Select All
  • Perfectly Wrong
    200K 34.5K 35

    Zetarine sangat menyukai Kevlar. Baginya, Kevlar itu serupa tokoh Webtoon yang terlalu sempurna untuk menjadi nyata. Namun, di tengah usaha Zetarine dalam mendapatkan perhatian Kevlar, Arion terus mengganggunya. Tidak hanya Arion, perjuangan Zetarine dalam merebut perhatian Kevlar juga terhalang oleh munculnya virus...

    Completed  
  • Clumsy Sisi
    2M 106K 31

    Mama bilang kalau menantu idamannya itu harus PNS. Kalau usaha peternakan yang diwariskan oleh orangtuaku bangkrut, paling tidak masih ada suami yang punya penghasilan tetap dan stabil. Dan Ayash adalah nama laki-laki pilihan orangtuaku. Katanya, Ayash itu perwujudan dari segala harapan dari semua orangtua. Konon...

    Completed   Mature
  • Hello Shitty (COMPLETED)
    711K 74.4K 62

    Di antara banyaknya teman setongkrongan Kakaknya, kenapa harus Brian yang naksir Alit? Masalahnya, selain wajahnya yang ganteng dan terlahir dari keluarga tajir melintir, Brian enggak punya kelebihan lain yang sesuai dengan kriteria Alit. Bahkan sepertinya semua hal buruk yang ada di dunia ini sudah pernah pria itu la...

    Completed   Mature
  • PUSAKA CANDRA✔️
    1.7M 270K 86

    TAMAT Romansa Dewasa dan Fiksi Sejarah Indonesia. Kesultanan Agung Mataram, abad ke-17 Kata tetua di desa nelayan, candra selalu bersinar paling terang di pertengahan tahun; hari di mana candra akan menjadi seimbang dengan aditya. Hari itu adalah hari di mana Dewi Ratih akan turun ke bumi dan mewujudkan dirinya dalam...

    Completed   Mature
  • MERBABY
    2.5M 261K 46

    Katanya, kalau pengin tahu gimana sifat asli seseorang, ajaklah orang itu mendaki gunung. Padahal Tyrandra tidak pernah tertarik dengan Adam, apalagi sampai kepengin tahu bagaimana sifat asli Adam. Namun, tanpa disengaja, mereka berada dalam satu kelompok pendakian. Dari situlah, Tyrandra jadi tahu bagaimana sifat as...

    Completed  
  • Thoughts Unsaid
    2.3M 241K 42

    Ketika menyukai kakak tingkatnya di kampus secara diam-diam, Daryn nggak pernah berharap perasaannya akan terbalas. Dia sudah puas mengagumi sosok itu dari kejauhan tanpa ingin mengenalnya secara langsung. Namun akibat kecerobohan tantenya, Daryn terpaksa berurusan dengan laki-laki itu. Tanpa disangka, kisah ini tidak...

    Completed  
  • SKRIPSUIT ✔
    1.6M 213K 40

    {Completed/utuh/tamat} Fayka mau tak mau harus sering bertemu dengan Yasa karena memiliki dosen pembimbing yang sama. Berawal dari sesama kesengsaraan korban dospem, bagaimana jika Fayka mulai baper karena Yasa, yang mendapatkan predikat fakboi, terus bersikap manis padanya? *** Setelah empat tahun menempuh pendidikan...

    Completed  
  • Tax Included [COMPLETED]
    1.2M 138K 59

    Being twenty sucks, they said. Tapi di umur segini, Devin punya passive income dua digit perbulan, IPK 3,6 di semester lima, jadi anak emas banyak dosen, terpilih sebagai Presiden BEM FEB, dan punya istri cantik di rumah. Hidupnya sempurna. Julana dinikahi pacar tercinta setelah tiga tahun bersama. Suaminya tidak menu...

  • So I Married A Senior
    11M 819K 38

    Tersedia di Seluruh Toko Buku! #SeriesCampus1 Biar kuberitahu kamu satu hal. Laki-laki itu, yang sedang berada di bilik kerjanya di Ormawa, yang sedang meladeni para mahasiswa baru yang meminta tandatangannya, yang sedang sibuk mengusap peluhnya yang terus turun, adalah suamiku. Iya...dia suamiku. Presiden B...

    Completed