isekai
3 stories
King Of Cheat by Alvyxr
Alvyxr
  • WpView
    Reads 223,688
  • WpVote
    Votes 17,558
  • WpPart
    Parts 63
Hideo Takumi, seorang pria berusia 30 tahun yang menghabiskan sebagian besar hidupnya dengan tenggelam dalam tumpukan buku, tiba-tiba terlempar ke dunia yang sama sekali baru. Namun, kali ini, dia bukan hanya seorang pembaca; dia adalah bagian dari Keluarga Takumi, yang kini tengah terperangkap dalam sebuah keluarga yang tragis. Dengan nama keluarga yang sama, takdir yang baru, dan tantangan yang lebih berat, Hideo harus menghadapi takdir yang tak terduga. Dari seorang yang malas dan hanya menikmati kehidupannya di dunia yang penuh dengan pengetahuan, Hideo berubah menjadi seorang yang harus mengubah jalan hidupnya demi bertahan hidup. Saksikan bagaimana seorang maniac buku ini bertumbuh, dari belajar dengan membaca menjadi seorang jenius tak terkalahkan di medan pertempuran. Perjalanan Hideo bukan hanya tentang bertarung, tapi juga tentang menghadapi tantangan dan mengambil kendali atas nasib Keluarga Takumi yang sedang terancam. Apakah dia bisa mengubah krisis menjadi kemenangan? Ikuti petualangannya yang penuh tantangan dan kejutan! Tgl 17 oktober #11 - Petualangan Tgl 19 oktober #1 - anime
First Saga : Chaotic God by Saias_
Saias_
  • WpView
    Reads 107,165
  • WpVote
    Votes 6,241
  • WpPart
    Parts 37
Kurosaka Rin adalah seorang murid SMA biasa yang sangat menyukai game. Karena pemanggilan pahlawan dia ditransfer ke dunia lain bersama dengan teman teman sekelasnya. Tapi ada yang janggal dengan dunia ini yaitu dunia ini mirip dengan game kesukaannya. Keyakinannya semakin menguat dengan semua kejadian yang dialaminya di dunia tersebut. Dan dimulailah perjalanan Kuro untuk mencoba menikmati hidupnya di dunia lain.
Tale of Unknown : Hero From Zero [DROP] by GalihGates
GalihGates
  • WpView
    Reads 194,224
  • WpVote
    Votes 3,001
  • WpPart
    Parts 12
Riyan Klaint, seorang pelajar biasa dengan hidup yang tak biasa. Suatu hari, ia beserta teman-teman kelasnya secara paksa dipanggil menuju dunia lain. Karena dipanggil secara paksa, mau tidak mau mereka terlempar ke dunia lain. Mereka dipanggil ke dunia lain oleh seorang raja di sebuah kerajaan. Raja menjelaskan bahwa mereka adalah pahlawan yang dipanggil dari dunianya untuk menyelamatkan dunia tersebut. Raja iblis terkuat akan bangkit cepat atau lambat, Riyan dan teman-temannya dibebani dengan tanggung jawab seberat itu setelah dipanggil. Tak ada jalan pulang. Mau tak mau mereka harus memilih, menetap sebagai penduduk biasa, ataukah menerima tanggung jawab besar untuk melindungi dunia tersebut. Main Genre : Action, Fantasy, Superpower, Romance, Harem Sub Genre : Drama, Thriller (minor), Magic, Mystery #95 in Fantasy (27-04-2018) #99 in Fantasy (09-05-2018)