8/10
10 stories
Garis Luka by khairanihasan
khairanihasan
  • WpView
    Reads 12,995,565
  • WpVote
    Votes 1,234,764
  • WpPart
    Parts 51
"Lo suka sama gue kan?" Zeta mengangguk cepat dengan matanya yang berbinar. "Mau jadi pacar gue kan?" Zeta mengangguk lagi. Agra tersenyum, senyum yang begitu Zeta suka. "Kalo lo bisa selesaikan tugas gue dalam waktu satu jam dan gue dapat nilai sempurna. Kita pacaran." Sudah lima tahun Zeta menyukai Agra. Saat kelas satu SMA gadis itu memberanikan diri mengutarakan perasaannya. Zeta tidak ditolak juga tidak diterima. Agra hanya memberi syarat-syarat yang harus Zeta lakukan agar bisa menjadi pacarnya. Salah satu syaratnya menyelesaikan tugas sekolah Agra. Sampai Zeta sadar. Agra hanya senang memanfaatkan rasa sukanya. Lalu kesalahan terbesar Agra membuat gadis itu bertekad untuk membenci Agra selamanya. -HIGHEST RANK- #6 Fiksi Remaja (19 Maret 2021) #1 Teenfiction (1 April 2021) #1 Sad (23 Maret 2021) #1 Badboy (22 Maret 2021) #1 Acak (9 April 2021) #1 Cinta (28 April 2021) #1 Fiksi (4 Agustus 2021) Khairanihasan 2021
BERTIGABELAS | 47 Days With Them✔ [OPEN PO check IG allyoori] by Allyoori
Allyoori
  • WpView
    Reads 157,945
  • WpVote
    Votes 22,816
  • WpPart
    Parts 53
[B E R T I G A B E L A S] ▪︎selesai▪︎ • College but not about collegelife in campus • Semi-baku • Lokal AU 13 orang terpilih dari dua perguruan tinggi berbeda, untuk hidup bersama selama 47 hari kedepan dalam sebuah rumah yang terletak di dusun terpencil. Mereka harus bertahan hidup di sana, baik dengan signal yang sering hilang, maupun dunia luar yang jauh dari jangkauan. Di sana mereka tidak hanya harus berhadapan dengan proker kampus, tapi dengan candaan hidup yang tak terduga lainnya. Meski datang dengan tekad yang berbeda, tapi mereka ingin pulang dengan jalan yang sama. "Selama 47 hari ke depan, kita akan jadi penghuni rumah ini." "Kita berangkat bertigabelas, jadi harus bertahan dan pulang bertigabelas juga." "Kita harus bertahan. Apapun yang terjadi." "Lo gak curiga, kenapa dia bisa bareng kita di sini?" "47 hari itu bukan waktu yang sebentar untuk mengenal seseorang ternyata." "Hidup gue berubah dalam 47 hari ini." "Awalnya gue datang karena dia, tapi sekarang gue enggan pulang karena lo." "Saat kita keluar dari rumah ini, semua cerita kita di Adipati akan jadi kisah masa lalu yang gak perlu kalian kenang lagi pahitnya. Tapi gue harap, kalian akan selalu ingat indah kebersamannya." Highest rank : #1 in College #1 in Joy #1 in Dahyun #1 in Got7 #1 in Arin #1 in Rowoon #3 in Jinyoung #3 in Sunwoo #4 in Straykids #5 in ohmygirl Cover by Allyoo Ri Started Post, May 17 2020 - January 27 2021.
