutukan yang sempat Kaila jumpai seakan mengikutinya dan mulai menuntut bayaran nyawa, termasuk nyawa Jean. Kaila memutuskan dia tidak bisa lagi memalingkan muka, tetapi bagaimana jika rahasianya terbongkar?
Midnight Princess (Complete) by Princessa758
Princessa758
  • WpView
    Reads 802,252
  • WpVote
    Votes 11,412
  • WpPart
    Parts 12
/Dalam tahap Revisi\ Angelina Carlote itulah namaku. Anak gadis berusia 18 tahun. Awalnya semuanya normal dalam hidupku. Sampai, aku bertemu dengan 5 laki-laki abnormal penggila darah yang menyekapku dalam lingkaran kematian. Mereka tidak akan melepaskanku dari teror, derita, dan rasa sakit ini. Mereka menginginkanku sebagai mangkuk darah mereka. (1st Rank at #Vampire January 2019) (1st Rank at #Twlight and #Moonlight Juni 2018) (High Rank 107 at #Vampire September 2018) (1st Rank at #Midnight Oktober 2018) (High Rank 76 at #Vampire Desember 2018) (High Rank 2 at #Blood Januari 2019)
Line Age 1 : Return by ivanghifary18
ivanghifary18
  • WpView
    Reads 26
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 2
Ketika cahaya merasuki manusia