Ayah dan Al [END]
rainariyadi
- LECTURAS 61,790
- Votos 7,335
- Partes 22
"Ayah harus selalu bahagia, tapi jangan jadikan aku alasan kebahagiaan ayah."
Mereka selalu punya cara tersendiri untuk mencairkan kehidupan yang hampa, tanpa adanya kehadiran seorang istri, tanpa adanya kasih sayang seorang ibu. Berusaha sekeras mungkin untuk saling membagi kebahagiaan, di tengah rasa kehilangan mendalam yang ernah tertanam. Karena ada saatnya kita kehilangan, dan suatu saat kita yang malah membuat orang lain kehilangan. Sang Ayah yang terus berjuang untuk anaknya, dan Aldebaran yang menyayangi sang Ayah melebihi dirinya sendiri.
17/3/21 #1 sick