Riz_xna
- Reads 641
- Votes 76
- Parts 13
Mahkluk terpilih
Ini adalah sebuah permainan untuk yang berkuasa. Mempermainkan hati dan kehidupan seseorang untuk menghibur dirinya. Permainannya sangat mudah, tokoh utama hanya perlu memilih:
Memperbaiki atau merusak lukisan takdir yang telah dibuat oleh pemiliknya.
Ingin mencoba bermain dalam alur cerita ini? Baca, jawab, dan pilihlah!
Jangan baca Chap 1nya aja dong, baca juga chap 3, 4 dan seterusnya, karna emang pas serunya disitu:v