Select All
  • You And Me
    161 18 5

    Semuanya dibumi ini menyimpan rahasia atau maknanya tersendiri. Begitu pula hujan, yang akan menghadirkan pelangi setelah ia jatuh ke bumi. Hujan juga tidak dapat ditebak kapan ia akan datang, terkadang datang tiba-tiba ataupun dengan satu tanda. Kadang kala ia datang saat teriknya panas matahari ketika anak-anak asyi...

  • Secret Admirer
    223 20 5

    Ini hanya sepotong kisah antara kau,aku dan kenangan tentang setapak jalan berdebu dibelantara akasia, sebuah perjalanan yang selalu menimbulkan goresan luka di setiap langkahnya. Tidak ada yang tidak mungkin,Sama seperti kita kenal.