KasihAmrani's Reading List
2 stories
REX-Nya ALA [TERBIT] by Harefa_Halu
Harefa_Halu
  • WpView
    Reads 5,420,374
  • WpVote
    Votes 551,696
  • WpPart
    Parts 56
Di era di mana teknologi telah menguasai segalanya, dunia masih menolak mengakui keberadaan mesin waktu. Namun, Alaric mampu mengguncang realitas, menjebak semua orang dalam permainan berbahayanya, dan menciptakan dua dunia baru demi sebuah janji misterius. Rexanne, yang selama ini hanya berada di bayang-bayang Alaric, mulai merasakan kehadirannya yang mencuri perhatian. Mengapa Alaric melakukan semua ini? Apa yang membuat pria dengan mata biru ini rela melangkah sejauh itu? Dan mengapa Rexanne merasa dia tahu sesuatu yang penting, meski masih samar? Bisakah Rexanne mengungkap kebenaran yang tersembunyi dan memahami apa yang sebenarnya terjadi?
Heart Like Yours by vanillametzy
vanillametzy
  • WpView
    Reads 13,737,169
  • WpVote
    Votes 846,974
  • WpPart
    Parts 33
[SEGERA TERBIT MENJADI NOVEL] David Pradipta Kaslavo, cowok players yang selalu membuat para siswi Sky High berteriak histeris karena senyuman manis dan tatapan lembutnya yang selalu meramaikan suasana di koridor. Tidak heran jika ia bisa berganti-ganti pasangan dalam hitungan hari, bahkan dalam hitungan jam sekalipun. Hampir semua siswi di Sky High pernah mendapat senyuman dan gombalan receh darinya. Termasuk Fera Zerir Fernando, sahabat terbaik David sejak ia duduk di bangku kelas 6 SD. Bagi David, Fera adalah segalanya. Padahal, Fera sudah berulang kali menyuruh David agar ia menjauh karena Fera merasa risih. Tetapi, David menghiraukannya. Tidak perduli sedingin dan seketus apa Fera terhadapnya, David tetap menyanyangi Fera. David merasa bahwa Fera adalah sebagian dari dirinya. Di kelas, Fera selalu menjadi teman sebangkunya. Bahkan, jika David menjabat sebagai ketua kelas, maka Fera akan menjadi sekretarisnya. Kisah ini menceritakan tentang bagaimana upaya David agar Fera menyadari kehadirannya. Bagaimana sakitnya David saat ia harus menunggu. Dan bagaimana sakitnya Fera saat ia harus memilih.