kang_minyak's Reading List
4 stories
ALVISA  [TAHAP REVISI] by iyanapelangi
iyanapelangi
  • WpView
    Reads 2,994,687
  • WpVote
    Votes 144,900
  • WpPart
    Parts 55
"Status doang pacaran, tapi dianya lebih asik sama sahabatnya sendiri. Sebenarnya pacar dia tuh gue atau cewek itu sih? Kesal banget!" sewot Alissa yang sedari tadi memperhatikan pacarnya yang sedang asik suap-suapan dengan cewek lain yang katanya 'cuma' sahabat. "Kata siapa pacaran sama kulkas berjalan itu enak? Kagak woi! giliran sama gue dingin banget, tapi sama dia peduli gitu. Jadi iri." lanjutnya sambil terus memperhatikan dua insan yang semakin membuat hatinya sesak. *** Alissa Grisella Yovanka, cantik sih, tapi kecantikan Alissa terkalahkan oleh Adel yang berstatus sebagai sahabat Alvian, pacar dari Alissa. Alissa sudah seringkali sabar menghadapi sikap dingin, cuek dan irit bicara Alvian ketika bersama dirinya. Tapi, sikap Alvian berubah seratus delapan puluh derajat ketika bersama Adel. Alissa bingung, kalau begini jadinya untuk apa Alvian menembaknya jadi pacar? Alissa menyesali perasaannya, harusnya dari awal ia tidak perlu menyukai Alvian. Apakah Alvian akan berubah dan justru menjadi lebih peduli kepada Alissa? Simak kisah mereka yuk! Judul sebelumnya : Cold Boyfriend [SEDANG DALAM MASA REVISI, JADI AKAN ADA SEDIKIT PERUBAHAN ALUR CERITA. TERIMA KASIH🙏] *** Started : 3 November 2020 (Publish Ulang!!) Finished : 31 Maret 2021 Cover by pinterest & canva DILARANG KERAS PLAGIAT CERITA INI. INI HASIL IMAJINASI SAYA SENDIRI.
EINFARBIGE [Monokrom] by GoodDeyyy_
GoodDeyyy_
  • WpView
    Reads 121,187
  • WpVote
    Votes 15,234
  • WpPart
    Parts 73
📌Spin off "Imperfect Queen" [Bisa dibaca terpisah] Kamu bilang, kamu bisa saja mencintaiku. Tapi, nanti. Kamu bilang, tunggu saja sampai waktunya tiba. Hey! Jangan nanti-nanti, sekarang saja! Aku terus menunggu 'nanti' itu tiba. Apa kamu tidak lelah, selalu menghindar? Kita selalu berjalan beriringan, kita selalu kemana-mana bersama. Lalu, kenapa kamu tidak bisa melihat keberadaan ku? Jangan, bilang kamu buta huruf. Eh, kalau buta huruf berarti kamu tidak bisa membaca. Iya? Pantas saja, kamu tidak pernah bisa membaca pikiranku.
Arkalla by senanndikaa
senanndikaa
  • WpView
    Reads 18,343
  • WpVote
    Votes 1,290
  • WpPart
    Parts 58
Farrel Arkana, cowok tampan nan menyebalkan yang cuek akan cinta menjadi incaran seorang gadis cantik bernama Arrabelle Auristella. Siapa sangka pertemuan di kantin sekolah yang tak terduga, mampu memperkenalkan mereka satu sama lain. Lama kelamaan mereka mulai terbiasa, semakin dekat namun dengan status sekedar sahabat atau bahkan hanya teman? Walau di awal cerita, mereka selalu mengejek satu sama lain dan bertengkar karena hal sepele, tak menutup kemungkinan untuk membuat salah satu nya jatuh hati. Ternyata seorang Arkana yang di cap sebagai most wanted di sekolah karena memiliki paras yang tampan dan idaman untuk semua gadis-gadis di SMA nya, menyimpan sebuah rahasia besar yang tak terduga, rahasia yang ia simpan bertahun-tahun lama nya. Hingga rahasia tersebut terkuak dan di ketahui oleh Auristella sendiri. Apakah Arkana akan marah karena Auristella berusaha masuk lebih dalam ke kehidupannya, atau justru ia akan terbuka akan kehidupan pribadinya pada Auristella? Tanpa di sangka perasaan yang tumbuh oleh salah satu dari mereka semakin lama semakin mendalam. Rasa yang awalnya ia sembunyikan karena takut persahabatannya rusak itu akhir nya tak bisa dipendam terlalu lama. Apakah perasaan itu akan terbalas? Atau justru akan menimbulkan luka berkepanjangan lalu menyisakan bekas nya yang tak akan terlupakan? Hanya sebuah cerita tentang cinta, luka, melupakan, persahabatan, dan kebersamaan. ❝Jika tahu semua akan berakhir buruk. Sanggupkah kamu menghentikannya disaat semua masih terasa indah?❞ -Auristella #358 on relationship [08/01/20] #508 on teenlit [20/04/20]
ARGANTARA  by fafayy_
fafayy_
  • WpView
    Reads 55,296,238
  • WpVote
    Votes 3,192,370
  • WpPart
    Parts 50
SUDAH DIFILMKAN🎬 SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS DAN RINCINYA ONLY NOVEL! #03~Fiksi remaja (19 maret 2021) Argantara the me movie season 1 -Ketika tawamu menjadi bahagiaku Nikah muda tidak pernah terlintas diotak Arga, entah apa yang ada pikirkan oleh kedua orangnya, sampai bisa-bisanya menikahkan dirinya dengan anak sahabat dari almarhum ayahnya. Atau sebagai wasiat yang harus dipenuhi ketika Arga sudah menginjak di usia delapan belas tahun. "Lo tau apa perbedaan sebuah lingkaran sama kubus?" Syera mengangguk. "Lingkaran itu gak punya panjang dan segala macamnya, karena dia gak ada ujungnya tapi punya ruang didalamnya," "Sama kayak cinta gue ke lo. Cinta gue ke lo layaknya sebuah lingkaran, gak ada ujungnya dan gak akan berhenti. Tapi---" "Sama juga seperti kubus, suatu garis akan berhenti ketika dipertemukan dengan garis lainnya. Sama halnya dengan gue, jantung dan hati gue yang seutuhnya buat lo nantinya bakal berhenti ketika dipertemukan dengan satu titik, titik dimana gue gak bisa nolak dan menghindar." "Ajal, itulah titik terakhir gue nanti." HIGH RANK : #01~couplegoals (30122020) #01~possesif (060121) #01~nikah dini (060121) #02~brandal (14122020) #02~leader (170121) #34~highschool (070121) Start : 24 November 2020 Finish: Februari 2021 © Copyright by fafayy_ [JIKA ADA KESAMAAN KATA ATAU KALIMAT MOHON MAAF TIDAK ADA UNSUR PENJIPLAKAN]