Favorite 😚
35 stories
Possessive boy by cahyahariyanti
cahyahariyanti
  • WpView
    Reads 178,982
  • WpVote
    Votes 5,043
  • WpPart
    Parts 20
"aku gak suka sama cewek yg main ke club"ucap arkan menahan emosi. "Emangnya gue peduli gitu"ucap bianca santai. "Aku ini pacar kamu apapun yg aku perintah kamu harus turutin"ucap arkan mulai emosi. "Kan lu aja yg nganggap gue pacar sedangkan gue kapan gue bilang lu pacar gue, jadi cuma sepihak"ucap bianca menekankan kata sepihak. Top #474 (7 Januari 2019) Top #471 (12 Januari 2019) Top #267 (16 Februari 2019) Top #1 (28 Maret 2019)
ALFABET by FADILAH_NF
FADILAH_NF
  • WpView
    Reads 46,296
  • WpVote
    Votes 3,265
  • WpPart
    Parts 33
Dari mana kita bisa menyampaikan rasa untuk orang yang kita cinta. Dari mana kita bisa mengucapkan indahnya kata-kata. Dari mana pula kita mampu membuat cerita dalam dunia nyata. Dan kenapa juga kita bisa untuk bicara. Kalian tau? Semua karena dia. Ya! Alfabet, bukan alfabeta. Selain karena dari Sang Pencipta, tanpanya kita tak jadi apa-apa. Coba saja jika kita tak mengenalinya? Apa kalian bisa menulis? Membaca? Bicara dengan kata-kata? Mengerti maknanya? Tentu tidak bisa jika kita tak pernah memahaminya. Dia lah sumber dari segalanya. Sama seperti cerita yang kubuat kali ini. Alfabet. Dia. Awal dari semuanya. Authornya masih baru gaes, perlu banyak belajar :) Butuh kritik dan saran dari para pembaca. Hehehe :) Semoga suka^^ aamiin
Attention by LuluKayana
LuluKayana
  • WpView
    Reads 98,274
  • WpVote
    Votes 4,141
  • WpPart
    Parts 22
Muhammad Adam Wijaya, seorang The Most Wanted di SMA Angkasa. Tapi terkesan dingin, kecuali untuk keluarga dan para sahabatnya. Pendiam, tapi ia selalu menjadi juara kelas, dan juga menjadi ketua team ekskul karate di sekolahnya. Sifat dinginnya itu di sebabkan karena kisah masa lalunya yang dianggap terlalu pahit. Tiba-tiba saja sifat dinginnya itu berubah setelah bertemu dengan seorang murid baru pindahan dari SMA Garuda, ia bernama Zahra Arsyila Malik. Seorang gadis cantik yang sifatnya sedikit cerewet, tapi ramah dan juga baik. Awal-awal mereka sama-sama membenci. Hanya pertikaianlah yang sering terjadi. Dari pertikaianlah mereka saling mengenal, hingga akhirnya timbul rasa saling mencintai. Jangan lupa follow #Lulu Kayana
Thank You Brother [Complete] by kanovidee
kanovidee
  • WpView
    Reads 180,193
  • WpVote
    Votes 12,740
  • WpPart
    Parts 24
"Kenapa sih gue ditakdirin punya kembaran senyebelin dia?" -Lintang Rafka Pamungkas- "Kami kapan akur, sih?" -Bintang Rafka Pamungkas- *** #3 in short story 9/11/2017 Cover by @mikishikatoka ❤ T H A N K Y O U , B R O T H E R 2 0 1 7
My Cold Prince [Completed] by fbyangelaaa
fbyangelaaa
  • WpView
    Reads 427,992
  • WpVote
    Votes 15,348
  • WpPart
    Parts 49
Rafif Aditya Pratama seseorang yang dingin harus melaksanakan tantangan dari teman temannya untuk menembak primadona kelas sekaligus anak baru di SMA pelita. Leandra Adilla Pramitha anak baru di sekolah SMA pelita, seseorang yang periang, cantik, friendly juga. Polos akan masalah cinta. Tetapi berhasil meluluhkan kutub es. Ada masalah diantara mereka? Apakah itu? Apa mereka masih bersama? Jangan lupa baca vote dan comment!🌹 Note author: awal cerita dari bab 7 sampai 10 itu kutipnya rada gaje, tapi seterusnya engga ko:* Okeoke??❣
THE TWINS #S1 (Revisi) ✔ by Mapleasa
Mapleasa
  • WpView
    Reads 62,047
  • WpVote
    Votes 1,796
  • WpPart
    Parts 30
Key merupakan seorang gadis yang terpaksa berpisah negara dengan kembaran dan juga kedua orangtuanya. Hal itulah yang menyebabkan timbulnya kebencian dalam diri Key. Namun karena situasi suatu kondisi yang berubah, serta takdir jugalah membuatnya harus tinggal bersama Zee dan juga kedua orangtuanya. Dari sanalah drama hidup Key dimulai. Dia melihat secara jelas bagaimana Sang Ayah sangat sayang betul terhadap Zee ketimbang dia. Dia bahkan menemukan seorang cowok yang berhasil mengambil hatinya, yaitu Rahel. Akankah Key bisa menghadapi situasi dan kondisi yang ada? Apakah Key akan mengerti alasan kenapa dia diperlakukan seperti itu? Semua itu akan terkuak sedikit demi sedikit. * Start Rabu, 11 Januari 2017 * Finish Kamis, 25 Februari 2021 #1in 'Serin' [Senin, 30 Mei 2022] #3in 'Byan' [Selasa, 31 Mei 2022] #2in 'Rahel' [Selasa, 31 Mei 2022] © Mapleasa 🍁
