_MarshMillo's Reading List
19 stories
Antisocial [FINISHED] by theygotnone
theygotnone
  • WpView
    Reads 50,461
  • WpVote
    Votes 4,571
  • WpPart
    Parts 32
Siapa yang tak mengenal nama Jack the Ripper? London, Inggris Angka kematian melonjak secara brutal. Salah seorang saksi mata mengatakan, "Dia memakai topi, jubah, dan membawa sebilah pisau." Sekali lagi kukatakan, itu dia dan dia telah kembali. Highest rank #123 on mystery/thriller [311216]
PERFECT BAD COUPLE (TERBIT)  by DianYustyaningsih
DianYustyaningsih
  • WpView
    Reads 27,404,218
  • WpVote
    Votes 1,666,415
  • WpPart
    Parts 93
Beberapa detik tatapan mereka beradu. Athur menajamkan tatapan saat Milla terus menatap matanya. "Jangan berani tatap gue!" "Kenapa? Mata lo sakit?" Bukan mundur. Milla malah semakin maju. "Jangan lihat mata gue!" tegas Athur memalingkan wajah. "Oo jadi lo itu sakit mata? Atau mata lo ada beleknya ya? Dih jorok." "Diam!" Milla tersenyum menantang. Ia pindah posisi di depan Athur sehingga cewek itu semakin leluasa menatap mata Athur. Milla mempertajam penglihatan. Ia penasaran, memang ada apa di mata Athur. "Mata lo baik-baik aja. Gak merah tuh," ucapnya bak seorang dokter spesialis mata. Athur menunduk menatap mata Milla penuh amarah. "Minggir." Satu kata keluar penuh penekanan. Bukan Milla jika segera mundur saat ada hal yang menyenangkan. Milla malah semakin maju dan menatap mata beriris hitam pekat itu. "Jangan-jangan mata lo katarak ya. Atau malah mata lo punya virus menular jadi orang lain gak boleh lihat mata lo," ucap Milla bernada berlebihan. Sampai-sampai ia membelalakan mata, membuka mulut serta meletakkan kedua tangan di pipi. Emosi yang sejak tadi Athur kendalikan kini sudah di ujung tanduk. Baru kali ini ada orang yang berani menatap matanya. Bahkan sedekat ini. Apalagi baru kali ini kata-kata dingin Athur tidak mempan. Saat semua orang menunduk ketika Athur mengedarkan pandangan. Milla berbeda. Saat semua orang takut untuk berbicara dengan Athur. Milla berbeda. Dan saat semua orang diam ketika Athur berbicara. Milla berbeda. Tatapan Athur lurus pada mata Milla. "Gue akan buat lo nyesel berani tatap mata gue!" tegasnya bernada mengancam.
Bad Boy Is A Good Papa [END] by kecoamerahmuda
kecoamerahmuda
  • WpView
    Reads 39,101,020
  • WpVote
    Votes 2,442,593
  • WpPart
    Parts 45
🍁 N E W V E R S I O N 🍁 **** Gimana pendapat lo kalau dengar kata 'bad boy'? Nakal? Always. Playboy? Mayoritas seperti itu. Merokok? Pasti. Suka bolos? Jagonya. Hm, tapi, bagaimana jika dia seorang Bad Boy pentolan sekolah, ternyata adalah seorang suami sekaligus ayah yang baik untuk calon anaknya? Sangat bertentangan bukan? Tapi itulah realita. Semua itu berawal dari sang Bad Boy dan musuhnya datang ke pesta ulang tahun teman satu angkatan mereka. Merekalah, Arthur Simon Moracco dan Kinzy Putri Steamint. *** Copyright 2017, Kecoamerahmuda. Publikasi hanya di Wattpad.
Once Upon a Time (Dahulu Kala) by Dheyamela
Dheyamela
  • WpView
    Reads 4,240,646
  • WpVote
    Votes 370,236
  • WpPart
    Parts 68
[COMPLETE, TERSEDIA DI GRAMEDIA, SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS]Dongeng memiliki sisi gelap, terutama bagi mereka yang tak suka akhir bahagia. Mereka membuat dongeng sendiri. Namanya Gleen Warren Rajendra. Tampan, jenius, introvert, cold, namun begitu menarik dan berkharisma--ciri-ciri terkuat seorang psikopat. Satu fakta tentang dirinya, 3 tahun lalu ia sempat menyicipi tinggal di rumah sakit jiwa. Lalu ada Angkasa Raya, ketua osis yang pintar, tampan, lemah lembut, dan ramah--senior most wanted sekolah. Ditemukan tewas bersimbah darah di toilet tepat setelah Gleen masuk sekolah di hari pertama. Gleen termasuk dalam daftar orang yang dicurigai, namun Gleen dibebaskan dari tuduhan akibat tidak ada bukti yang kuat. Ciri-ciri kematian Angkasa Raya. Mati dengan mata terjahit dan jempol kanannya juga dijahit dengan bunga gardenia putih. Kepalanya berdarah, diduga dibenturkan ke westafel toilet. Sepucuk surat ditulis pembunuh. Surat yang mengarah pada sebuah dongeng--clue sang pembunuh. Lily Cattleya Gardenia, perempuan biasa--sebenarnya luar biasa--yang dunianya jungkir balik ketika tak sengaja takdir mendekatkan dirinya dengan Gleen. Leya menaruh kecurigaan besar pada Gleen--sang pecinta dongeng. Akankah Leya berhasil mengungkap identitas sang pembunuh? 17+. Campuran antara unsur teenfict, mystery, thriller, mengandung unsur kekerasan. Jadi bijaklah sebelum membaca :) Ditulis 6 Juni '17 Selesai 19 Mei '18 Don't copy my story please Stop plagiarism, be original!! Rank 1 : 14 Februari '18
