Select All
  • Catatan Tentang Hujan
    6.3M 155K 17

    [BOOK 1, PART DIHAPUS] [TERBIT 2 APRIL 2018] Senja itu kosong. Ia adalah bahasa dalam catatannya. Bibirnya adalah pena, luas hatinya adalah aksara. Hujan adalah perantaranya. Fajar itu hangat. Ia adalah riuh dalam tenangnya samudera. Kalimatnya adalah mentari. Tatapannya adalah cerah langit siang. Ia lah sang catatan...

    Completed  
  • Boyfriend's Taste Buddy
    86 7 5

    Cerita seorang gadis SMA yang terjebak dalam sebuah cinta pertamanan dengan teman sebangkunya. Kisah ini berawal ketika pertama kali pembagian kelas dilangsungkan. Yang ternyata ia ditempatkan untuk duduk disamping ketua kelas yang terlihat dingin, manis, namun perhatian. Ia sangat terkesima dengan sikap teman sebangk...

  • Too Easy To Love
    885K 107K 33

    Pernah jatuh cinta pada pandang pertama? *** Nama mereka adalah Mily dan Juwita. Kalau mendengar namanya, mungkin kebanyakan orang sudah berekspetasi jika mereka berdua adalah gadis yang cantik dan manis. Tetapi, ekspetasi memang sering tidak sesuai pada kenyataan. Dengan nama lengkap Emily Gwineth Putri dan Juwita Ba...

  • Starstruck Syndrome (SUDAH TERBIT)
    1.8M 247K 51

    "Gimana nggak jago akting, kalau hidup gue penuh drama" ~terinspirasi dari kisah nyata~ Kejora Astarea N, seorang artis muda berbakat dengan jadwal syuting padat merayap. Kejora biasa menghadapi wartawan. Sangat-sangat ter-bi-a-sa. Tapi dia tidak berkutik dihadapan Rigel Keviar Adyasta, rep...

  • The Girl From Tomorrow [COMPLETE]
    1.3M 158K 45

    #𝕱𝖆𝖓𝖙𝖆𝖘𝖎 #𝐒𝐢𝐜𝐤𝐥𝐢𝐭 Juno tidak punya banyak pengalaman soal cinta. Tapi begitu dia jatuh cinta dunianya ikut jatuh semua. Si Ganteng kalem yang melankolis ini tak pernah menyangka akan terjebak dalam cinta yang begitu fantasi. Cinta memang tidak bisa memilih di mana dia akan tumbuh dan mengakar. Namun keti...

    Completed  
  • Dear Past, Let Me Go
    207K 19.6K 44

    Sekuel DRAMA. Anka hidup dalam bayangan masa lalu yang terus membuatnya terlarut dalam penyesalan. Baginya, bayangan bisa mencekik begitu kuat, sampai rasanya sulit melepaskan diri, bahkan sekadar untuk bernapas. Lalu hadir seseorang yang baru di hidupnya, Brav. Cowok itu datang dan mengatakan akan terus mengikutinya...

  • Keyla [ Completed ]
    1.2M 42.5K 61

    [ SUDAH TERBIT ] "Mengapa memberi kehidupan jika tak menginginkan? Apakah seburuk itu hingga takdir tak berpihak kepadaku? Hidup dalam keramaian namun terasa sendiri." --Keyla Queenra Dara Wilson Ya, itulah yang Keyla rasakan selama ini. Hidup yang selalu dianak-tirikan. Selalu tersiksa secara batin dan fisik. Meneri...

  • EVERYTHING (End)
    420K 14.2K 73

    keyla : badgirl✔ tukang buat onar✔ pintar✔ ngerokok❌ mabok❌ club✔ cerewet✔ berantem✔ balapan✔ alvaro : badboy✔ most wanted✔ dingin✔ berantem✔ balapan✔ rokok(kadang) mabok(kadang) club✔ tukang buat onar✔ nathan : Badboy✔ most wanted✔ Dingin✔ cool✔ misterius✔ tukang buat onar✔ perhatian✔ rokok❌ mabok❌ club✔ cinta mungki...

    Completed  
  • Unexpected Prince
    3.4M 291K 64

    [TERSEDIA DI TOKO BUKU] 📛WARNING!! BACA CERITA INI BISA MENIMBULKAN KEGESERAN OTAK. SEGALA KETIDAKWARASAN YANG TERJADI DI LUAR TANGGUNG JAWAB AUTHOR📛 👑Unexpected Prince👑 Kesepakatan dengan orang tua untuk meraih peringkat 10 besar agar bisa ikut drama putri tidur di sekolah dan mewujudkan impian masa kecilnya, yai...

