Select All
  • Ducky's Today Menu
    1.6K 334 62

    Hari-hari si Bebek (nama panggilan sayang) bertahan hidup di luar Liberté. Tinggal di klinik sudah tak mungkin lagi karena dia sudah sembuh dari luka-lukanya. Perut lapar, uang tak ada, sedangkan tagihan pengobatan masih belum sepenuhnya tertutupi. Orang pelarian dan kuper sepertinya agak sulit mencari kerja di dalam...

    Mature
  • Jibun no Marionette - NPC 30 Days Writing Challenge 2023
    270 76 31

    Kau yang tenggelam di hari lalu itu masih bergerak. Meski tak mencari jalan keluar. Tali tak terlihat itu masih menggenggam hidupmu erat-erat. Menuntunmu perlahan. Sama halnya dengan sosok menggiring ke dalam kegelapan itu. Lantas membawamu kembali dalam kilauan detik ini. Tak lain dan tak bukan adalah dirimu sendiri...

  • Bunga Kenangan: Kisah-Kisah yang Tertahan
    596 80 31

    [Dalam rangka Daily Writing NPC] ✨Mengandung spoiler, canon, dan headcanon dari semua OC Tare✨ Jika ada ruang, waktu, linimasa, dan dimensi yang berbeda, apakah ada yang merekam jejak itu semua? Ataukah mereka berjalan masing-masing, beriringan, sesekali bertabrakan, meski tanpa disadari satu sama lainnya, meski tak m...

  • Layanan Antar Malam 2
    290 44 22

    [NPC's Daily Writing Challenge 2023] Kariel adalah kurir Kantor Pos Antardunia yang siap mengantarkan paket ke tujuan dengan selamat tanpa cacat sedikit pun. Kini sudah hampir setengah tahun Kariel menjadi kurir veteran. Dunia seperti apa, ya, yang harus dia kunjungi?

  • Coffee Time [END]
    1K 123 89

    Coffee is always a good idea. Kehidupan random dari empat orang tokoh utama yang memiliki sifat berbeda dan secara kebetulan terhubung. "Ngopi dulu aja sini." #DWC NPC 2022 #DWC NPC 2023 #DWC NPC 2024 Copyright 2022 @Julysevi

    Completed  
  • How Does Your Finger Taste?
    1K 153 31

    [DWC NPC 2023] Aku ingin mencicipi jarimu. Aku ingin merasakan cerita macam apa yang mengalir dari sana, dan aku juga ingin mencoba sentuhanmu yang konon membuat mabuk kepayang. Bolehkah aku mencicipinya? -ia2023. PS. Ini kumcer 🙏

  • Sibling Connect (A Dim Light)
    514 123 41

    Luna, Surya, Langit dan Bintang. Mereka berempat adalah saudara sedarah, hanya saja... Terlalu sering bertengkar. Setiap hari, jam, menitnya selalu saja ada hal yang diperdebatkan, diperebutkan oleh ke empat saudara itu. Entah itu remote, kamar mandi atau sisi kasur. Semua diperdebatkan oleh mereka. Tapi siapa bilang...

  • I'll Never Forget You (30DWC NPC)
    796 155 30

    Ada banyak kelabu bahkan hitam di dalam hidupku. Berpikir bahwa ketidakpedulianku kepada diri sendiri atau siapa pun di dunia ini adalah jalan terbaik yang kupilih, tetapi menjelang kematian, yang teringat adalah dia dan malaikat kecil di dalam pelukannya. Aku sedikit khawatir, anak itu sendirian di dunia ini setelah...

  • Fluorescent
    100 21 12

    Fluorescent [Berpendar] V. Berpendar >> Bercahaya seperti lendir Kelemayar. Berputar, berpusing, berguling-guling. ________________________ Cerita ini diikutsertakan dalam 30 Days Writing Challenge with NPC ©Art: @kaing_Pi (twitter) ©Story: Arexass

  • 24/7 Seven Eleven✔️
    441 69 21

    [NPC's 30 DAYS WRITING CHALLENGE] Si paling mageran yang kehidupannya diisi: 24/7 rebahan 24/7 dengerin musik 24/7 nonton drakor 24/7 jajan di Seven Eleven. "Bukanya SevEl sudah bangkrut ya? Di Indonesia, tokonya sudah banyak yang tutup." "Lah? Terus aku jajan dimana? " . . . Kisah random Si paling 24/7 untuk memeri...

    Mature
  • Requiem Tonight - Daily Writing Challenge 2023
    365 61 29

    Jangan ucapkan selamat tinggal. Jangan antar aku pergi. ('Cause when the villains fall, the kingdoms never weep. No one lights a candle to remember. No, no one mourns at all when they lay them down to sleep. -Dear Evan Hansen) *** NPC's Daily Writing Challenge 2023, diselenggarakan dalam rangka mempersiapkan saya u...

