Elsamonika
53 stories
Flower Five [COMPLETED] by Zaeemaazzahra
Zaeemaazzahra
  • WpView
    Reads 1,419,352
  • WpVote
    Votes 24,831
  • WpPart
    Parts 12
"Lo emang ketua OSIS. Tapi lo hanya boneka wakil ketua OSIS." Bercerita tentang sebuah geng paling eksis di SMA 45 Bakti Nusa yang diketuai oleh seorang cogan paling badboy bernama Revano Adiputra. Biasa dipanggil, Revan. Next, Arradina Syailendra, biasa dipanggil Arra, menjabat sebagai wakil ketua geng. Selanjutnya ada Dave, Cecil, dan Nadin sebagai anggota. Mereka berlima menamai geng mereka "Flower Five", terdiri dari 5 anak yang berbeda karakter tapi mempunyai satu tujuan, yaitu menciptakan lingkungan sekolah yang nyaman tanpa kekangan. Aneh bukan? Untuk mencapai tujuan tersebut, mereka akhirnya sepakat untuk mencalonkan Arra sebagai ketua OSIS hingga akhirnya hal itu membuat Arra bertemu dengan Azka, cowok datar tanpa ekspresi yang super duper perfeksionis dan tukang ngatur. Bagaimana kisahnya?
One Shoot Story by Yliaharani
Yliaharani
  • WpView
    Reads 6,948
  • WpVote
    Votes 87
  • WpPart
    Parts 10
kumpulan cerita one-shot yang menangkap detik-detik berharga dalam kehidupan berbagai karakter. Dari pertemuan singkat hingga percakapan yang mengubah hati, setiap cerita berdiri sendiri namun tetap menyentuh tema hubungan, emosi, dan refleksi diri.
LOVE IS LOVE by winstories_
winstories_
  • WpView
    Reads 16,044,505
  • WpVote
    Votes 104,360
  • WpPart
    Parts 21
"Gue gak tau lagi harus ngajarin lo kayak gimana. Gue capek tau gak. Lo itu begonya udah akut," kata Ali sambil mengacak rambutnya frustasi. PLAKKKK! satu tamparan keras tepat bersarang di pipinya yang membuat dia meringis. "Lo gak berhak ngejudge gue kayak gitu. Gue gak pernah mohon-mohon ke lo buat ngajarin gue," suara itu terdengar bergetar. Prilly berusaha menahan tangisnya agar tak pecah. laki-laki di hadapannya ini benar-benar membuat kesabarannya habis. Andai saja ia tahu apa yang sebenarnya terjadi, pasti dia akan berfikir beribu kali untuk mengucapkan kata-kata itu kepadanya. Namun untuk apa Prilly menjelaskan. si jenius ini tidak akan perduli.
ALAN ✔ by Syahruliaa
Syahruliaa
  • WpView
    Reads 17,362,084
  • WpVote
    Votes 917,344
  • WpPart
    Parts 80
[PART SUDAH TIDAK LENGKAP] [Sudah pernah dibukukan] [PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT!!!] Meski saling tahu, tetapi tidak saling kenal adalah kalimat yang tepat untuk mereka pada awalnya. Alan, sang bad boy yang selalu mendapat nilai super anjlok, berbanding terbalik dengan Aluna yang gemilang dan menjadi kesayangan para guru. Tidak ada yang menyangka, mereka yang awalnya sangat jauh malah dipermainkan oleh takdir untuk mendekat karena perbedaaan itu. Aluna yang terancam, terpaksa harus bersabar untuk mengajari Alan agar nilainya membaik. Orang-orang yang mengatakan bahwa perasaan datang karena terbiasa bersama, mendadak Alan percaya itu. Di antara mereka, ada sesuatu. Satu sama lain juga percaya itu. Saat suatu kenyataan muncul untuk menjadi kerikil dalam hubungan yang mulai terjalin, dapatkah mereka untuk bersama? Mau tau ceritanya? Langsung baca aja :) Start : 8 September 2018 End : 22 Februari 2019 High rank #1 - Alan (28-12-18) #1 - Aluna (02-01-19) #1 - teenlit (13-03-19) #3 - fiksiremaja (28-02-19) #26 - teenfiction (14-03-19)
Lo, Tunangan Gue !!! [Sudah Terbit] by yennymarissa
yennymarissa
  • WpView
    Reads 6,545,488
  • WpVote
    Votes 350,633
  • WpPart
    Parts 45
[Tersedia di toko buku terdekat. Beberapa part sudah dihapus] Fani membenci Reihan Nathaniel setengah mati. Cowok playboy yang selalu menjadi most wanted di kampusnya. Bagaimana bisa Tuhan menciptakan cowok seperti Rei yang tidak bisa menghargai cewek? Bukan. Bukan karena cowok itu berlaku kasar atau apapun. Tapi karena cowok itu terlalu lembut dan membuat hampir semua cewek di kampusnya bertekuk lutut pada pesona -yang menurut Fani justru sangat menyebalkan. Kenapa juga orangtuanya memintanya untuk bertunangan dengan cowok itu? Dan yang lebih menjengkelkannya lagi, kenapa Rei harus menerima pertunangan mereka? Karena sebuah alasan, Rei harus menyetujui permintaan orangtuanya untuk bertunangan dengan Tiffany Adelia. Cewek yang ternyata adik tingkatnya di kampus dan cewek yang ternyata membencinya setengah mati. Tapi Rei berusaha untuk bersikap tenang demi rencananya. Karena ternyata, cewek itu juga pernah terlibat secara tidak langsung dengan masa lalunya. "Sampe tujuan gue berhasil aja, Fan. Setelah itu, gue pasti lepasin lo." Tapi belum juga berhasil, hatinya justru berontak dan membuat rencananya hampir gagal. Atau mungkin sudah gagal? Karena tanpa sadar, dia selalu ingin orang lain tahu tentang statusnya dengan Fani. Bukan lagi untuk keberhasilan rencananya, tapi untuk hatinya agar cewek itu tetap tinggal di sisinya. Fani menatap Rei tajam. "Lo nggak punya hak buat ngatur-ngatur gue." "Gue tunangan lo, kalo lo lupa." "Kita cuma pura-pura, kalo lo lupa." "KALO GUE BILANG JANGAN JALAN SAMA DIA, YA BERARTI JANGAN JALAN SAMA DIA!! JANGAN BIKIN GUE TAMBAH MARAH, FAN!!" bentak Rei sambil menonjok dinding.
