Select All
  • Garis Singgung
    5.2M 381K 27

    Orang-orang mengatakan, jika kamu menyukai seseorang, maka perasaan itu hanya bertahan selama 4 bulan. Lebih dari itu, artinya kamu mencintainya. Awalnya Andina hanya menjadikan anak lelaki itu sebagai pelampiasan move on saat SMP, tetapi ia tak tahu bahwa perasaan cinta monyet masa pubertas itu nyatanya dapat berubah...

    Completed  
  • The Law of Karma
    722K 42.6K 35

    Mereka memiliki sebuah tradisi konyol. Jika di antara mereka ada yang berulang tahun, maka orang tersebut harus menjalani sebuah tantangan sebelum mendapatkan hadiah. Tantangan ini dapat melibatkan keperawanan seseorang atau bahkan pengedar narkotika dengan hadiah yang fantastis nilainya. Ia pikir semua sudah selesai...

    Completed   Mature
  • Trending Topic
    1.7M 40.9K 10

    Semua terlihat sempurna di kehidupan Maudy, seorang aktris papan atas yang juga dikenal sebagai kekasih Ragil, aktor tampan yang namanya melejit berkat perannya dalam film bersama sang kekasih. Namun, siapa yang tahu bahwa hubungan mereka ternyata adalah teater boneka? Hubungan low-profile yang Maudy sembunyikan dari...

    Completed  
  • Aphiemi ( EDITED)
    2.3M 255K 58

    Hi, aku Silka Loekito, employee no 27 from start up company Mother& Me. Aku direkrut langsung oleh Mbak Mel, employee no 2. Aku juga single mom dengan satu anak, Max Putra Loekito. Hidupku sebagai budak eh karyawan korporat biasa-biasa saja. Hingga kemunculan Jason Handojo di M&M HQ (Ya, maklum anak startup, banyak...

    Completed   Mature
  • Resign From You
    3.8M 308K 60

    Setelah mengumpulkan keberanian untuk resign akibat cinta bertepuk sebelah tangan dengan bosnya, Judith malah diminta memundurkan jadwal resign dan membantu cinta pertama sang Bos yang baru direkrut. Judith akhirnya menyetujui dengan satu syarat ... sang Wakil Presdir harus berpacaran dengannya sampai Judith resign. *...

    Completed   Mature