Reading list favorite 2
92 stories
GIVE IT A WHIRL (COMPLETED) by embrassesmoi
embrassesmoi
  • WpView
    Reads 317,308
  • WpVote
    Votes 46,535
  • WpPart
    Parts 40
[note : dilarang membagikan atau merepost cerita saya di menfess base twitter.] Raden Kacaya Arsadjaja mendapatkan gelar baru setelah kakaknya--Mas Harjuna--mengemban posisi dan jabatan baru sebagai Pangeran Seroja. Seharusnya Raden Kacaya senang karena posisi dan jabatan barunya itu bisa membuat kehidupannya berubah. Dari yang tidak seberapa dikenal jadi mulai diperhitungkan. Dari yang tidak menonjol menjadi sorotan banyak orang. Sayangnya bukan seperti itu cara Raden Kacaya melihat kehidupannya. Dia lebih suka ketenangan dan kenyamanan yang jauh dari intrik dan permasalahan politik dalam kerajaan. Selain posisi dan jabatan baru, Raden Kacaya juga punya masalah lain yang bernama Sasmita Arjanti Pramusita Hariwibawa yang mendadak ikut masuk ke dalam keributan kehidupannya di dalam kerajaan.
Veil of Stardust by sheisyara
sheisyara
  • WpView
    Reads 679,668
  • WpVote
    Votes 75,323
  • WpPart
    Parts 50
Kaimora Rumi hidup di dalam ketidakpastian dunia hiburan. Kehidupannya sebagai artis papan tengah tidak selalu bisa memberinya dunia yang ia dambakan. Tidak banyak kesempatan yang tersedia bagi publik figur kelas medioker sepertinya. Hatersnya bilang, Mora tidak cukup bertalenta. Mereka bilang, Mora tidak memiliki modal yang cukup untuk bersaing di dunia yang memiliki gelombang pasang surut tak terkendali. Sulit diprediksi. Saat karirnya berada di ujung tanduk, lalu berangsur-angsur berhenti, sedangkan di saat yang sama hidup memaksanya untuk terus bergerak, Mora memilih satu jalan yang banyak merubah alur hidupnya. Rented partner. Menjadi pasangan sewaan bagi para pria yang perlu menyembunyikan identitas seksualnya. Dua dari tiga mantan kliennya, merupakan aktor terkenal. Papan atas. Dan kini, Mora mendapatkan klien dari kolam yang sama. Remi Laskamara. Salah satu aktor papan atas dengan bayaran termahal. Mora sempat terkejut karena ternyata, si idola banyak wanita itu ternyata gay! Tapi apa peduli Mora? Itu bukan urusannya. Yang penting Remi memerlukan jasanya, membayar perannya, all clear. Laki-laki itu ladang uang dan relasi, mana mungkin Mora menolak. . . . . [Disarankan follow akun penulis terlebih dulu❤️‍🔥]
Every Nook And Cranny [FIN] by dadodados
dadodados
  • WpView
    Reads 570,246
  • WpVote
    Votes 52,839
  • WpPart
    Parts 39
[PART LENGKAP] May contain some mature convos and scenes Bagi Abigail Williams, El adalah tempatnya berkeluh kesah setelah diputus oleh para mantan pacarnya yang kurang ajar. Tempatnya meminjam kaos, sweater serta hoodie yang nyaman tanpa perlu dikembalikan. Intinya, El bukan lagi orang yang dikenalnya ketika Abigail ketakutan di dalam pesawat yang dinaikinya untuk memberikan kejutan pada pacar yang berada di benua yang berbeda. Bagi Elan Gouw, Abi adalah permen karet yang menempel di celana jeansnya, mau dicuci pun tetap saja bandel. El harus menerima berbagai pertanyaan mengenai kapan mereka akan lebih serius dalam hubungan yang tidak pernah ada. Kesialannya bermula ketika ia membantu cewek asing yang ketakutan di dalam pesawat dan berakhir dengan minum-minum di bar lantaran El kasihan. Sialnya, si permen karet satu itu kini menempel dan meninggalkan bekas. Karena kebohongan Abigail, Elan terpaksa menjadi pacar bohongannya. Bagaimana jika cupid salah menembakkan anak panah ke arah mereka? Padahal Elan sudah memiliki pacar. If one of them falling, would the other catch? ✨Perhatian✨ Cerita ini hanya tersedia di WP, jika kalian membacanya di platform lain maka kemungkinan besar device kalian akan terkena malware. _______________________________________________ Tulisan ini dilindungi oleh Undang-undang Hak Cipta Republik Indonesia No. 19 tahun 2002. Dilarang untuk mendistribusikan beberapa bagian atau seluruh tulisan ini dalam bentuk apapun tanpa izin penulis.
