ngells_'s Reading List
2 stories
The Mystical World by NatasyaNabilah
NatasyaNabilah
  • WpView
    Reads 5,015,206
  • WpVote
    Votes 358,163
  • WpPart
    Parts 64
SERI KETIGA GODDESS SERIES Berawal dengan menemukan sebuah liontin berbentuk hati dengan warna hitam dan putih... Gadis itu terperangkap dalam sebuah dunia yang hanya ada dalam mitos... Arthemis Selene Macha, gadis berambut silver dan bermanik hijau saphire menatap dunia yang begitu indah menurutnya... Namun siapa sangka bahwa dirinya adalah salah satu orang penting dalam dunia tersebut... Akankah ia akan kembali di dunianya?? Atau dia akan menetap?... Warning!!! Semua unsur cerita ini murni dari pemikiran Author, jika ada kesamaan nama tokoh, tempat, latar, dan jalan cerita, semua itu hanya kebetulan tanpa unsur kesengajaan 🙏
King Suga [COMPLETED] by Ahotcupoftae
Ahotcupoftae
  • WpView
    Reads 118,961
  • WpVote
    Votes 9,853
  • WpPart
    Parts 20
#139 in Short Story (12-05-2018) #65 in Short Story (13-05-2018) "Ya Tuhan andai hamba bisa punya pacar seganteng dan semanis Kak Suga..." Itu hanya doa seorang anak kelas satu esempe yang masih polos dan mudah tergoda. Terlebih melihat seorang cowok seganteng Suga yang makin memikat dengan keringat bercucuran menggiring bola. Taerin harusnya bersyukur ketika doanya di siang terik itu dikabulkan. Tapi dia justru menyesal hingga rasanya ingin memotong lidahnya sendiri. Suga memang ganteng, keren, pintar basket, bahkan juga kaya 7 tanjakan 7 turunan. Tapi cowok itu benar-benar setan yang bersembunyi dalam bungkus yang indah. Dia pemaksa, semena-mena, dan diktaktor menyamai Hittler. Dia bersikap seperti raja yang titahnya harus dituruti. Itu sudah cukup membuat Taerin ingin mundur. Tapi sialnya Taerin bahkan tidak bisa lepas dari jeratan Suga.