My Broken Wife [MDS ¦ 1]✔ by red_burgundy
red_burgundy
  • WpView
    Reads 813,824
  • WpVote
    Votes 31,865
  • WpPart
    Parts 33
Marriage Disaster Series : 1. My Broken Wife 2. Bitter Sweet Destiny 3. That Woman 4. TBA *** YANG ADA TULISAN [REVISI] BERARTI AUTHOR UDAH EDIT BESAR-BESARAN. ADA YANG DIUBAH SECARA KESELURUHAN JUGA. Maaf ya sekali lagi. { Kalo kepo baca aja yang part [Revisi], buat yang udah pernah baca maksud aku tuh... Hehe.} **** Jonathan dan Ariana adalah dua sosok yang memiliki persamaan. Mereka sama-sama pernah dibuang, ditinggalkan, dan dilukai. Bedanya adalah jika Jonathan memilih untuk membuang hatinya. Maka Ariana memilih untuk menyimpan hatinya. Jonathan berpikir bahwa Ariana hanyalah sebuah umpan untuk menghancurkan kerajaan bisnisnya. Ia memikirkan siksaan yang tepat bagi seorang wanita gila harta seperti Ariana. Sikap angkuh dan egoisnya membuat Jonathan kerap kali meradang. Karena bagi Ariana, takdir tidak bisa dipilih... ***** "Aku akan kembali dan menjadi egois. Sekalipun mereka memohon padaku, aku tak akan pernah berpaling pada mereka." "Kalau begitu buktikanlah padaku." . . . . | Warning! | Mengandung kata-kata kasar dan adegan kekerasan, harap bijak dalam menyikapinya. Karena ini hanya fiksi??? This story is original made in pribadi ya... Jadi kalo ada yang pernah baca cerita cem ni, trs bukan gw a uthornya... Tulung2 kasih tahu ye... Meskipun nih cerita macem upil brontosaurus tapi gw kaga ridho kalo sampe dicopast sama orang lain.. Okay, makasih kerja samanya. 24-06-2017
Step Brother [#1 FHS] by alsagstn
alsagstn
  • WpView
    Reads 9,497,524
  • WpVote
    Votes 385,099
  • WpPart
    Parts 84
SERIES #1 IN DARK ROMANCE [ MODE PRIVATE ] So follow terlebih dahulu 🌸COMPLETE🌸 Kehidupan yang penuh akan luka, dendam dan pengkhianatan itu telah menjadi makanan sehari-hari untuk seorang pria yang sangat mematikan dinegara ini. Dia pria yang mengalami broken heart hingga membuat kepribadiannya berubah drastis. Sampai akhirnya ia tidak sengaja dipertemukan dengan seorang gadis yang sama sepertinya. Sama-sama memiliki masa lalu yang kelam dalam hubungan keluarga. Dan secara tidak sengaja, ia dan gadis tersebut menjadi sebuah satu keluarga. Dengan berstatus sebagai kakak dan adik tiri. Pria itu benci melihat kedatangan gadis yang kini sudah berstatus sebagai adiknya itu. Until he does something that makes the girl traumatized, and makes one sheet at a time open. Blurb : "Aku membencimu keparat!" Dada wanita itu naik turun, ia menatap benci wajah iblis yang sudah merusak hidupnya ini. Sang pria terkekeh pelan, tanpa babibu ia langsung mengalungkan kedua lengannya dipinggang ramping wanitanya lalu merapatkannya dengan tubuh kokoh miliknya. "And i don't care about that sweety." Bisiknya erotis. ⚠DON'T COPY MY STORY!⚠ This is a pure work of my thinking. Jadilah pembaca yang aktif. Because active readers are very liked by authors. And this story not for child! Mature content. 🚫Just only for 18+🚫 Highest rank🏅 #01 in General Fiction - 11 july 2019 #01 in Random - 16 april 2020
Expecting The Unexpected (Complete) by gigrey
gigrey
  • WpView
    Reads 4,353,315
  • WpVote
    Votes 240,310
  • WpPart
    Parts 45
Di dunia ini kita hanyalah boneka bagi yang berkuasa. Banyak hal yang tak terduga yang dapat mengubah semua ekpektasi dan rencana hidup kita. Akan tetapi ketika Tuhan berkehendak lain, maka tak akan pernah ada artinya rencana yang telah dibuat. Sama hal dengan perasaan. Ini adalah kisah seorang gadis yang dijodohkan dengan pria yang perfekfionis dalam merencanakan sesuatu. * "aku ingin bercerai." "jadi kucing kecilku sudah berani menggigit huh?" *
TRANQUILITY: The Professional (Complete) by gigrey
gigrey
  • WpView
    Reads 995,612
  • WpVote
    Votes 78,638
  • WpPart
    Parts 34
(Spin-off dari Tranquility) She is an Angel. He is the Ghost. She is the Light in his dark cruel world. His redemption. His Savior. His Lover. HIS LILY.