random
38 stories
After The Storms END√ by Ulqquiora_24
Ulqquiora_24
  • WpView
    Reads 481,286
  • WpVote
    Votes 17,878
  • WpPart
    Parts 82
WARNING 21+ No. 02 di Action (26 Maret 2023) Cerita dark romence yang berawal dari sebuah insiden di mana kapal pesiar mewah Symphony Of The Seas karam. Membuat kedua manusia dengan berbeda pemikiran bertemu. Sebenarnya semua kejadian itu adalah sebuah sekenario seseorang. Frankl Mendenhall, pria berpengaruh nan kaya raya di Inggris. Pengusaha sukses di berbagai bidang perhotelan, mall, kontruksi pembanguanan perumahan mewah, tempat-tempat hiburan dan tentu saja kapal pesiar merupakan bisnis sampingannya. Juga sudah menjadi rahasia umum seorang Frankl Mendenhall adalah Bos Mafia di benua Eropa yang kebal akan hukum. Hingga membuatnya terus jaya sampai sekarang, bebas melakukan apapun yang ia inginkan selama dirinya memiliki uang untuk menutup mulut orang-orang di pemerintahan. Dia kejam, tidak memiliki perasaan, pembunuh juga gila. Dirinya mampu mengontrol hidup seseorang dengan uang. Termasuk perempuan itu, Clementine Elferetta, putri satu-satunya dari pembunuh seluruh anggota keluarganya. Pria itu tumbuh dengan obsesi pembalasan dendam pada keluarga Bradford Jordan, ayah dari Clementine. Dirinya tidak segan-segan membunuh orang lain demi kepuasannya, namun di kasusnya pria itu tidak lagsung membunuh Clementine, yang mana ia ingin terus menerus menyiksa perempuan itu hingga Clementine sendirilah yang memohon untuk segera dibunuh. Kejam? Benar itulah dirinya, iblis bersosok manusia. "Welcome to my hell, Queen!" Frankl merentangkan tangan layaknya seorang MC yang sedang menyambut tamu kehormatan. Sebenarnya dirinya memang menunggu Clementine untuk masuk ke sarang neraka miliknya, yang mana setelah masuk maka tidak akan ada jalan keluar. Hingga, Sampai di suatu waktu, Frankl tidak sengaja menanamkan benih ke dalam rahim perempuan itu, yang membuatnya lambat laun berubah karena terdapat darah dagingnya di tubuh Clementine. Akankah semua dendam pada pria itu musnah sebab adanya ikatan nyata pada dirinya dan Clementine? Seorang bayi yang tidak berdosa.
Azure I (END) by cakarawalasea
cakarawalasea
  • WpView
    Reads 500,283
  • WpVote
    Votes 71,864
  • WpPart
    Parts 100
[Adapatasi Komik Cerita Ini tersedia di Webtoon, Linknya Ada di Bio] Aku kembali terbangun setelah merasakan kematian karena kecelakaan mobil. Berada di sebuah tempat asing, tubuh yang bukan milikku, serta orang-orang yang memanggilku.. "Alicia" "siapa itu Alicia?" Aku teringat tokoh Alicia dari novel "Arabella" yang pernah kubaca sebelum kematianku. Seorang tokoh sampingan yang akan mati di tangan keluarganya sendiri. Apakah aku benar-benar berada di dalam novel dan menjadi Alicia?
HAUNTED (tamat) by HalfBloodElf
HalfBloodElf
  • WpView
    Reads 283,134
  • WpVote
    Votes 16,060
  • WpPart
    Parts 29
Daisy tidak percaya hantu, hingga salah satu dari mereka mengusik Daisy di kamar barunya. Dibantu paman tirinya-Rylan-yang merupakan seorang indigo, Daisy kira permasalahannya sudah selesai. Tetapi, rahasia milik Rylan justru membuat semuanya bertambah rumit. *** Daisy tidak menyangka hari-harinya yang cukup normal akan berubah seratus delapan puluh derajat semenjak pernikahan kakeknya dan pindahnya Daisy ke kamar baru. Mulai dari bertemu orang asing yang menjadi paman tirinya hingga kamar baru Daisy yang ditempati hantu. Daisy yang kesal, panik, dan ketakutan terpaksa harus meminta bantuan pada Rylan-paman tirinya-yang merupakan seorang indigo. Tapi, saat Daisy berpikir hantu itu tidak akan mengganggunya lagi, hantu penghuni kamar Daisy malah merasuki William, sahabat Daisy satu-satunya. Di tengah itu semua, ketika Daisy mengira keaadannya tidak bisa lebih membingungkan, kebenaran dari rahasia Rylan membuat segalanya terlalu rumit untuk Daisy.