    Completed  
  • TIME
    309K 22.9K 38

    [Completed] Untuk sekali ini saja, Tuhan, biarkan aku menikmati sisa waktu yang Kauberikan padaku. P r o l o g: 26 September 2018 E p i l o g: 22 Desember 2018

    Completed  
  • GLACIES SEAN
    2.2M 39.9K 11

    Sean Nicolas Tanubrata. Cowok dingin yang belum pernah sekali pun jatuh cinta. Lalu dia bertemu dengan Sharen Valerie. Gadis bermata sipit yang sering membuatnya kerepotan akibat kecerobohannya. Pertemuan intens mereka akhirnya menimbulkan perasaan baru di hati mereka. Sebuah perasaan mendalam yang akhirnya menjebak...

    Completed  
  • My Diary
    159K 7.9K 93

    Book ini berisikan semua curhatan tentang kalimat yang tidak bisa ungkapkan secara langsung.

    Completed  
  • Mimpi (✔)
    19.8K 992 23

    Mimpi.., Apa yang kalian bayangkan tentang mimpi? Cita-cita? Bunga tidur? Atau yang lainnya!? Apapun definisi kalian tentang mimpi, tidak akan merubah apa yang dialami oleh Attaya Adipura karena mimpinya. Mimpinya saat masih kecil. *** "gue kira, punya mimpi itu gak akan serumit ini. Bahkan sampai saat ini pun mimpi g...

    Completed  
  • Secret Of Caramel Gadis 90°✓ {Revisi}
    49.6K 4.7K 39

    Sebelum baca jangan lupa follow Author yaaa 💃 Kisah seorang Gadis yang memiliki rahasia dalam hidupnya, menjalani kehidupanya sendirian. Dia hanya gadis SMA yang masih butuh dampingan, hingga akhirnya dia harus merahasiakan semuanya dari orang tua dan sahabatnya. Cerita ini di angkat dari sebagian kisah nyata saya se...

  • Dipsha [TELAH TERBIT]
    18.3M 181K 15

    [FOLLOW SEBELUM BACA ] (SUDAH TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA) PART SUDAH DI HAPUS SECARA ACAK. [#1 teenfiction] [#1 remaja] [#1 fiksi] [#1 Masasma] Memiliki sahabat yang kurang waras emang harus memiliki kesabaran yang besar. Seperti yang Echa rasakan ketika mempunyai tiga sahabat yang otaknya miring semua. Dia harus r...

    Completed  
  • Lilin [TELAH TERBIT & DISERIESKAN]
    29M 812K 53

    (NOVEL LILIN TELAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA MAUPUN TOKO BUKU ONLINE LAINNYA) (SEBAGIAN CHAPTER TELAH DI UNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN) #1 fiksiremaja 25 Februari 2020 #1 watty2020 25 Februari 2020 #1 bestseller 20 Februari 2020 #1 broken 14 Februari 2020 #1 favorit 17 Februari 2020 #1 Alena 25 F...

    Completed  
  • Have a Nice Dream [Completed]
    3.4M 242K 58

    #2 in Teenfiction [29/12/2020] "Lo tau nggak gimana rasanya ditinggal waktu lagi sayang-sayangnya?" "Rasanya berjuang tapi malah disia-siain?" Apakah kau pernah merasakan itu? Setelah berlelah-lelah berjuang, ujung-ujungnya kau malah disia-siakan. Ingin bertahan namun sudah tak diinginkan. Ingin melepaskan tetapi ta...

    Completed  
  • Why ? [ SUDAH DISERIESKAN]
    20.2M 1.1M 66

    ‼️SERIES WHY SUDAH TAYANG DI APP VIDIO ‼️ [PART MASIH LENGKAP] Kisah ini bukan tentang aku dan kamu yang dipersatukan dalam sebuah ikatan bernama "Cinta" Tetapi bagaimana dua insan belajar untuk saling melepas, merelakan,menjauh,dan pergi. Kisah ini bukan tentang akhir kebahagiaan abadi, Tetapi tentang takdir yang mem...

    Completed  
  • I'm broken [BHS#1]✓
    290K 12.9K 38

    Warning ⚠️ Bahasanya kasar kalo gak suka gak usah baca. _________________ [Broken home series #1] [COMPLETED] Gak semua yang lo liat dari gue itu nyata. gak semua yang lo denger tentang gue itu bener. intinya lo harus tau gue dari diri gue sendiri. bukan dari yang lo liat maupun dari yang lo denger. karena apa yang l...