Bad Boy And Possesive Tingkat Atas [SELESAI REVISI] by Queen_Wrote
Queen_Wrote
  • WpView
    Reads 131,092
  • WpVote
    Votes 6,185
  • WpPart
    Parts 22
[15 juli 2018] Siapa yang tidak mengenali sosok satu ini, anak dari pemilik yayasan dengan julukan Bad Boy dan Possesive Tingkat Atas. Seluruh penjuru sekolah bahkan mengetahui julukannya tapi tidak dengan nama panjangnya. Ia sangat tertutup dengan nama panjangnya bahkan orang yang mengenalnya hanya memanggilnya dengan sebutan N. Karena itulah dia termasuk Bad Boy yang misterius. Bad Boy yang tiap hari selalu membuat ulah dan bergonta ganti pacar sudah menjadi hal yang biasa untuknya. Tatapan setajam mata elang dan postur tinggi dari tubuh N ini membuat gadis manapun terpikat kepadanya. Jadi jangan heran jika tiap 1 hari sekali gonta-ganti pacar untuk koleksinya. Berjuta cinta yang dipalsukannya tapi hanya 1 yang membuatnya mempertahankan 1 gadis. Gadis berpostur tubuh tinggi sama sepertinya dengan sikap yang kadang cerewet dan kadang juga jutek. Tergantung dengan suasana hatinya. ______________ ______________ Jika sudah pantas dipertahankan maka aku akan menjaga dia~ N Apa maksud lo? Siapa? Lo kan Playboy jadi gak mungkin lo mau pertahanin dia. Palingan lo nyakitin dia sama seperti gue nyakitin lo pertama kali kita ketemu~ Aurellia Lo~ N Bukan hanya mengisahkan cowok nakal, pelanggar aturan dan possesive tapi juga menceritakan tentang bagaimana cara mengungkapkan rasa tanpa saling menyakiti. Saling mengerti tanpa harus egois. Vote✔ Coment ✔ Kritik✔ Nah langsung aja ya guys baca ceritanya. Semoga suka dan jangan lupa votemennya:)
DANEL's by setiase
setiase
  • WpView
    Reads 2,126,694
  • WpVote
    Votes 124,758
  • WpPart
    Parts 31
CERITA SUDAH DITERBITKAN!!! di @gloriouspublisher16 Kamu mau ngasih tau aku nggak gimana cara mahamin pikiran cewek? aku tanya gini bukan berarti aku pengen jadi cewek ya, tapi aku pengen aja mahamin kamu. Cewek itu gimana sih? karena jujur aja sampai saat ini aku masih bingung sama jalan pikiran mereka. Kode, tuntunan, peka, dan apapun itu aku nggak bakat di bidang gituan. Gimana coba cara bikin cewek nyaman? pengen aja aku coba buat bikin kamu nyaman, karena sesuatu yang nyaman itu nggak bakal hilang. So, itu alasan aku kenapa pengen banget bikin kamu nyaman, aku nggak mau kamu lupain, apalagi harus hilang dan berakhir jadi orang asing. Aku juga nggak tau sih sejak kapan aku mikir sejauh ini. Tapi kamu beda, bikin penasaran, dan bikin aku kepo soal perasaan. Daripada aku harus cari jawaban kesana kemari, kamu mau nggak ngasih jawaban itu khusus buat aku? bakal aku coba kok, asalkan nyobanya ke kamu. Jangan salah paham dulu dong, aku nggak cuma niat nyoba kok, tapi bakal nerapin itu setiap hari. Biar kamu juga bisa nyaman setiap hari kalau lagi deket sama aku. Setuju nggak? iyain aja ya biar cepet. Mmm nggak tau sih kamu mau apa nggak, yang jelas aku mau dan akan bikin kamu mau. Oke? salam nyaman dari Danel untukmu yang disana.
Raynand by themufita11
themufita11
  • WpView
    Reads 1,586,851
  • WpVote
    Votes 82,411
  • WpPart
    Parts 64
"Lo itu kek ice cream. Dingin tapi manis." Nadine Nasyela Waildan. "Lo itu kek cacing. Usreg, nggak mau diam. Jadi gemes pengen nabok!" Raynand Fernandez Putra. ●Nadine Nasyela Waildan. Cewek pembuat onar yang suka bikin sekolah gempa karena ulahnya. Ceroboh, dan tidak bisa diam walau hanya semenit. Hobinya makan. Prinsip hidupnya, "tanpa makan, otak gue gak bisa mikir!" Entahlah, prinsip dari mana itu. ●Raynand Fernandez Putra. Pria yang mencintai kesunyian dan membenci keramaian. Karena menurutnya sunyi itu membawa ketenangan dan keramaian hanya bisa membuat pusing kepalanya. Sikapnya yang dingin, jutek, dan tak banyak bicara. Namun sekali bicara tidak bisa disaring dulu, membuat Nadine penasaran akan sosok Raynand. Dua orang yang mempunyai kepribadian yang berbeda. Lalu bagaimana bila dua kepribadian yang berbeda itu disatukan? Copyright © 2017 By Mufita 20 juni 2017