aldinanz_'s Reading List
3 stories
Abighea oleh karina_aolia
karina_aolia
  • WpView
    Membaca 33,502,202
  • WpVote
    Vote 2,852,988
  • WpPart
    Bab 56
Abi sayang ghea, abi juga sayang vanya. Walaupun sayang abi pada vanya hanya sebatas teman, terkadang ghea sering merasa tidak berarti karna perlakuan abi yang selalu mengutamakan vanya. Ingin tau rasanya jadi perempuan yang pacarnya lebih mementingkan kebahagiaan perempuan lain? °°° Warning! Cerita ini banyak mengandung bawang + mengundang emosi 😸 [MINI SERIES ABIGHEA TAYANG 17 SEPTEMBER DI APLIKASI GENFLIX] [Sudah diterbitkan] [Part masih lengkap] a teenfiction by Karina_aolia
HARADILON  [Completed] oleh dreamyarielle
dreamyarielle
  • WpView
    Membaca 171,507
  • WpVote
    Vote 10,387
  • WpPart
    Bab 38
{BOOK 2 OF LIMBAD SERIES} Hara, adalah gadis yang terlahir sebagai anak tunanetra, sebuah penyakit yang ia derita menghambat kedua matanya dan menyebabkan gadis itu tak dapat melihat objek apapun dengan jelas. Datar, itu yang selalu menyambutnya ketika ia membuka mata di pagi hari. Kemudian gelap gulita, saat malam menyambutnya. Hal itulah yang membuatnya tidak percaya lagi akan sebuah keajaiban. Seolah semesta tidak pernah berpihak padanya, tidak pernah mengizinkannya melihat dunia. Ia merasa, Semesta berlaku tak adil padanya. Namun, kehidupan Hara yang kelabu berubah ketika seseorang hadir dalam hidupnya. Satu-satunya laki-laki yang mau mendekat dan berteman dengannya. Teman yang ia kira hanya sebuah delusi semata. -HARADILON- ✔Dipublikasikan : Kamis, 07-Juni-2018 Hanya dipublikasikan di WATTPAD!
RAGA [completed] oleh NitaAyn_
NitaAyn_
  • WpView
    Membaca 26,396,600
  • WpVote
    Vote 1,728,236
  • WpPart
    Bab 52
Raga Samudera. Cowok berparas tampan yang mampu membuat semua kaum wanita memekik yang hanya melihat senyumannya. Jika menjadi Raga, siapakah yang kalian pilih? kekasih, atau sahabat? Selalu dinomorduakan adalah hal yang biasa untuk gadis cantik yang menjabat sebagai kekasih Raga. Raga selalu menomorsatukan sahabatnya yang memiliki trauma berat dimasa lalunya. Membuat Raga harus selalu ada untuk sahabat kecilnya itu. Tetapi siapa yang tahu jika gadisnya Raga memiliki perasaan yang sangat terluka ketika Raga selalu mementingkan sahabatnya padahal kekasihnya itu dalam bahaya juga kepedihan yang mendalam. Bagaimana kisah mereka? Happy Reading!