Religi
24 stories
Lentera Senja (TERBIT) by Alfia_ramadhan11
Alfia_ramadhan11
  • WpView
    Reads 6,242,707
  • WpVote
    Votes 577,436
  • WpPart
    Parts 54
Lentera Senja terbit di Penerbit Loveable Spiritual - Romansa - Militer MEMINTA JODOH DI JABAL RAHMAH? LALU BERTEMU JODOH DI HAGIA SHOPIA? Ini kisah tentang seorang perwira muda bernama Arkanza Zayyan Ghaziullah El-Zein atau akrab di sapa Lettu Zayyan. Zayyan termasuk anak yang beruntung dalam sisi keluarga, namun ia kurang beruntung dalam sisi percintaan. Lamarannya ditolak oleh perempuan yang ia cinta dan lebih memilih sepupunya sendiri. Zayyan tak ingin larut dalam patah hati karena lamaran yang di tolak. Ia pergi untuk umroh sekaligus Turki. Dan di Turki ia menolong seorang perempuan yang dikejar-kejar oleh orang asing. Dari kejadian itu, Zayyan mulai menyukai perempuan itu, namun ia ditolak. Walaupun begitu, Zayyan tidak menyerah. "Kalau Lettu Zayyan mau sama saya. Lettu Zayyan punya saingan." "Saingan? Siapa saingan saya? "Cowok fiksi." "Kalau nama saya yang bersanding dengan namamu di lauhul mahfudz-Nya, cowok fiksimu itu bisa apa, hm?" Seketika perempuan itu tak menyangka dengan jawaban Zayyan. Tapi, kira-kira apa yang membuat Zayyan mengaguminya? Lalu bagaimanakah kelanjutan kisah mereka? #1 Abdinegara #1 Komandan #1 Militer #1 goodboy #1 letnan #1 hijrah #4 Religi #13 fiksi umum
Halal Bersama Arselia ✔ [SUDAH TERBIT] by ariskakhurnia
ariskakhurnia
  • WpView
    Reads 4,822,561
  • WpVote
    Votes 351,225
  • WpPart
    Parts 56
TIDAK TERSEDIA DI GRAMEDIA WA 0895-6012-87793 | Shopee ariskakhurnia [CERITA LENGKAP] Arsel yang bahkan belum resmi lulus dari SMA, sudah mendapatkan pinangan dari Faruq. Sesosok laki-laki dari keluarga sederhana yang datang dengan membawa iman dan akhlaq yang baik untuk mempersunting Arsel menjadi pendamping hidupnya. Terbiasa hidup serba mewah membuat Arsel tidak terbiasa dengan kehidupan barunya. Ditambah lagi dengan ia yang begitu ceroboh, tidak bisa memasak, atau melakukan pekerjaan rumah tangga lainnya. Bagaimana cara Faruq dengan sifat kakunya memimpin kehidupan pernikahan mereka? _____ 📚 Disertai berdasar pada Al-Qur'an dan Sunnah menurut pemahaman Salafush Shalih TIDAK DIPERKENANKAN MENG-COPAS SEBAGIAN ATAU KESELURUHAN CERITA DALAM BENTUK APA PUN. Halal Bersama Arselia © Mei 2018 AriskaKhurnia
LEADER (Sudah Terbit) by DeviJuniartiS
DeviJuniartiS
  • WpView
    Reads 2,240,822
  • WpVote
    Votes 83,173
  • WpPart
    Parts 29
(Squel Azahra) Ketua Osis, Ketua kelas, Ketua basket, Hampir semua Organisasi Di pimpin oleh Seorang "ZIDAN TENGKU ADNAN" Oleh sebab itu dia dijuluki "Leader " Di Sekolah.
My Perfect Husband (END) by AyakaHnayaaa
AyakaHnayaaa
  • WpView
    Reads 2,458,029
  • WpVote
    Votes 33,537
  • WpPart
    Parts 11
Indahnya kilauan bintang tidak akan pernah bisa mengalihkan pandanganku dari cahayamu. Terimakasih karena telah sudi menemaniku dalam meraih surga-Nya Allah. -Adam Maliq Zhafran-
Pelabuhan Dua Hati [END] by came_sa
came_sa
  • WpView
    Reads 2,646,785
  • WpVote
    Votes 151,029
  • WpPart
    Parts 54
Bukan hanya masa lalu yang rumit dengan Fauzan membuat Faiza enggan untuk kembali bertemu, tetapi pergulatan hati Faiza dan penyakit yang dideritanya membuat gadis itu terus merasa ragu. Ketika takdir terus menguji keduanya, ke manakah akhirnya hati Faiza akan berlabuh? *** Dipertemukan pertama kalinya pada orientasi mahasiswa dengan Faiza, perasaan menyesal milik Fauzan tumbuh lebih jauh dari yang ia kira. Naas, kesalahan yang dilakukan oleh Fauzan membuat gadis itu enggan bahkan untuk menemuinya lagi. Namun, tanpa disadari peristiwa tersebut membuat Fauzan kembali menemukan dirinya yang sempat terlupakan. Mencoba memupuk rasa sakit hatinya akan Faiza dan memperbanyak ilmu mengenai Islam, Fauzan memutuskan untuk mengambil beasiswa ke Turki. Lima tahun berlalu dengan cepat ketika ia kembali ke Indonesia dan kembali bertemu dengan Faiza di pesta pernikahan sahabatnya membuat perasaan Fauzan yang telah teredam kembali muncul untuk gadis itu. Apakah Faiza akan melupakan kesalahan Fauzan di masa lalu? Ataukah sudah terlambat bagi Fauzan untuk memiliki Faiza seutuhnya?
