Thriller
9 stories
School Ghost [DINOVELKAN] by byeol_9
byeol_9
  • WpView
    Reads 3,820,436
  • WpVote
    Votes 267,090
  • WpPart
    Parts 115
Teriakan dan tangisan itu .. Selalu terdengar jelas di telinga ku. Sosok-sosok itu .. Tak pernah permisi mendekati ku. Aku kesal mengapa aku dilahirkan seperti ini, mereka yang lancang selalu mengganggu ku, namun ternyata .. bukan tanpa alasan hadirnya mereka di setiap langkah ku. Ya .. sama hal nya dengan manusia, mereka ingin mempunyai kehidupan yang tenang. Bahkan ternyata penderitaan mereka jauh lebih besar saat tak ada satu orang pun yang mengerti arti dari tangisan dan rintihan mereka.
Creepypasta by Radif_Chan
Radif_Chan
  • WpView
    Reads 25,433,376
  • WpVote
    Votes 1,458,496
  • WpPart
    Parts 181
Kau yakin ingin membaca cerita-cerita yang ku-share disini? Kuharap kau tidak tidur sendirian malam ini. Kuharap kau tidak lupa untuk mengunci pintu kamar dan jendelamu tiap menjelang tidur. Atau jika kau tak melakukannya, mungkin 'mereka' sedang mengintaimu dari sudut tergelap di kamarmu. Be careful, this is a Nightmare :) ### Attention! Semua cerita yang tertulis disini adalah CREEPYPASTA dengan Source yang sudah dicantumkan, jangan salah paham kalau ini adalah original karya saya.
Run? You Can't. | IZ*ONE ft k.idols ✔️ by fiestairy
fiestairy
  • WpView
    Reads 32,964
  • WpVote
    Votes 5,210
  • WpPart
    Parts 19
tentang balas dendam. (RUN sequel) ©jumogu, 2019.
who am i? | izone by yenajigumina
yenajigumina
  • WpView
    Reads 61,808
  • WpVote
    Votes 9,831
  • WpPart
    Parts 21
[16+] Ahn Yujin adalah seorang siswi yang pintar dan juga berprestasi di SMA Antariksa 48. Dirinya disenangi oleh seluruh warga sekolah, bahkan para guru pun menyukainya. Namun, ada yang tidak menyukai Yujin. Karenanya, suatu sore setelah Yujin selesai ekskul, dia kembali ke aula, kemudian dirinya ditemukan tewas dengan kondisi yang mengenaskan. Saat kejadian, ada sebelas siswi yang menjadi tersangka, kemungkinan besar salah satu dari mereka adalah pelakunya. Surat-surat, serta perilaku aneh dari mereka menunjukkan kalau pelakunya tidak main main, pelaku mempermainkan mereka semua. Oleh sebab itu... "find the clue about me, or you will die." *** Ini hanyalah cerita fiksi. Tidak ada maksud untuk menjatuhkan ataupun menjelekkan karakter, jangan dianggap serius, sekian.
school | izone by yenajigumina
yenajigumina
  • WpView
    Reads 55,709
  • WpVote
    Votes 9,305
  • WpPart
    Parts 17
[16+] Pembullyan di zaman sekarang masih marak. Bahkan para pelaku tidak segan untuk melakukan tindakan kasar yang dapat merugikan korban, salah satu korbannya adalah Yabuki Nako. Nako ditemukan tewas di gudang, pihak sekolah serta polisi mencari tahu sang pelaku, namun belum mendapatkan petunjuk apapun. Walaupun begitu, lama-kelamaan semakin terlihat tingkah laku aneh orang-orang sekitar Nako. Pembalasan dendam terjadi ketika Lee Chaeyeon ditemukan tewas di gubuk dengan kondisi yang sangat mengenaskan. Banyak hal yang tak terduga dari mereka semua. Oleh sebab itu... "ssttt! don't ever show it." *** Ini hanyalah cerita fiksi. Tidak ada maksud untuk menjatuhkan ataupun menjelekkan karakter, jangan dianggap serius, sekian.
RUN | IZ*ONE✔ by fiestairy
fiestairy
  • WpView
    Reads 53,455
  • WpVote
    Votes 5,983
  • WpPart
    Parts 15
berlarilah, jika kamu bisa. ©jumogu, 2019.
twelve | izone by yenajigumina
yenajigumina
  • WpView
    Reads 93,286
  • WpVote
    Votes 14,108
  • WpPart
    Parts 16
Setiap sekolah tentu saja memiliki kisah tersendiri di dalamnya, salah satunya adalah SMA Angkasa 48. Karena jumat kliwon semakin dekat, katanya, kisah mistis itu bersangkutan dengan dua belas dan memang ada 12 kisah yang telah tersebar. Hal ini tentu ada yang percaya dan ada yang tidak. Masing-masing dari kisah mistis akan memakan satu korban, entah diperlakukan seperti apa, yang pasti kisah itu nyata. "seluruh kisah mistis di sekolah kita itu selalu ada hubungannya dengan dua belas."
IZONE Story : Strange New House by msyanbl_
msyanbl_
  • WpView
    Reads 230,121
  • WpVote
    Votes 26,029
  • WpPart
    Parts 38
Rumah baru yang mereka tempati ternyata dulunya adalah rumah bekas pembunuhan berantai. Mereka harus menolong arawah arwah yang ada dirumah tersebut agar bisa selamat. story by : msyanbl_ ©2019 Start : Oct.2019 Finish : Feb.2020 #3 - izone [020919] #1 - izone [300919] #2 - izone [280819] #3 - izone [270819]
That Bell | IZ*ONE✔ by fiestairy
fiestairy
  • WpView
    Reads 45,945
  • WpVote
    Votes 5,376
  • WpPart
    Parts 14
tanggunglah akibat atas kesalahan yang kalian perbuat. ©jumogu, 2019.