Select All
  • Beby and Brother's [TERBIT]
    7.1M 738K 66

    Beby Abigail, si gadis polos nan lugu, hidupnya berubah menjadi 180 derajat ketika mamanya tiba-tiba menikah dengan seorang pengusaha kaya raya. Bahkan Beby harus dibuat lebih terkejut lagi ketika mempunyai empat sosok abang dengan kepribadian yang berbeda. Bagaimana Beby harus bersikap kepada keluarga barunya denga...

    Completed  
  • Warning: Physical Distancing! [COMPLETED]
    23.6M 2M 91

    [CHAPTER MASIH LENGKAP, EXTRA CHAPTER TERSEDIA DI KARYAKARSA] Sembari menunggu jadwal wisuda, Sabrina memutuskan menerima tawaran bekerja sementara di Event Planner startup milik seniornya di kampus. Tentu saja, dia nggak berharap banyak. Berurusan tiap hari dengan Bang Zane yang menyebalkan itu, siapa juga yang betah...

    Completed  
  • ATHALLA
    223K 16.8K 24

    "Iyuohhh Athalla. Muka nya luar biasa, dingin nya luar binasa!" °°° Athalla. Cowok indigo berparas tampan itu memiliki ilmu mistis yang tidak di ketahui semua orang, berkepribadian dingin yang sebelas dua belas sama dengan kulkas membuat dirinya terlihat misterius. Kalau kalian berfikir Athalla tidak bisa memiliki per...

  • Positif Cuek 100% (SELESAI)
    5.2M 127K 19

    Pernah mencintai kakak dari sahabat sendiri? Pernah. Pernah menyatakan cinta? Pernah juga. Apakah diterima? Jelas tidak. Nasib Cia begitu menyedihkan saat cinta pertamanya menolak perasaannya. Kenyataan pahit itu membuatnya pergi untuk melupakan segalanya. Setelah bertahun-tahun lari, takdir seolah datang untuk memper...

    Completed   Mature
  • ATHEEYA
    9.1M 540K 74

    "Si wadah luka, Ratunya sang Naga" ~Arhaqueen_ ~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶~̶ Tentang Atheeya, dengan penderitaan yang terus menggerogoti tubuhnya. Tentang Atheeya yang mencari kebahagiaan hidupnya. Tentang Atheeya yang menjadi objek obsesi seorang Gentala. ★★★★★ "Atheeya lelah, untuk kali ini saja Atheeya...

    Completed   Mature
  • Sunshower ✔
    3.7M 301K 45

    Cowok yang diidam-idamkan wanita itu Erky. Ganteng, tinggi, super tajir, dan super friendly ke semua orang. Sayangnya, bahkan dengan fisik dan kepribadian yang hampir sempurna di mata orang, tetap saja diputusin pacarnya sewaktu ngelamar dengan alasan belum siap. Ketika Erky yang malu dan sakit hati memutuskan untuk l...

    Completed  
  • Garis Singgung
    5.2M 381K 27

    Orang-orang mengatakan, jika kamu menyukai seseorang, maka perasaan itu hanya bertahan selama 4 bulan. Lebih dari itu, artinya kamu mencintainya. Awalnya Andina hanya menjadikan anak lelaki itu sebagai pelampiasan move on saat SMP, tetapi ia tak tahu bahwa perasaan cinta monyet masa pubertas itu nyatanya dapat berubah...

    Completed  
  • Eavesdrop [TAMAT]
    7.6M 644K 46

    Katanya, dia galak. Katanya, dia suka bantai mahasiswa. Katanya, dia pelit nilai. Katanya lagi, dia gay. Naya pusing mendengar kalimat-kalimat pengantar super buruk itu. Maha-siswa. Seharusnya titel itu terdengar keren untuk diucapkan. Hitung-hitung bisa digunakan untuk pamer ke teman-temannya yang lain kalau dia suda...

    Completed  
  • Dunia Saga (Completed)
    253K 23.2K 46

    Rank 1# on innocent & first love and realistic fiction There's nothing like the innocence of first love..... This work dedicated for people who likes pure, sweet, stupid, innocent love story Enjoy! Thanks for reading and please dont copy my story....

    Completed  
  • Bad Twins (Selesai)
    2.6M 199K 41

    SERIES #3 Highest Rank #176 of 33,1k in Random [26/04/2020] #1 of 36,6k in Indonesia [23/1/2021] #1 of 5,35k in Brother [27/06/2020] #1 of 53,1k in teen [23/1/2021] #9 of 59,1k in hurt [16/1/2021] #1 of 45,2k in family [24/11/20] #2 of 20,2k in acak [7/1/21] #1 of 3,32k in sister [26/05/23] Lea dan Leo adalah anak kem...

