udah
55 stories
Lady Celine by Maycellll
Maycellll
  • WpView
    Reads 2,498,909
  • WpVote
    Votes 106,681
  • WpPart
    Parts 19
Bijak dalam memilih bacaan! Celine Rosellina, di kenal sebagai anak tidak berguna dari kediaman bangsawan Naveen. Sedangkan Adhisty Camerin, anak kedua Duke Naveen yang dikagumi oleh semua penduduk kerajaan Olivia. Putri Duke yang selalu menjadi panutan bagi semua kalangan wanita. Jika Lady Adhisty disayangi oleh semua orang, berbeda dengan Lady Celine yang setiap langkahnya dipenuhi oleh tatapan benci dari pasang mata yang melihatnya. Lady Celine tidak akan pernah bisa bermimpi untuk menjadi kakaknya, yang disayangi oleh semua orang. Tapi bagaimana jadinya jika jiwa Celine digantikan dengan jiwa seorang gadis modern yang mengalami depresi berat? Dia tidak akan perduli dengan Duke yang mengabaikan dirinya! Dia bahkan tidak akan pernah perduli dengan apa yang dilakukan lady Adhisty! *** Cover by pinterest
Only Figures [END] by A4Bb_444
A4Bb_444
  • WpView
    Reads 8,976,819
  • WpVote
    Votes 1,058,195
  • WpPart
    Parts 80
Bagaimana ceritanya jika seorang buronan masuk ke dunia novel? Dia adalah Jessica Bardela, yang meninggal akibat tertimbun bangunan ketika berusaha menyelamatkan hewan peliharaannya. Pasrah akan semua takdirnya, Jessica sudah menerima jika misalnya ia akan terbangun kembali di neraka. Tapi suatu keajaiban, yaitu Jessica kembali terbangun kembali tapi bukan di neraka maupun surga melainkan di tubuh seorang gadis yang bernama Jessica Slaves. Tubuh yang Jessica tempati adalah anak dari Marquess dan Marchioness yang baru saja meninggal, dan otomatis gadis ini kini sudah menjadi Marchioness cilik. Jessica yang merupakan gadis pecinta uang, memanfaatkan ini untuk mengumpulkan uang sebanyak mungkin. Dimulai dari bangun bisinis seperti butik,toko perhiasan,toko aksesoris, restoran,cafe dll. Semua ia jabanin asalkan menghasilkan pundi-pundi uang. Tapi siapa sangka dalam misi mengumpulkan pundi-pundi uangnya, Jessica tak sengaja bersinggungan dengan seseorang yang sangat berbahaya di dunia ini. Bahkan untuk pertama kalinya, mantan buronan sepertinya merasa waspada pada pria yang memiliki wajah paripurna. *** "Kau tau Archduke, bahkan di ambang kematian saya. Saya masih begitu ingin memotong leher anda."-Jessica "Kalau begitu bertahanlah,karena jika anda masih hidup maka disitu anda mempunyai kesempatan memotong leher saya." *** Star: 5 Mei 2022 End: 1 Agustus 2022 *** WARNING‼️ ⚠️ Karya hasil imajinasi sendiri, jika terdapat unsur kesamaan baik nama tokoh, tempat,dll itu adalah murni kebetulan semata tidak ada unsur kesengajaan.
Perjuangan Putri Mahkota by Nurkusumawardani
Nurkusumawardani
  • WpView
    Reads 84,906
  • WpVote
    Votes 5,584
  • WpPart
    Parts 47
Xian Yi, Seorang gadis cantik berusia 20 tahun,salah satu konglomerat terkaya dinegeri ini. Kehidupannya bisa dikatakan sempurna, Tetapi, Takdir berkata lain! Kecelakaan malam itu telah merenggut nyawanya dan mengantarkan ia ke tempat yang asing. "Selamat datang, di Negeri Aanquo. Putri Mahkota!" *Negeri Aanquo?! Putri Mahkota?! Takdir macam apa lagi ini?! Mengapa tidak mengantarkan Aku ke surga atau neraka saja.