King Bokep : Kth [1] by vctrakth
vctrakth
  • WpView
    Reads 5,710,888
  • WpVote
    Votes 285,968
  • WpPart
    Parts 1
Celine ada cupang, Gue tebas lo anjing.
Nayla by ranial_
ranial_
  • WpView
    Reads 83,950
  • WpVote
    Votes 3,627
  • WpPart
    Parts 67
Jatuh cinta kepada seseorang tidak membutuhkan waktu. Jatuh cinta kepada seseorang tidak membutuhkan alasan. Tentang cinta yang bertepuk sebelah tangan. Tentang perjalanan cinta yang rumit. Tentang perjalanan cinta yang penuh masalah. Tentang persahabatan yang rusak karena pengkhianatan. HAPPY READING ❤ VOTE KALIAN SANGAT MENGHARGAI AKUUU ❤️
Bad boy vs badgirl (blackpink dan BTS)  by twinkle_yoora
twinkle_yoora
  • WpView
    Reads 19,918
  • WpVote
    Votes 805
  • WpPart
    Parts 6
Taelice, minsoo, rosekook,,yoonnie Kisah badboy sekolah jatuh cinta bad girl sekolah yg susah ditakluk akn hati nya. Baca
Angelina (BERALIH KE WEBNOVEL) by Ahza_lian
Ahza_lian
  • WpView
    Reads 2,635,643
  • WpVote
    Votes 43,510
  • WpPart
    Parts 27
"Lucu ya,orang asing bisa jadi saudara sekaligus keluarga tapi saudara dan keluarga sendiri malah jadi kayak orang asing"-Angelina. "Gua cuman pengen minta maaf doang kok,bukan minta di maafin karna gue tau kesalahan gue itu ngga bakal bisa dapet kata maaf"-keisya. "lo itu bukan cuman sekedar sahabat buat gue,tapi lo itu segalanya dan gue ngga bakalan biarin lagi si nenek sihir dan keluarganya atau siapapun itu nyakitin lo,ngerti!!!"-Clara. "Cuman orang bego yang bakal nyia nyian lo,dan gue ngga mau jadi salah satu dari orang bego tersebut."-Alfin. "Gue ngga tau kapan rasa ini hadir,tapi yang jelas sekarang gue udah bener bener jatuh cinta sama lo walaupun pada awalnya semua itu berawal dari sebuah kepura pura'an."-Aldo. Angelina Gadis yang tak di anggap,dan dikucilkan dikeluarganya Ps: banyak halaman yang di hapus ya guys karna cerita ini telah beralih ke webnovel jadi buat kalian yang penasaran bagaimana dengan kelanjutan ceritanya silahkan cari di webnovel dengan judul yang sama ya guys💋. RANK: #57 in teen fiction 20/7/2017 #1 in Alone 15/10/2018 #1 in Melow 15/10/2018
TIME (END) by iloveyoubyy
iloveyoubyy
  • WpView
    Reads 5,880,339
  • WpVote
    Votes 251,124
  • WpPart
    Parts 52
Aku melangkah cukup lama dengan masa lalu yang kelam, aku sudah lelah berjalan di kegelapan dan kini apa aku harus kembali pada masa itu lagi? Bagaimana bisa? Bagaimana bisa pria yang aku cintai membuat aku terluka? Pria yang datang dengan senyum serta mata hitam yang indah kini kembali membawaku kedalam kegelapan. Dua manusia yang berhasil membuatku menjadi pemeran jahat dalam kisahku sendiri. Dua manusia yang membuatku terlihat sangat menyedihkan di dalam kisahku sendiri. Ini kisahku tapi terlihat seperti kisah mereka, kisah yang memberikan kesedihan, penghianatan, kebencian dan mungkin juga takdir. Aku Maudya Cella benar benar benci Gilang Pratama dan Anita Zarah, aku hidup hanya untuk kedua anakku. Hanya mereka alasan aku untuk bernafas sekarang, walaupun aku tidak tahu seperti apa takdir akan melukiskan kisahku di masa mendatang.