Select All
  • boys do write love letters
    2.7M 64.3K 22

    [WattysID 2017 Winner: The Originals] Sudah Terbit ✨ . [written in lowercase] percayalah. bukan hanya anak perempuan yang suka menulis. karena gadis itu menemukan surat-surat tersebut di lokernya yang tidak pernah dikunci. ia pikir, semuanya adalah surat-surat salah kirim dari seorang siswi. sampai dilihatnya ada nama...

    Completed  
  • Bermuda Love
    453 9 6

    Gue Rachel. Punya sahabat namanya Rasti. Punya tetangga cowok namanya Ron. Gue punya rasa ke Ron, tapi gue gaberani bilang. Akhirnya Rasti ngeduluin gue. gue nyesel. gue berada di friendzone. pokoknya hidup gue naik-turun mulu.

  • TRS (3) - Mika on Fire
    2.5M 190K 26

    Mika, cowok aneh, suka berbicara sendiri, bertingkah konyol dan berturut-turut menjadi badut kelas ternyata mantan dari cewek terpintar, kalem, mantan ketua OSIS, Juliana. Di bulan Mei ini, Mika harus mencari target pertamanya, tentunya dia tidak boleh memilih Ana. Tapi jika Mika masih terjebak bagaimana? Belum lagi k...

    Completed  
  • 10 Years Ago
    1M 59.8K 21

    Young Adult. Sepuluh tahun lagi, aku akan membuatmu bertekuk lutut di hadapanku.

    Completed  
  • FL • 1 [Fericire]
    1.1M 43.7K 17

    Once upon a time, an angel and a devil fell in love. Angelica Candice dan Lucifer Duff. Mereka adalah Malaikat dan Iblis yang ditugaskan di Human World. Pertemuan dan kebersamaan mereka membuat keinginan terdasar mereka semakin menguat. Mereka bertentangan, bertolak belakang. Mereka takkan bisa bersatu, karna hitam d...

    Completed  
  • Write My Life
    39.7K 2K 38

    Karena 'Draw My Life' sudah terlalu mainstream...

  • Bittersweet Goodbye
    94.5K 7.1K 15

    {TD 2} Masih gak percaya sama karma? Aku akan menceritakan ke kalian betapa gak enaknya karma itu lewat jurnalku. Copyright © 2014 by MeWriteLove

    Completed  
  • HeartCage
    70.7K 5.7K 9

    {TD 1} At least, he's not makes me crying like you always did. Copyright © MeWriteLove

    Completed  
  • The Library
    3.6K 267 4

    The Library. Sebuah perpustakaan yang dapat mengabulkan permohonanmu... Kononnya perpustakaan ini hanya berkunjung disetiap negara satu kali. Kau bisa meminta permohonanmu asalkan kau memiliki udangan ini... Datanglah dan semua keinginanmu akan terkabul. ps. hatimu akan menuntunmu ketempat...

  • ask.me
    2.4M 193K 35

    Semua berawal dari segmen yang dibuat Rara di Radiouth, ask.me! dimana semua orang boleh bertanya, curhat, atau menyampaikan pesan melalui ask.fm. Disaat semua orang berburu untuk bertanya pada sang ratu kampus itu, Vincent hanya diam mendengarkan. Dua bulan Vincent mendengarkan, hingga akhirnya ia berani untu...

    Completed  
  • My Real Life
    377 4 19

    kumpulan kisah seorang widhi trisandhiya dan curhatannya

  • Blacky White
    11.2M 524K 48

    •Available in Bookstore• Klise. Cewek dingin dipertemukan dengan cowok supel. Atau mungkin sebaliknya. Tapi, cerita ini mungkin berbeda. Justru, keduanya sama-sama dingin, tak tersentuh, jutek, dan ketus. Dan ingat, tidak hanya mereka berdua yang hidup didunia ini. Semua bisa berubah seiring berjalannya waktu. Copyr...

    Completed  
  • Yours
    2M 159K 32

    Kau tahu ketika aku beranjak tidur yang terakhir kali kupikirkan siapa? Kamu. Kau tahu ketika aku bangun dari tidur yang pertama kali kuingat siapa? Kamu. Namun aku tahu kau sama sekali tidak mengingat atau memikirkanku. Mengapa? Karena aku hanya bayanganmu.

    Completed  
  • Why??
    2.3K 25 11

    Mengisahkan Kisah risya yang sifatnya pendiem ,dingin sama Anak yang gak deket sama dia ..

  • Tomfoolery
    6.1M 395K 55

    •Completed• Devano Michiavelly. Cowok cuek yang ternyata bisa memasak dan hobi menulis diary. Apapun rela dilakukannya agar rahasianya aman, termasuk menjadi pacar gadungan dari cewek paling menyebalkan seantero sekolah, disaat ia masih dalam masa transisi atau move on. Demetria Vallen Frasela. Cewek tomboy yang ju...