  • LET'S PLAY
    1K 176 59

    Nafisa dan Nisa tak pernah menyangka bahwa papan permainan yang mereka temukan di gudang rumah nenek mereka akan membawa mereka pada segudang petualangan. Kedua kakak beradik yang kerap terlibat sibling rivalry itu harus berjuang bersama agar bisa menyelesaikan permainan dan kembali ke dunia mereka. Cover by @izaddina

  • Sweet Macabre [✔]
    1.3K 368 51

    Kamu rela menempuh kengerian untuk rasa senang yang tak pasti? Antologi cerpen ideal yang diselingi intermeso. Pembauran genre-genre disturbing-nya Twilight Zone (1983) yang disulam lebih lembut. --- Diikutsertakan dalam Daily Writing Challange NPC 2022, ditulis secepat kilat, menyempil di antara kesibukan akhir seko...

    Completed   Mature
  • INTERLUDE
    114 31 16

    Apa yang bisa kutuliskan di waktu luangku? Akankan kisah sedih yang tertuang? Senang? Hampa? Misteri? Ini kumpulannya. Kumpulan kisah yang hanya bisa ditulis di sela-sela waktu. Kumpulan kisah yang perginya secepat datangnya. Kumpulan kisah yang tidak tahu arahnya. =============================== Dimaksudkan untuk ber...

  • Oracular
    126K 29.8K 118

    Kisah-kisah yang entah puitis, humoris, sarkastis, atau optimistis; bercokol di antara enigma dan ambiguitas :.:.: ( ~'-')~ Oracular: 30 Daily Writing Challenge NPC 2019 ( ~'-')~ Oracular: 30 Daily Writing Challenge NPC 2022 ( ~'-')~ Oracular: 30 Daily Writing Challenge NPC 2023 ( ~'-')~ Oracular: 30 Daily Writing C...

  • Secercah Harapan di Suaka Satwa
    64 8 19

    Sebuah cerita fiksi yang menceritakan kehidupan di sebuah suaka margasatwa yang terletak di Rimbatopia. [Part of DWC NPC 2023]

  • Dwika
    422 116 31

    Saat periode kedua semesta telah tiba, Dwika diutus turun ke bumi oleh Roh Kudus untuk menjalankan tugasnya sebagai malaikat penyelamat manusia. Melalui catatan ini, ia membagikan kisah-kisah awalnya dalam bertugas selama 30 hari ke depan. Catatan: -Ikut serta 30 Days Writing Chellege dari komunitas NPC -Cover by @Nr...

    Completed  
  • |30DWCNPC2023| Wind After The Ash
    106 9 22

    Bismillahirrahmanirrahim... Work ini dibuat untuk mengikuti "30 Daily Writing Challenge" event tersebut diadakan oleh Nusantara Pen Circle (NPC). Wish me luck gais, semoga dengan ikut event ini skill menulis ku menjadi lebih baik dari sebelumnya, aamiin. . . . . Anggun, tidak tau apa maksud sikap Rega. Ia diminta...

  • DWC 2023 : Here We Go Again I Think?
    135 22 16

    "Halo lagi..." "Sepertinya kita ketemu lagi tahun ini" [DWCNPC 2023]

  • [End] Magical Days
    699 112 16

    [Kumpulan Cerpen] #DWCNPC2023 ❝Every day holds new magic.❞ ================================= Karya ini diikutsertakan dalam "Daily Writing Challenge" yang diadakan oleh Nusantara Pen Circle (NPC) Mulai : 1 Juni 2023 Selesai : 30 Juni 2023 ================================= MAGICAL DAYS ⓒ2023, mutiateja

    Completed  
  • Kekuatan dari Sebuah Kepercayaan
    260 22 30

    Dengarkan kalimat ini baik-baik. Kau harus mengingatnya sampai kapan pun itu, "Keajaiban itu nyata dan sekarang tugasmu untuk membuatnya menjadi nyata," (30 Days Writing Challenge) 1-30 Juni 2023

    Completed  
  • Guut Wulag
    639 225 31

    Cerita ini mengisahkan keseharian seorang pemuda dan eksperimen-eksperimen gagalnya, menjadi buangan masyarakat dengan diusir ke pedesaan terpencil sebagai hukuman dari orang tua. Suatu ketika dua anak kembar yatim piatu dari kerabat jauh dititipkan ke mes tempat tinggalnya, dan sejak saat itulah semua berubah. Berkat...

    Completed  
  • Vivere Militare Est
    471 47 15

    [ 30 DWC 2023 - NPC ] Suatu malam; hening yang penuh racau, seorang tokoh kemala mengetuk pintu rumah puan yang lama tak disinggahinya. ::: "Anak perempuan bukan bercahaya, sekian lama dalam keadaan jumud, akhirnya kau datang mengunjungiku. Apa gerangan?" "Berikan aku sari permen." "Haha. Padahal kau seharusnya ditawa...