ktrnmo_
Menjemput Kereta Terakhir
//
Jika inginkan senja, lewatilah fajar.
Jika ingin ditemukan, teruslah mencari.
Jika ingin diperjuangkan, nikmatilah proses.
Jika inginkan mawar, bersiplah untuk sakit.
Jika ingin dipastikan, hilangkanlah keragu-raguan.
Jika ingin dimengerti, cobalah tuk memahami.
Jika inginkan pelangi, temukanlah dikala hujan reda.
Jika berpisah, maka relakan.
Jika rindu, maka ungkapkan
Jika selesai, kembalilah.
Kembali pulang pada tempat yang tepat.
Seperti kereta yang sampai tepat di stasiunnya.
****
Sebelum lanjut bacanya. Yuk siap-siapin hati dan perasaan :) Mana tau setelah baca ini, kereta-kereta lama mampir lagi ke stasiunnya. Kalo gitu kuy sama-sama kita ikutin perjalanan seru "Menjemput Kereta Terakhir". Happy reading yaa. Boleh juga kalo ada saran-saran yaa :)