AkatsukiYukino
- Reads 53,223
 - Votes 6,828
 - Parts 52
 
Dazai Osamu adalah satu-satunya cahaya mu, alasan mengapa kau bertahan di gelapnya kota Yokohama. 
Ia adalah dunia mu, alasan mu untuk melanjutkan hidup... 
tempat bersandar saat bayang-bayang masa lalu kembali menghantui mu....
Hanya dia,dia dan dia seorang..
kau bahkan tak butuh dunia jika tanpa  Dazai di dalamnya, 
Apakah  terlalu terobsesi dengan sesuatu itu hal yang buruk ?
Apakah terlalu berlebihan itu adalah hal yang buruk ?
Kau rasa tidak..... 
Tidak ada salahnya untuk mencoba bahagia....