ALGASYA ; STEP BROTHER  by jiaathe
jiaathe
  • WpView
    Reads 16,633,888
  • WpVote
    Votes 558,617
  • WpPart
    Parts 30
(TELAH TERBIT DAN TERSEDIA DI GRAMEDIA) Sejak orang tuanya meninggal, Asya hanya tinggal berdua bersama Alga, kakak tirinya. Asya selalu di manja sejak kecil, Asya harus mendapat pelukan sebelum tidur, Asya tidak bisa sendirian. Berkebalikan dengan Algara, kakak tirinya. Laki-laki yang berusia dua tahun di atasnya itu sangat tertutup dan dingin, dia bahkan tidak pernah menemui Asya di kamarnya sejak orang tua mereka pergi. Asya tidak protes karena dia merasa bersalah telah merebut masa muda Alga untuk merawatnya. Asya juga tau jika Alga membencinya. Kini Alga bukan hanya seorang kakak tapi merangkap sebagai orang tua Asya juga. Sayangnya Asya tidak tau jika Alga bukan menghindarinya, Alga berusaha menjinakkan hewan buas dalam dirinya yang begitu ingin menerkam adik tirinya itu. Start: Juni 2023 Finnish: Belum tau
Play With Players (TERBIT) by Sweeticha
Sweeticha
  • WpView
    Reads 2,232,470
  • WpVote
    Votes 184,890
  • WpPart
    Parts 44
Asya memutuskan untuk pensiun menjadi playgirl setelah mendapat mimpi buruk. Selain itu, dia juga takut kena karma suatu hari nanti. Dalam masa jomlonya, kesibukannya hanya mengganggu Elvin, sang ketua osis yang dia panggil Ketua Oh-Shits karena sikapnya yang menyebalkan. Elvin juga satu-satunya cowok populer di sekolah yang tidak bisa Asya taklukkan. Berhasil membuat Elvin kesal menjadi kesenangan tersendiri untuk Asya. Apalagi saat dia berhasil membuat Elvin dikenal sebagai 'pacar Asyabila' daripada namanya sendiri, Elvin Nandra. Saat Asya berpikir karmanya tidak akan datang jika dia bertobat, ternyata dia salah. Karmanya datang saat Asya mulai setia. ___________________________________________________ "Gue nggak mau tau gimana caranya yang penting lo harus hilangin embel-embel 'pacar Asyabila' dari nama gue. Gue nggak sudi punya pacar kayak lo!" bisik Elvin tepat di depan muka Asya. Asya yang diperlakukan seperti itu bukannya takut malah semakin berani. Dia balik menatap Elvin dengan tatapan menggoda. Telapak tangannya berada di rahang Elvin, mengelus rahang itu dengan jarinya yang lentik. "Sayangnya, gue nggak mau. Gue akan buat nama lo dan nama gue selalu bertautan." Asya menatap Elvin dalam. Elvin merasa merinding di sekujur tubuhnya saat Asya mengelus rahangnya. Segera dia menepis tangan nakal itu dari wajahnya. Asya tersenyum saat menyadari apa yang dilakukannya berhasil mempengaruhi Elvin. "Terserah lo mau ngelakuin apa, tapi yang pasti gue nggak akan ngebiarin lo bikin citra gue buruk!" Highest Rank : #4 in Bad girl (03-05-2020) #1 in Smart (06-05-2020) #1 in Chicklit (30-05-2020) #1 in Kapten Basket (26-06-2020) #1 in Kocak (28-06-2020) #1 in Ketua Osis (20-07-2020) #3 in Playgirl (05-03-2021) #2 in Romance (15-04-2021) #1 in Humor (29-04-2021) #1 in Percintaan (14-05-2021) #3 in Komedi Romantis (14-06-2021) #2 in General Fiction (20-07-2021) #1 in Player (03-08-2021) #1 in Playgirl (21-08-2021) #1 in TeenFiction (26-12-23)
ANNOYING BOY | TERBIT✓ by aiingwindiii__
aiingwindiii__
  • WpView
    Reads 19,692,107
  • WpVote