Turnamen Mentari | Seri 1 | END by Karasmara
Karasmara
  • WpView
    Reads 734,117
  • WpVote
    Votes 151,413
  • WpPart
    Parts 68
Di dunia di mana kekuatan magis hanya didapatkan bila melakukan kontrak dengan para dewa, kedatangan Pemagis Murni, seorang yang memiliki magis tanpa kontrak sudah diramalkan. Karena kemampuannya sebagai Pemagis Murni, adik Ree diculik dan dipaksa mengikuti Turnamen Mentari. Ree pun mengejar Andreas hingga ke Turnamen Mentari. Tetapi kedatangannya di turnamen kuno itu justru mengupas masa lalu Ree perlahan-lahan. Ini bukanlah cerita mengenai Pemagis Murni yang diramalkan. Ini adalah cerita Ree berusaha untuk melawan ramalan itu dan takdirnya sendiri. "Jangan biarkan siapapun menjadi dalang akan hidupmu. Kau harus menjadi dalang utama." "Berlari dari takdir, maka kau akan dikejar. Berlari dari dirimu sendiri, maka kau akan kehilangan. Berlari dari keduanya, kau tidak akan bertahan." ___________________________________________ I OWN THE COVER Copyright @Karasmara est. 20 Mei 2020
Mari Jangan Saling Jatuh Cinta by kiranada
kiranada
  • WpView
    Reads 2,886,771
  • WpVote
    Votes 266,346
  • WpPart
    Parts 65
(Telah tersedia di Gramedia) Nantikan dalam bentuk series di Vidio.com! Pemenang Wattys 2020 "New Adult" - Ada waktu di mana hati harus menepi hanya oleh sebuah janji. Lihatlah pada kebodohan yang kami perbuat: mengatasnamakan cinta pada sebuah rasa yang tak bisa direka-reka. Akibatnya, sangkakala mengerang, memorak-porandakan hidup tiga manusia yang tak semestinya bertarung dalam prasangka. Salahkan semua bencana itu pada tenaga yang kausebut cinta. Untuk itu, mari bersepakat untuk jangan saling jatuh cinta. [ ROMANSA ] © k i r a n a d a - Update setiap: (selesai)
RETAK [Sudah Terbit]✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 19,751,451
  • WpVote
    Votes 1,829,319
  • WpPart
    Parts 51
Sudah terbit, buku bisa dibeli di shopee. INGAT BELI YANG ORI!! [Follow akun ini dulu, bro. Anda senang, aku juga. Simbiosis mutualisme] Tuhan, mana kebahagiaan itu? "PAPA, MAMA! GLADYS DAPET JUARA SATU!" teriak Gadis berseragam putih biru itu. "SAYA TAK PERDULI! ANAK TAK TAU DIRI! ANAK TAK BERGUNA! ANAK TAK TAU MALU!" Papa? Gladys mau bahagia. Gladys mau peluk papa, Gladys juga mau manja sama papa. Mama? Gladys mau kayak mereka yang dibanggakan karena prestasinya. Kenapa Gladys gak kayak mereka? Angle? Kenapa kamu ambil semua kebahagiaan Gladys? Kenapa harus aku yang menanggung semua kesalahan yang kamu buat? -Ini tentang Gladys, remaja SMA yang tak mendapatkan kebahagiaan sejak 5 tahun lalu- -Tentang kesalahan yang seharusnya tak