MinIndry69's Reading List
3 stories
Lentera Humaira ✔ by pengagum_pena
pengagum_pena
  • WpView
    Reads 9,024,052
  • WpVote
    Votes 636,594
  • WpPart
    Parts 59
(Romance-Spiritual) Tahap Revisi. "Disaat kau merasakan cinta yang benar-benar tulus karena Allah. Maka, bagaimana cinta terbalaskan, itu tak penting lagi. Karena yang paling penting bagimu saat itu adalah melihatnya bahagia, sekalipun bukan denganmu. Sebab Cinta karena Allah mengajarkan kita untuk ikhlas." Seseorang bilang Humaira adalah nama panggilan dari siti Aisyah ra, yang artinya (Pipi yang bersemu merah). Namun Humaira yang ini hanyalah perempuan biasa yang di nikahkan dengan seorang Duda beranak satu. Humaira , hanya seorang Ibu pengganti yang berharap diakui sebagai permaisuri, walau di hati suaminya terukir nama lain. Dia selalu berharap menjadi lentera di kegelapan malamnya walau sesaat. #1 in Cinta 15 Februari 2019 #1 in Spiritual (20 Agustus 2019) #1 in Rindu (13 Agustus 2019) #1 in islami (18 Agustus 2019) #1 in pengorbanan (18 Agustus 2019) #1 in muslimah (17 Agustus 2019) Private Acak.
ALVINO by salsaalfn
salsaalfn
  • WpView
    Reads 18,472,267
  • WpVote
    Votes 519,317
  • WpPart
    Parts 34
[sebagian cerita sudah dihapus] "Karena gue itu hangat, lo itu dingin. Makanya gue nemenin lo, karena pasti lo butuh kehangatan kan?" ucap Aretta sambil menaik turunkan alisnya. Cowok dingin yang menatap matanya masih memasang muka datar, hingga satu detik kemudian. Dia tersenyum. #1 - teenfiction [06februari2019]
Posessive Doctor by Alfionitaviny
Alfionitaviny
  • WpView
    Reads 2,903,037
  • WpVote
    Votes 135,583
  • WpPart
    Parts 49
Posessive Story 1. Trauma masa lalu membuat Rachel Anjani menjadi seorang gadis yang penutup dan tak tersentuh. Keluarga bahkan sahabatnya pun prihatin dengan sikap dingin dan pendiamnya. Suatu hari Rachel tak sengaja menabrak seorang pria. Pria yang lebih dewasa darinya. Ternyata ia adalah salah satu dokter di rumah sakit tempatnya menjalani terapi. Pertemuan yang membuatnya bertemu tiga kali berturut-turut dalam sehari. Entah itu hanya sebuah kebetulan atau sebuah takdir. Lantas apakah pertemuan mereka akan berlanjut di pertemuan-pertemuan selanjutnya? "Izinkan aku menjadi penawar luka di hatimu." David Airlangga Setiawan. ~•~ Written : 25 Mei 2018. Republish : 28 Juni 2018. Finish : 26 Juni 2019. High Rank : #1 Rumah Sakit #1 Keadilan #1 Perempuan #1 Dokter #1 Mainstream #2 Kampus #3 Destiny TAHAP REVISI.