    Votes 1,406,594
  • WpPart
    Parts 80
𝐒𝐔𝐃𝐀𝐇 𝐓𝐄𝐑𝐁𝐈𝐓 PART LENGKAP!!! 🚫𝐊𝐀𝐋𝐀𝐔 𝐌𝐀𝐔 𝐇𝐄𝐁𝐀𝐓, 𝐉𝐀𝐍𝐆𝐀𝐍 𝐉𝐀𝐃𝐈 𝐏𝐋𝐀𝐆𝐈𝐀𝐓🚫 AWAS BAPER!! Kolaborasi humoris dan romantis. Crazycouple GAVIN dan KIARA yang menunjukkan romantisme hubungannya dengan cara yang berbeda. - Baper ✔ - Ketawa ✔ - Nangis (dikit doang) - Kesel (dikit juga) Rank 1 in #purapura (01-06-20) Rank 1 in #fiance (21-06-20) Rank 2 in #crazycouple (28-06-20) Rank 1 in #relationship (10-07-20) Rank 1 in #couple (12-07-20) Rank 1 in #marriage (12-07-20) Rank 2 in #perjodohan (12-07-20) Rank 2 in #couple (14-07-20) Rank 1 in #cute (18-07-20) Rank 2 in #marriage (19-07-20) Rank 2 in #fiksiremaja (21-07-20) Rank 1 in #couple (21-07-20) Rank 1 in #relationship (21-07-20) Rank 3 in #perjodohan (21-07-20) Rank 2 in #wattpadromance (21-07-20) Rank 2 in #marriage (21-07-20) Rank 1 in #fiksiremaja (24-06-20) Rank 2 in #relationship (24-07-20) Rank 3 in #tampan (24-07-20) Rank 1 in #couple (27-07-20) Rank 1 in #cute (27-07-20) Rank 1 in #fiksiremaja (28-07-20) Rank 1 in #relationshipgoals (28-07-20) Rank 1 in #wattpadromance (01-08-20) Rank 1 in #nikahmuda (01-08-20) Rank 1 in #fiksiremaja (02-08-20) Rank 1 in #marriage (02-08-20) Rank 1 in #wattpadromance (02-08-20) Rank 1 in #fiksiremaja (05-08-20) Rank 1 in #relationship (05-08-20) Rank 1 in #marriage (05-08-20) Rank 1 in #cute (05-08-20) Rank 1 in #nikahmuda (05-08-20) Rank 1 in #relationshipgoals (05-08-20) Rank 1 in #wattpadromance (05-08-20) Rank 1 in #fiance (05-08-20) Rank 1 in #purapura (05-08-20) Rank 1 in #uwu (05-08-20) Rank 1 in #humor (20-08-20) Rank 1 in #sma (01-09-20) Rank 1 in #teenfiction (01-09-20) Rank 1 in #baper (19-09-20) Rank 1 in #couplegoals (19-09-20) Rank 1 in #crazycouple (04-01-21) Rank 1 in #teenfiction (04-08-21) Rank 1 in #marriagelife (19-08-21) Rank 1 in #relationshipgoals (19-08-21) Rank 1 in #crazycouple (19-08-21) Rank 1 in #wedding (20-08-21) S
RENAVEL | END by aiingwindiii__
aiingwindiii__
  • WpView
    Reads 21,784,297
  • WpVote
    Votes 1,681,096
  • WpPart
    Parts 50
𝐏𝐀𝐑𝐓 𝐌𝐀𝐒𝐈𝐇 𝐋𝐄𝐍𝐆𝐊𝐀𝐏 🚫𝐊𝐀𝐋𝐀𝐔 𝐌𝐀𝐔 𝐇𝐄𝐁𝐀𝐓, 𝐉𝐀𝐍𝐆𝐀𝐍 𝐉𝐀𝐃𝐈 𝐏𝐋𝐀𝐆𝐈𝐀𝐓🚫 Karya pertama aku, Mohon maaf masih amatir ;) Cerita ini buat kalian para pecinta cerita romance. Yang hobi halu, dapet suamiable marii merapat... Kita senyum-senyum sinting bareng;) Rank 1 in #nikahmuda (06-06-20) Rank 1 in #crazycouple (05-06-20) Rank 1 in #marvel (01-06-20) Rank 1 in #pasutri (05-06-20) Rank 5 in #perjodohan (13-06-20) Rank 12 in #wattpadindonesia (13-06-20) Rank 8 in #husband (13-06-20) Rank 9 in #wedding (17-06-20) Rank 1 in #marriagelife (22-06-20) Rank 3 in #perjodohan (27-06-20) Rank 3 in #humor (03-06-20) Rank 3 in #nikahmuda (14-07-20) Rank 2 in #nikahmuda (20-07-20) Rank 1 in #nikahmuda (27-07-20) Rank 4 in #fiksiremaja (04-08-20) Rank 2 in #wedding (04-08-20) Rank 3 in #fiksiremaja (06-08-20) Rank 1 in #nikahmuda (06-08-20) Rank 3 in #wedding (06-08-20) Rank 2 in #wedding (08-08-20) Rank 2 in #nikahmuda (08-08-20) Rank 4 in #fiksiremaja (08-08-20) Rank 3 in #fiksiremaja (10-08-20) Rank 1 in #nikahmuda (10-08-20) Rank 1 in #romance (12-08-20) Rank 1 in #husband (16-08-20) Rank 1 in #marriagelife (11-10-20) Start : 17 Desember 2019 End : 12 April 2020