No Escape from You by amourscripter
amourscripter
  • WpView
    Reads 4,428,342
  • WpVote
    Votes 301,704
  • WpPart
    Parts 52
21+ Hidup Laura berubah total sejak tinggal bersama keluarga angkatnya. Dari yang serba kekurangan, kini segalanya terasa jauh lebih mudah. Hanya saja, ia tidak pernah bisa benar-benar merasa tenang, sebab putra tunggal keluarga ini, yaitu Thiradja, terus ikut campur urusannya. Puncaknya terjadi ketika pria itu membatalkan kontrak film yang seharusnya menjadi kesempatan besar bagi Laura, dengan dalih tidak ingin Laura mencoreng reputasi keluarganya. Padahal, alasan sebenarnya hanya karena ia tidak ingin melihat Laura beradegan ranjang dengan pria lain. Copyright © 2025 Ruby Amethyst. All rights reserved.
PRAMESWARI by munggahrap
munggahrap
  • WpView
    Reads 1,188,289
  • WpVote
    Votes 82,577
  • WpPart
    Parts 56
Pramoedya Satyakalingga, pewaris tahta sekaligus Mas-Mas Komisaris yang kerjaannya keliling stasiun se-Pulau Jawa. Di balik gelar dan seragam licinnya, Kalingga cuma bisa nyengir tiap pertanyaan "Kapan nikah?" mampir ke telinga. Rumor miring tak ia pedulikan, ekspektasi keluarga ia kesampingkan. Langkahnya masih tertahan pada satu nama, meski mulutnya enggan mengaku.
Regards, Natashira (END) by wininpeace
wininpeace
  • WpView
    Reads 1,205,202
  • WpVote
    Votes 59,286
  • WpPart
    Parts 56
"Kedatangan saya kemari, berniat untuk melamar anak bapak dan ibu..." ucapnya to the point, dia tidak mengerti cara lamar anak orang bagaimana. Lebih baik langsung ke inti, latar belakang nanti saja dijelaskan belakangan Sepasang suami istri itu saling pandang, "Kenapa Mas Rakta tiba-tiba datang melamar? Apa sudah kenal dekat dengan anak saya?" "Belum." "Belum sepenuhnya" Ruang tamu rumah satu lantai itu hening... suara angin masuk berlahan melalui jendela, menghempaskan gorden tipis yang sudah terikat. "mas, panggil anaknya aja" saran mamanya menepuk bahu sang suami Raka mulai menghentak-hentakan kaki gelisah, sepertinya keduanya salah kira... "Na... Shinaaa, sini nak. Ada yang datang..." Seorang perempuan yang sejak awal memang menguping pembicaraan di ruangan itu, bergegas keluar dari persembunyiannya "Bukan," Ucap Rakta memotong, membuat dua orang di depannya kebingungan, "yang saya maksud, anak bapak dan ibu yang lain," "Shira. Natashira..." Ucapannya semakin membuat sunyi seisi ruangan, "Kamu mengenal Shira? Shira sedang di Amerika, belum pernah kembali ke Jogja sudah lebih dari 10 tahun..." ucap sang ibu dengan penuh kebingungan "Saya kenal, kami satu SMA. " "Saya serius dengan niat saya ini..." "Saya serius ingin menikahi Shira"
Thesis & Tension (COMPLETED) by liaraaudrina
liaraaudrina
  • WpView
    Reads 4,037,316
  • WpVote
    Votes 312,099
  • WpPart