    Completed  
  • Itreula [Open Preorder]
    4.2M 129K 55

    *BEBERAPA PART TELAH DIHAPUS* Dibenci tapi tidak membenci. Dihujat pun ia hanya bisu. Bisu bukan karena ia tidak mau berontak, namun karena ia mengiyakan. Mengiyakan bahwa ia memang sumber kesialan. #1 in teenlit [21-12-2019] #1 in wattpad [1-1-2020] #1 in pastelwattpadseries [4-1-2020] #2 in teenlit [25-12-2019] #3 i...

    Completed  
  • Never be alone
    5.6M 360K 33

    [Cover by : @lixice] [Discontinue] -sequel alone- Disarankan membaca alone terlebih dahulu, terimakasih. Cerita ini kembali mengisahkan tentangnya. Gadis yang perlahan menyembuhkan luka-luka hidupnya. Semua butuh proses, termasuk untuk memaafkan. Lidah nya mungkin mampu mengucap kata 'memaafkan' walau nyatanya semua...

  • Dear Aletha. [TELAH TERBIT]
    1.7M 56.2K 47

    14/04/2019 #1 Romance #1 Sad #1 Baper #1 Hurt #1 Newbie 08/09/2019 #1 brokenheart 17/10/2019 #3 indonesiamembaca 21/11/2019 #1 teenfiction ---------- Dua tahun lalu, Aletha adalah segalanya bagi seorang Risky Fahreza Wijaya. Cewek yang menjadi alasannya untuk tersenyum, cewek yang sudah berhasil mengambil hatinya. Tap...

    Completed  
  • Shanand
    131K 8.2K 40

    [SEQUEL RAIRA2] 🍂Dimohon untuk tidak plagiat [Bhatia Series 3] Namanya Shamira. Ia seorang selebram dan youtubers terkenal. Dia sedang mendekati seorang pria berkacamata. Ia mendekati dia bukan karena sebuah taruhan atau truth or dare dari orang, bukan juga Q and A dari para fans dan haters. Ia mendekati dia karena i...

    Completed  
  • Secret Of Nerd Girl
    113K 4.4K 15

    KEIRA ATHALIA VERSON. Remaja yang sangat cantik namun sayang dia mempunyai sikap yang sangat dingin dan bisa dijuluki teman-temannya ice girl. Dia anak kedua dari keluarga VERSON. Keluarga terkaya. Hampir perusahaan di dunia itu adalah milik keluarga VERSON dan termasuk sekolah High Holly School yang Keira masuki saa...

    Completed  
  • Broken Home
    253K 9.1K 41

    ma... pa... balik.... aku sendiri... aku takut...

    Completed  
  • Anathema
    23.1K 1.8K 22

    "Aku hanya tidak ingin orang lain terluka." -J "Kamu hanya akan menambah luka dengan pergi meninggalkan kami" -A "Hei, tidak bisakah aku menjadi alasanmu untuk tersenyum hari ini, esok, dan seterusnya?" -B

    Completed  
  • Good Bye You [Completed]
    36K 1.2K 13

    [warning part 8 hanya untuk orang tertentu ! ] Dengan kisah ini kalian akan mengetahui seberapa bahagianya hatiku saat bersamanya dan banyak kenangan manis bersamanya. Tariara Aulia adalah seorang gadis yang baru merasakan cinta . Tapi ketika ia mengenal Deran Nawfal, hati dia berbunga - bunga karena Deran menyatakan...

    Completed  
  • Pure Witch [END]
    105K 6.3K 28

    #1 in penyihir [14 Mar] [Fantasy] Mimpi atau nyata, aku tak tau aku berada dimana. Ternyata aku disini. Disini. Di dunia sihir ini. Tanpa peringatan, tanpa aba-aba, tanpa kode, entah bagaimana aku bisa terlempar ke dunia itu. Dunia dimana aku berbeda. Aku hanya ingin menjadi gadis normal. Sungguh.

    Completed  
  • Light By You ✔
    22M 1M 79

    PINDAH KE KARYAKARSA! Menjadi sasaran bullying dari si biang masalah seperti Argalins bukanlah keberuntungan bagi Inara. Rupanya, menarik telinga cowok itu secara tiba-tiba mengantarkan si gadis super polos pada hal-hal paling menyebalkan dalam hidupnya. Hingga insiden kulit pisang yang membuat Inara semakin jauh ter...

    Completed  
  • catatan kecil ku
    157 59 19

    Hanya catatan kecil,ungkapan hati terdalam dan pujian