    Completed  
  • Diary Of An Unpopularity
    10.8M 432K 48

    [Sudah diterbitkan ] Cameyla Atwood, gadis kikuk yang ditindas teman-temannya, ternyata salah satu anggota dari sebuah keluarga selebriti. Tak ada yang tahu hingga acara premiere film terbaru ayahnya yang memaksanya untuk datang. Semua terkejut dan merasa bersalah. Ternyata selama ini orang yang membela Cameyla bukan...

    Completed  
  • TRS (2) - Matt and Mou
    3.9M 193K 30

    The Rules Series (2) : Matthew Rizki Akbar Biasa, cowok dan cewek bersahabat sejak kecil. BIasa, cowok dan cewek saling memendam rasa di hati kecil. Namun, jika ini terjadi padamu, apa yang kau lakukan? Faktanya, yang biasa tidak biasa seperti kedengarannya. © Copyright 2014

    Completed  
  • Fall For You
    1.3M 45K 32

    Sebelumnya kehidupan SMA seorang Alena Kalista Haris bisa dibilang biasa aja. Datar, flat dan nggak semenarik cerita sinetron di tv yang udah freak abis. Alena juga bukan anak eksis, dan dia juga ngerasa kalo dia nggak dikenal banyak orang. Tapi menurutnya, dengan kehidupan SMA nya yang damai seperti ini ia sudah sang...

  • Carnation
    2.7M 85.2K 16

    Carnation adalah bunga anyelir. Tidak. Aku sama sekali tidak menyukainya, tetapi tidak juga membencinya. Namun, aku akan menangis jika ingat kenangan yang dibawa oleh bunga cantik tersebut. Banyak hal yang ingin disampaikan cinta pertamaku lewat bunga itu. Bunga kesukaannya, yang sesungguhnya menjadi pertaruhan terakh...

    Completed  
  • Dormmate
    10.9K 227 9

    Minoru sama sekali tidak tahu kalau teman sekamar barunya adalah seorang laki-laki, dan dia sama sekali tidak bisa komplain karena sang ibu asrama tidak tahu kalau dia perempuan apaboleh buat jadi laki-laki lebih menguntungkan karena hal itu berarti dia dapat diskon untuk sewa kamarnya jadi dia tidak mengatakan apapun

    Completed  
  • Story Of My Life
    1.7K 25 23

    Afirania Alya (Fira). anak kelas 9. Iseng2 main omegle dan chat-an dengan cowok bernama Randy. Suatu hari di kelas Fira ada anak baru. Siapakah dia? Semenjak itu ada kisah diantara Fira dengan anak baru itu. Setelah ada suatu konflik mereka kembali bersama lagi. Dan mereka pun menjaili kedua temannya. Bagaimanakah cer...

  • Be My Star
    633K 26.9K 29

    Ini kisah tentang Ryn--gadis ceria dan ramah, tapi dibalik keceriaan itu terpendam sesuatu yang orang lain tak boleh menyentuhnya. Sesuatu yang disebut 'rahasia'. Rahasia menyakitkan yang membuatnya menyembunyikan jati diri sebenarnya. Akankah satu-persatu rahasia itu terkuak? Siapa Ryn sebenarnya? Dan apakah ada 'ses...

    Completed  
  • ST [4] - Tibby's Journal
    1M 73.7K 19

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [4] : Tiberon Lizzi Feronica Tibby harus bekerja di mansion besar dengan empat cowok satu cewek di dalamnya dan menjadi koki. Dia bekerja karena tuntutan Diska yang menganggapnya tidak pantas b...

    Completed  
  • ST [7] - Step-Sister Secret
    1M 77.9K 19

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [7] : Tiffany Anna Nicole Tidak pernah terbayangkan oleh Tiffany, di hari ulang tahunnya, dia bertemu dengan Adik dari pacar Kakaknya, yang ternyata seorang Vampire, Mason Syler. Sejak Tiffany...

    Completed  
  • ST [6] - Teach Me About Love
    1.3M 95.6K 21

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [6] : Danies Arta Dinata Karena Danies Arta Dinata harus belajar akting seorang gadis yang sedang jatuh cinta untuk drama paling penting bagi karirnya. Dengan terpaksa, dia harus berurusan deng...

    Completed  
  • ST [8] - Summer and Ammabel's Pain
    353K 23.7K 8

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [8] : Ammabel Flow Charles Manusia memiliki perasaan sakit. Aku, manusia yang selalu disebut sempurna, juga memilikinya. Perasaan itu mengikuti setiap langkah kakiku. Sehingga, aku memutuskan u...

    Completed  
  • ST [5] - Heartbreaker
    2.2M 169K 29

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [5] : Kiera Flockheart Bagaimana mungkin, aku, seorang heartbreaker selama satu tahun, baru bertemu Rafadinata yang notabene player terpopuler di sekolah? Seharusnya aku tahu dia, untuk dijadik...

    Completed  
  • saat perasaan berubah
    344 2 3

    sahabat jadi cinta

  • ST [3] - Never Too Young
    992K 67.5K 14

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [3] : Carmen Heartnet Selama 15 tahun Carmen hidup, dia tidak percaya Mama-nya dengan tega menjodohkan dia dengan Alvino, cowok gila yang menjungkir-balikkan hidup Carmen. Bagaimana bisa, Carme...

    Completed