diperpanjang, tentang kesedihan yang selalu menghantuinya- -Kesakitan bertahun-tahun akhirnya menunjukan akan ada kebahagiaan setelah ia bertemu lelaki tampan namun memiliki kelainan- "Aku tidak sempurna, apa kamu mau menyempurnakan kekuranganku?" -Mereka memang saling mencintai, namun sayang Tuhan mereka berbeda- -Kita se-Amin, namun tak Se-Iman- ©2020- Azhara Natasya TERBIT DI @id.dreamcatcher Januari, 2021 -NO PLAGIAT!!! Start: 20 April 2020 End: 17 Agustus 2020 Terbit: 5 Januari 2021 Rank 📝 #2 keluarga 06/07/20 #1 love 13/10/20 #1 popular 08/11/20 #2 agama 02/12/20 #1 Retak 02/12/20
Abighea by karina_aolia
karina_aolia
  • WpView
    Reads 33,473,094
  • WpVote
    Votes 2,852,413
  • WpPart
    Parts 56
Abi sayang ghea, abi juga sayang vanya. Walaupun sayang abi pada vanya hanya sebatas teman, terkadang ghea sering merasa tidak berarti karna perlakuan abi yang selalu mengutamakan vanya. Ingin tau rasanya jadi perempuan yang pacarnya lebih mementingkan kebahagiaan perempuan lain? °°° Warning! Cerita ini banyak mengandung bawang + mengundang emosi 😸 [MINI SERIES ABIGHEA TAYANG 17 SEPTEMBER DI APLIKASI GENFLIX] [Sudah diterbitkan] [Part masih lengkap] a teenfiction by Karina_aolia
ALAÏA by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 23,231,507
  • WpVote
    Votes 2,327,891
  • WpPart
    Parts 78
[available on offline/online bookstores; gramedia, shopee, etc.] ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ ❝ Dia pergi, membawa dan meninggalkan banyak kesalahan yang seharusnya tidak pernah ada. ❞ - 𝐀 𝐋 𝐀 𝐈̈ 𝐀 - 𝑟𝑎𝑑𝑒𝑥𝑛, 𝟤𝟢𝟢𝟦𝟤𝟢 Fantasy - Romance - Comedy ⚠️WARNING: story contains sex scenes, violence, harsh words. [HIGHEST RANK IN 2020-2023] #1 - mermaid #1 - langit #1 - sea #1 - siren #1 - ocean #1 - adorable #1 - love #1 - girl #1 - boy #1 - hurt #1 - radexn #1 - ragas #1 - badboy #1 - funny #1 - relationship #2 - innocent #2 - friendship
SEREIN by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 20,444,914
  • WpVote
    Votes 1,906,155
  • WpPart
    Parts 57
"𝙿𝚊𝚝𝚊𝚑𝚔𝚊𝚗 𝚜𝚎𝚖𝚊𝚗𝚐𝚊𝚝𝚗𝚢𝚊, 𝚓𝚊𝚝𝚞𝚑𝚔𝚊𝚗 𝚖𝚎𝚗𝚝𝚊𝚕𝚗𝚢𝚊, 𝚖𝚊𝚔𝚊 𝚒𝚊 𝚊𝚔𝚊𝚗 𝚖𝚊𝚝𝚒 𝚍𝚎𝚗𝚐𝚊𝚗 𝚜𝚎𝚗𝚍𝚒𝚛𝚒𝚗𝚢𝚊." -𝓐𝓶𝓮𝔂𝓼𝓲𝓪𝓪, Serein "Dia butuh aku Cha. Udah beribu-ribu kali aku bilang, jangan egois!" Tangan pria itu menggapai tangan gadis di hadapannya. "Kita sama-sama berjuang Cha," lanjut pria itu berusaha melembutkan nada suaranya. Gadis itu mengangguk kasar membuat air mata yang menggenang di pelupuk matanya berjatuhan. "Iya Lang, kita sama-sama berjuang." "Aku berjuang mati-matian ngalahin ego aku untuk pertahanin hubungan kita. Dan kamu ...." "Kamu berjuang mati-matian menangin ego kamu untuk mengakhiri hubungan kita."