    Completed  
  • Privileges
    2.8M 429K 79

    Telah tersedia di toko buku seluruh Indonesia dengan judul yang sama Kamila orangnya easy going. Fadhil kaku banget. Kamila pengangguran, Fadhil workaholic nomor satu. Kamila suka duit, Fadhil suka ketenangan. Waktu dua keluarga jodohin mereka, Fadhil mau-mau aja karena baru diputusin pacarnya. Sampai akhirnya ia sada...

    Completed  
  • RARA [COMPLETED]
    1.6M 58.5K 45

    22 in #FiksiRemaja (28/09/2018), 28 Januari 2018 - 17 September 2018 "Iyah sengaja, kita makan dulu. Gue tau lo dari tadi belum makan," "Oh y-yaudah" "Gimana kalo makan di pinggiran aja?," "Yaudah." "Gimana kalo makan sate?." "Yaudah." "Gimana kalo kita jadian?." "Yaudah." "Okeh." "APA?!" Note : Vote dan Komen sangat...

    Completed  
  • INTROVERT
    108K 7.6K 50

    #16 in introvert #19/01/2019 #18 in Introvert #06/06/2019 Credits Beautiful pic from Anna Abola Art -when a introvert girl fall in love- -a same love that's will changing her self and it started when she's get a papercranes - by '22yuniyu' ...

    Completed  
  • You Are My Decision [Selesai]
    3M 222K 59

    [Sequel You Are My Baby] Melihat orang yang di sayangi terlihat bahagia, itu adalah komitmen bagi seorang gadis bernama Charlotte Megan Sandres. Apapun ia lakukan demi mereka, APA-PUN. Rasa protektifnya semakin besar pada sesesorang, ia lebih memilih dirinya sendiri terluka daripada orang itu. Itulah Caiden Deveraeux...

    Completed  
  • Caramel [Completed]
    2.3M 40.4K 7

    UPLOAD FULL PINDAH KE MANGATOON -- Aku tidak suka jalan cerita cintaku di samakan oleh fiksi-fiksi romantis atau film-film yang berujung bahagia. Nyatanya dalam kehidupan nyata tidak semua kisah cinta akan berujung bahagia. Kehidupan cintaku tidak seseru yang kalian bayangkan. Benci menjadi Cinta adalah hal lazim yang...

    Completed  
  • ATHLAS
    23M 508K 29

    Memiliki ciri fisik yang berbeda dari kedua kembaran lainnya, Athlas Naluna Megantara, merasa bahwa dirinya bukanlah anak dari Nakula dan Aluna, di tambah lagi sikap Nakula yang selalu seenaknya dan membedakannya dengan Athalan dan Athilla membuat Athlas semakin tidak menyukai Papanya itu. Cowok manis berlesung pipi i...

    Completed  
  • -Attention Seekers-TS(3) SUDAH TERBIT
    13.1M 407K 43

    [TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA DAN TOKO BUKU] #1 in teenfiction [22 Juni 2017] ⛔Beberapa part ak privat, follow akun aku untuk baca #Sequel Silent Love **** "Benci aku? Bagus, itu berarti aku berhasil mencuri perhatianmu. " **** "Muka nangis lo jelek banget." "Kenapa? Nggak suka? Yaudah pergi aj--" "Lo itu pantesnya d...

    Completed  
  • My Ice Girl [Sudah Terbit - SEGERA DISERIALKAN]
    22.3M 1.4M 76

    #1 in Teen Fiction [28-08-17] #1 [3 bulan berturut-turut, Nov 17 - Jan 18] [Sudah Terbit - sebagian part sudah dihapus] "Gue jamin, lo nggak akan nolak ketika gue nembak lo sekali lagi!" -Malik- ____ Bantu Malik menyelidiki kasus kematian adiknya yang misterius. Note: Nantikan MIG dalam bentuk series hanya di vidi...

  • Returned
    687K 13.6K 12

    Highest ranking #21 in Teen Fiction. "Kal, apa salahnya sih noleh sebentar ke belakang dan liat kalo gue ada di belakang lo?" -Althaf Gaishan. - Althaf kadang suka kesal sendiri dengan kelakuan Kalila, gadis yang merangkap sebagai sahabatnya sejak jaman kapan tau. Kalila adalah gadis cantik yang berhasil menyabet gel...

    Completed  
  • Cool Boy (Bagian cerita Kali Kedua dan Double El)
    2.5M 85.8K 15

    Sequel Kali Kedua dan Double El Sudah ada di toko buku Menjadi pacarnya mungkin impian banyak cewek-cewek di sekolahku bahkan di luar sekolahku. Tapi bagiku dia itu penghambatku buat punya pacar anak band. Impianku itu punya pacar super lucu, romantis, dan pinter main alat musik. Bukan cowok super dingin dan ngga...

  • Awkward
    882K 12.5K 9

    Highest ranking #28 in Teen Fiction. [Spin-off dari Returned] Ketika seorang gadis harus merelakan orang yang ia sukai untuk dijodohkan kepada sahabatnya. ©2016

    Completed