Tabir di Balik Cadar by hannahqibtiya23
hannahqibtiya23
  • WpView
    Reads 1,135,882
  • WpVote
    Votes 55,776
  • WpPart
    Parts 60
"Jangan salahkan cadar dan jilbab ku! aku tak akan terima dan diam saja jika kalian mentertawakan atau meremehkan cadar ku. Kalian boleh hina aku sesuka hati kalian, aku tak akan marah... karena aku hanya manusia biasa yang berlumuran dosa." Aisyah Salsabilla "Gue benci sama lo dan cadar lo. Cadar lo memaksa gue mengingat peristiwa itu lagi !" Alexander Darwin. Mengisahkan tentang dua ciptaan Allah SWT yang sangat berbeda. Alexander yang membenci Aisyah karena cadarnya, dan Aisyah yang selalu menjaga ke istiqomah cadarnya. Bagi Aisyah cadar nya adalah pelindungnya dari laki laki yang mencintai rupa seseorang. Dan bagi Alex, cadar adalah bencana yang merampas segalanya dari nya. _____ Revisi_____ Part lengkap tersedia di aplikasi "Dreame"
Jodoh Pilihan Abi  by iyass130399
iyass130399
  • WpView
    Reads 2,243,959
  • WpVote
    Votes 80,099
  • WpPart
    Parts 48
#1tenfiction 8 Juli 2018 #3 watty 8 Juli 2018 #1 muslimah 12 Juli 2018 Namaku Zahra Almashyra Gazala aku dijodohkan oleh kedua orang tuaku anak dari temen SMA Abi aku sama sekali tidak mengenal orang itu dan aku juga tidak bisa menolaknya .aku takut tidak bisa menjadi istri yang baik untuknya apalagi aku masih menjadi seorang pelajar SMA . namaku Fatih Al Farabi aku seorang CEO .umurku 27 tahun Ayah menjodohkan ku dengan anak teman SMA ayah aku ikhlas menerima semuanya karena mungkin sudah ditakdirkan seperti ini . akankah rumah tangga mereka berjalan dengan baik ?.
"AHNAF" (الرجل المثالي )  by denatafk02
denatafk02
  • WpView
    Reads 4,013,605
  • WpVote
    Votes 69,545
  • WpPart
    Parts 21
[REVISI VERSI CETAK] •AHNAF series 1• Humor-Romance-Spiritual✔✔ Ini bukan cerita yang mengisahkan seorang CEO bersifat dingin atau pun cuek, yang akhirnya menikah dengan sekretarisnya. Ini juga bukan cerita yang mengisahkan seorang CEO yang kaya raya, lalu menikah dengan seorang perempuan dibawahnya. Tapi.... Baca saja kelanjutannya di cerita ini:) N O T E : Cerita sudah terbit dan bisa dipesan melalui online. Beberapa bagian di wattpad juga sudah dihapus secara acak.
Kamu Doaku [SUDAH TERBIT] by DinaAngelicaVioleta
DinaAngelicaVioleta
  • WpView
    Reads 2,258,230
  • WpVote
    Votes 125,638
  • WpPart
    Parts 55
[COMPLETED] Rank #1 in Doa - 10Mei2018 Rank #3 in spiritual - 03Juni2018 Memutuskan untuk pergi bukan berarti aku melepaskanmu. Dalam setiap langkahku ini, yang selalu kuingat hanyalah namamu. Dalam setiap sujudku ini, yang selalu kurindukan hanyalah dirimu. Aku terima setiap dosa yang mungkin Allah berikan padaku ketika pergi darimu. Namun pada saat yang bersamaan, aku tetap tak menyerah dengan keputusanku untuk tak bercerai darimu. Ya..., kamulah do'aku.
Aliandra | END by Shineeminka
Shineeminka
  • WpView
    Reads 13,714,361
  • WpVote
    Votes 466,840
  • WpPart
    Parts 27
Sudah tersedia dalam versi book & ebook | Ia telah berlari jauh selama dua puluh tahun, meninggalkan segala kewajibannya sebagai muslim bahkan ia dengan egoisnya menyimpan rasa benci kepada Allah. Masih sudikah Allah menerima tobatnya? Tobat dari seorang hamba hina seperti dirinya. "Rasûlullâh Shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda, 'Allâh Azza wa Jalla berfirman, "Hai anak Adam! Sesungguhnya selama engkau berdo'a dan berharap hanya kepada-Ku, niscaya Aku mengampuni dosa-dosa yang telah engkau lakukan dan Aku tidak peduli. Wahai anak Adam! Seandainya dosa-dosamu setinggi langit, kemudian engkau minta ampunan kepada-Ku, niscaya Aku mengampunimu dan Aku tidak peduli. Wahai anak Adam! Jika engkau datang kepadaku dengan membawa dosa-dosa yang hampir memenuhi bumi kemudian engkau bertemu dengan-Ku dalam keadaan tidak mempersekutukan-Ku dengan sesuatu pun, niscaya Aku datang kepadamu dengan memberikan ampunan sepenuh bumi."