    Parts 59
Abhista Kayesha (22) hanya ingin lulus secepatnya, demi membuktikan pada orang tuanya kalau dia juga bisa berprestasi dengan predikat cumlaude. Namun, sepertinya Reygan Arkhava (30) berkeinginan sebaliknya. Sebagai dosen pembimbing, Reygan malah mempersulit Kayesha, dengan memberikan sederet komentar pedas yang menguji mental Kayesha, hingga harapan lulus tepat waktu itu terasa amat jauh. *** "Oke, saya sudah baca semuanya. Dari Bab 1 sampai Bab 3 saya bisa menyimpulkan, kalau kamu memilih topik ini, karena malas penelitian, tapi ngejar-ngejar dosen pengen cepat di-ACC." "Saya enggak pernah ngejar-ngejar Bapak!" *** start: 27 Februari 2025 end: 6 Agustus 2025
Love Worship ✔ by JujungAulia
JujungAulia
  • WpView
    Reads 722,762
  • WpVote
    Votes 45,133
  • WpPart
    Parts 47
Belia adalah anak majikannya. Dan Sebastian yang bekerja untuk keluarga perempuan itu seharusnya tahu diri. Sebastian selalu menjaga jarak aman. Tidak mau ikut campur dan bertindak peduli. Agar apa? Agar dia menjadi tidak lancang. Namun....hati tak kenal aturan. *** End: August 18, 2025
Han J - Raison d'être [End] by PinkCappuccino
PinkCappuccino
  • WpView
    Reads 2,256,431
  • WpVote
    Votes 220,515
  • WpPart
    Parts 52
book #1 Han J Drive You Insane book #2 Han J Raison d'être [Final] Athena berusaha bertahan, mencoba menambal yang retak, tetapi Jean justru terus menciptakan celah yang lebih lebar. Mereka berakhir dengan luka yang terlalu pahit untuk dimaafkan. Jean berpikir, melepaskan adalah keputusan terbaik--sampai ia menyadari bahwa kepergian Athena bukan sekadar kehilangan, melainkan hukuman yang tak pernah bisa ia tebus. Ia terjebak dalam labirin penyesalan. Ada cerita yang enggan benar-benar usai, dan tak semua perpisahan adalah akhir.
Pengantin Cadangan by rapsodiary
rapsodiary
  • WpView
    Reads 1,719,782
  • WpVote
    Votes 108,487
  • WpPart
    Parts 61
[COMPLETED] Setelah dikhianati oleh sahabat dan mantan pacarnya, Larasati Silvia Putri juga harus menerima bahwa bisnis sanggar pengantin dan wedding organizer peninggalan orang tua angkatnya direbut oleh mereka. Berusaha move on, Laras pun melanjutkan hidupnya dengan menjadi in-house WO di sebuah hotel bintang lima ternama milik keluarga Pradana, The Grand Lavish. Semua berjalan lancar hingga suatu hari Laras diminta menjadi pengantin cadangan oleh client-nya sendiri yaitu Argio Pradjuna Pradana, pebisnis tampan tetapi menyebalkan sekaligus putra pemilik hotel tempat Laras bekerja yang ditinggal oleh tunangannya dua minggu sebelum pernikahan. Takdir mempertemukan dua hati yang terluka dalam pernikahan tanpa cinta. Namun, di antara perasaan yang tersakiti dan adanya sebuah harapan baru, akankah cinta tumbuh, atau justru kebencian yang datang untuk mereka?