Select All
  • indahnya takdir
    5 3 1

    Ku ukir indahnya takdir kala itu Pertemuan singkat tak terduga Yang telah menciptakan Sepintas rasa yg tertanam dilubuk jiwa Serta keyakinan kuat keduanya. Silih berganti hari, waktupun berputar goresan kesadaran pun nampak Bahwa mentari menjauh dari semesta Sebab, jika ia mendekat akan membahayakan.