recomanded
3 stories
HIKAYAT MUSLIMAH TELADAN by Mun4555
Mun4555
  • WpView
    Reads 48,971
  • WpVote
    Votes 1,833
  • WpPart
    Parts 16
cerita ini adalah kisah para muslimah yang namanya terukir dalam sejarah umat Islam. Nama mereka terkenang sepanjang zaman. Wanita wanita muslim ini patut dijadikan teladan umat manusia. Taqwa mereka kepada Allah, bakti mereka kepada suami, taubat yang benar benar suci, dan lain lain yang patut dijadikan contoh bagi kita sehari hari. Kisah kisah ini diambil dari berbagai sumber. Jika ada kesalahan atau kekeliruan mohon untuk disampaikan. Kritik dan Saran author sangat harapkan untuk perbaikan kedepan.
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,311,263
  • WpVote
    Votes 2,774,511
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
Not A Dream Wedding by indahmuladiatin
indahmuladiatin
  • WpView
    Reads 4,953,259
  • WpVote
    Votes 256,774
  • WpPart
    Parts 51
SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU TERDEKAT. Ini bukan pernikahan impianku, jika aku tidak bisa menikah dengan orang yang kucintai setidaknya aku harus bisa menikah dengan orang yang sangat mencintaiku. Sedangkan pernikahan ini? tidak sama sekali. Kami tidak saling mencintai, aku hanya dijadikan tameng atas hubungan terlarang suamiku dengan wanita yang ia cintai. Apakah aku bisa mempertahankan rumah tangga yang absurd ini? High Rank: 17 in romance 19-05-17