[END] I'm [Not] Your Wife, Duke by aleyatoryss
aleyatoryss
  • WpView
    Reads 1,669,799
  • WpVote
    Votes 180,728
  • WpPart
    Parts 44
[Fantasi - Reinkarnasi #1] [18+] Bagaimana rasanya hidup kembali di tubuh orang lain? cover by : @sarzain_design ••• Isabella Porvich adalah istri dari Duke Aiden Porvich sekaligus Duchess Porvich. Dia begitu pendiam dan selalu memilih untuk membuang perasaannya sejak kecil. Ia bahkan tidak peduli ketika suaminya pulang membawa banyak wanita yang lalu ia jadikan sebagai selir. Edith adalah gadis kurang beruntung karena dikejar oleh sekawanan pembunuh bayaran yang salah target. Ia ditembak dan mati di tempat sepi. Namun, bukannya pergi ke akhirat, Edith tiba-tiba terbangun kembali di tubuh Isabel. Misteri kematian Isabel, perasaan Aiden hingga konflik keluarga kerajaan langsung menerpa kehidupan tenang Edith yang kedua. Bagaimanakah caranya untuk keluar dari semua itu? ••• Catatan : semua nama tokoh, setting dan alur hanyalah imajinasi penulis dan tidak meniru dari karya apapun. ••• highest rank : #1 in victorian #4 in fantasy
Cold Duchess by fvrtgrl
fvrtgrl
  • WpView
    Reads 4,618,289
  • WpVote
    Votes 425,246
  • WpPart
    Parts 54
"JIKA AKU DIBERIKAN KESEMPATAN KEDUA AKU AKAN MEMBALAS KETIDAKADILAN INI! KALIAN AKAN MERASAKAN APA YANG KURASAKAN! PEMBALASAN YANG SETIMPAL ATAS PERBUATAN KALIAN PADAKU!". Duchess Felicia berteriak lantang. Eksekusi Duchess kerajaan Legion Felicia Helge dikarenakan melakukan percobaan pembunuhan nona Issabel Rufin yaitu selir kesayangan Duke Denzel. Sang suami Duke Denzel menatap sang Duchess tanpa rasa sedih. Bagaimana kehidupan keduanya akan berjalan? Akan kah cinta atau pembalasan dendam yang menjadi penentu nya?
THE HEARTLESS ANTAGONIST by LintangKurnia0
LintangKurnia0
  • WpView
    Reads 7,190,062
  • WpVote
    Votes 848,532
  • WpPart
    Parts 56
"Lagipula, gadis sepertimu...." "Benar-benar membuatku muak," seraya mengucapkan kata terakhir tersebut ia langung mengayunkan pedangnya kearah si gadis yang sudah terlihat tidak memiliki hasrat untuk hidup. Slashhh... Dengan sekali tebasan, kepala gadis malang itu sudah terpisah dari tubuhnya. Dengan hilangnya nyawa sang gadis, maka berakhir pula lah kisah hidup Natasha Luvius si gadis antagonis yang dibenci semua orang bahkan keluarganya sendiri, dan ceritapun dimulai. Natasha Luvius adalah tokoh salah satu tokoh novel best seller yang berjudul "Queen of Levant". Ia hanyalah tokoh antagonis minor yang tidak pernah dianggap bahkan oleh ayah dan kakaknya sendiri dan akan mati bahkan sebelum cerita benar-benar dimulai, tepatnya saat cerita masih dalam bagian prolog. Bagaimana jika Jessica Arthea, seorang Aktris papan atas dan pebisnis handal yang mati karena kecelakaan pesawaat saat akan menghadiri Paris Fashion Week harus menggantikan tokoh antagonis malang itu? Apakah ia yang dijuluki rubah licik yang cantik akan pasrah dengan keadannya atau malah ia akan melakukan segala cara untuk bertahan hidup di dunia fantasi bertemakan sihir itu? Jangan mengharapkan tokoh utama kita akan bersifat melankolis dan merengek untuk pulang, dan jangan harapkan tokoh utama kita ini memiliki sifat bobrok kekanak-kanakan yang malah bisa menarik perhatian para pria. Dia adalah seorang wanita anggun dan berkelas dengan ambisi tinggi untuk mendapatkan apapun dengan resiko apapun. Dia adalah seorang wanita yang bahkan dengan idenya bisa dengan mudah menggemparkan dunia. Dan dia adalah seorang wanita yang bertekad untuk menaklukan novel bodoh itu menggantikan sang antagonis malang, Natasha Luvius. #5 Romance #1 Duke #1 rebirth #1 kerajaan #1 Fiksiilmiah #2 Kaisar #3 Fiksi sejarah #3 Villain
[Drop] The Legend Of Xiao Lin  by RaKnow
RaKnow
  • WpView
    Reads 278,579
  • WpVote
    Votes 25,796
  • WpPart
    Parts 38
Cerita ini murni hasil pemikiran sendiri dan tidak terikat dengan kisah sejarah manapun.