ARCHIGOS [ PRE-ORDER ] by Alphaawordl
Alphaawordl
  • WpView
    Reads 15,661,755
  • WpVote
    Votes 1,067,898
  • WpPart
    Parts 70
[SEBAGIAN CHAPTER DIPRIVATE, FOLLOW SEBELUM MEMBACA!] MASIH LENGKAP DAN JANGAN BELI NOVEL BAJAKAN! Namanya Moriz Admiral R, semua orang mengetahui siapa dirinya tapi tak semua orang mengenalnya. Sebatas tahu bahwa Moriz lelaki dingin, sukar ditebak, minim ekspresi, irit berbicara serta manifestasi Zeus, Dewa Mitologi Yunani yang terkenal dengan kekejaman dan kekejiannya. Tak sulit bagi Moriz mematahkan tulang, mengoyak daging, menghantarkan musuh kejurang kematian karena ia adalah pendiri Archigos, yang tak perlu diragukan lagi kehebatannya. Tampan luar biasa, aura memikat kaum hawa tapi sangat sulit untuk digapai. Sampai akhirnya, bertemu Raina Miselia. Kedua insan yang masing-masing menutup rapat identitas mereka. Raina berparas cantik, sayangnya tidak ada manusia yang tak menyimpan rahasia. Lalu, apa alasan dibalik kehadiran Raina di sisi Moriz? Love, friendship and family just find here! WARNING CONTENT! DISCLAIMER : - BRUTALISM, PSYCHO SCENE, DANGEROUS PLOT, SEMI GORE, POSSESSIVE LOVE, MISTERY, THRILLER. - HUMOR, ROMANTIC YOUNG, KISSES, BAPER PLOT. TELAH TERBIT TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN TBO❤ BEGIN : 31 JANUARI 2020 ENDING : 12 MEI 2020
R2• by novaadhita
novaadhita
  • WpView
    Reads 1,740,753
  • WpVote
    Votes 16,640
  • WpPart
    Parts 5
Young-adult (tamat)🐧 "Kenapa, sih, nama lo Ribut?" "Karena gue selalu membawa masalah. Simbol aib, derita, kesialan, pemicu perseteruan, dan berbagai simpul luka lainnya." • Ini terlalu rumit untuk dijabarkan. Terlalu berkelit untuk diucapkan dengan sepatah kata. Terlalu sukar untuk dimengerti dengan nalar. Terlalu banyak terlalu yang mubazir. • Ini semua tentang kesedihan, kekecewaan, ketidak tahuan untuk terus menjalani hidup atau menyerah di awal. • Ini adalah kisah dari anak-anak manusia yang tengah berebut kebahagiaan, mengejarnya penuh asa. • [Akan diupdate secepat yang penulis bisa agar cepat tamat] • Demi kenyamanan Anda saat membaca, disarankan memfollow akun penulis terlebih dahulu. • Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dalam cerita ini tanpa izin tertulis dari penulis. Semua yang ada dalam cerita ini murni hasil pikir penulis, maaf jika ada kesamaan nama, tempat, karakter, dan sebangsa itu. Selamat membaca!
24/7 (SELESAI) by sabrina1928
sabrina1928
  • WpView
    Reads 21,347,556
  • WpVote
    Votes 1,128,671
  • WpPart
    Parts 71
Sudah di terbitkan oleh penerbit Rainbookpublishing (FOLLOW SEBELUM BACA!) TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU INDONESIA (offline maupun online) Rank #1 remaja 02/11/2019 (Series stories of Gibadesta Family) (Bisa di baca terpisah) Namanya Albar Gibadesta, cowok dengan wajah tampan ini banyak di gemari kaum hawa. Lelaki yang penuh teka - teki menyukai seorang gadis yang kehidupannya sangat jauh berbeda dengannya yang bisa dibilang harmonis. Mampukah Albar bersama gadis itu selama 24/7....? ... Publish 4/5/19 Finish 20/6/19 Diterbitkan oleh penerbit : Rainbookpublishing