Be a Good Mother [Terbit] by jupiterbabyy_
jupiterbabyy_
  • WpView
    Reads 6,257,449
  • WpVote
    Votes 794,913
  • WpPart
    Parts 62
Riona Amara tak pernah menyangka jika ia akan meninggal karena dibunuh oleh keempat putranya sendiri dan mati dalam penyesalan. Namun, di tengah penyesalan itu tiba-tiba saja ia kembali terbangun di masa lalu, tepat lima tahun sebelum kejadian pembunuhannya. Setelah diberikan kesempatan kedua untuk hidup, Riona bertekad untuk mengubah nasibnya dan mencintai keluarga kecilnya.
A Bride Without Virtue by bluexorcist
bluexorcist
  • WpView
    Reads 6,702,312
  • WpVote
    Votes 588,030
  • WpPart
    Parts 58
Karena dekrit dari Raja mereka berdua terikat dalam pernikahan. Bagi Yeonhee, yang terpenting adalah menikmati hidupnya dengan santai. Karena itu, ketika di malam pernikahan mereka suaminya berkata, "Aku bisa memberikanmu semua yang kau inginkan. Tapi aku tak bisa mencintaimu dan memperlakukanmu selayaknya istriku," Yeonhee dengan ringan menjawab, "Saya mengerti." Yeonhee tahu sudah ada seseorang di hati suaminya, namun ia tidak peduli. Selama ia bisa hidup tenang dan nyaman, bukankah itu sudah cukup? Asalkan hari-harinya untuk bermalas-malasan bisa berlanjut, Yeonhee tidak akan protes. Akan tetapi, menjadi istri Perdana Menteri Han yang tersohor, apa benar bisa sesederhana itu? - - - - - - - - - - Watty's 2019 Winner. Bukan novel terjemahan. Dan STOP PLAGIAT! [17+] -No explicit content, rating for a warning-
The Villainess (End) by evastaywithyou
evastaywithyou
  • WpView
    Reads 21,325,183
  • WpVote
    Votes 2,178,911
  • WpPart
    Parts 71
[ 𝙋𝙚𝙧𝙞𝙣𝙜𝙖𝙩𝙖𝙣! 𝘾𝙚𝙧𝙞𝙩𝙖 𝙨𝙚𝙨𝙖𝙩! ] . Amanda Eudora adalah gadis yang di cintai oleh Pangeran Argus Estefan dari kerajaan Eartland. Mereka sangat cocok dan bahagia. Tapi ada salah satu putri yang tidak senang, dan ingin merebut putra mahkota Argus dari Amanda. Tepatnya seorang putri perdana menteri kerajaan Eartland bernama Hera Hermione Helios. Hidupnya hanya tentang bagaimana mendapatkan Pangeran Argus. Sampai menolak tawaran pinangan dari kerajaan manapun. Paling gilanya, dia mengirim pembunuh bayaran untuk membunuh Amanda di kediamannya. Argus tidak tinggal diam, dia membasmi seluruh pembunuh bayaran itu, lalu memenggal kepala Hera dihadapan seluruh penduduk kerajaan Eartland. Hera Hermione akhirnya mati bersama cintanya yang tak terbalas dari pangeran Argus. Itulah sepenggal cerita dari novel fantasi berjudul 'Cinta Sang Pangeran Eartland' yang tengah di baca oleh gadis pemalas di atas ranjangnya. "Kampret. Kenapa juga authornya bikin nama antagonis nya sama kaya aku sih?" "Untung nama aku bukan Hera Hermione, tapi Hera Rodrigues." Ia tersenyum, mengusap lembut novel yang ada di tangannya. _________ "AKHHHHH" "Astaga. Nona Hera sudah sadar!" Teriak seseorang keras, membuat Hera tersentak kaget. "Eh, kalian siapa?!" Bingungnya saat melihat orang-orang mulai masuk ke dalam ruangan asing yang tengah di tempatinya. _________ [ DI LARANG PLAGIAT ⚔️ ] Start : 1 Oktober 2021 End : 11 Juli 2022 ••••••• (18+) ⚠ Banyak kata-kata kasar dan umpatan, mengiring otak anda menuju jalan kesesatan.