bungkuslemperrr's Reading List
14 stories
Badai Yang Tak Kunjung Berlalu by rintiekhujan
rintiekhujan
  • WpView
    Reads 1,498,200
  • WpVote
    Votes 73,245
  • WpPart
    Parts 47
Aruna dan Bian seharusnya tidak pernah ditakdirkan untuk bersama. Aruna dan Bian seharusnya tidak pernah dipertemukan dari awal. Dengan hubungan yang dibangun oleh campur tangan kedua orang tua mereka, kini Aruna dan Bian mau tak mau harus mengikat janji untuk bersama seumur hidup. Dan di ulang tahun pertama pernikahan mereka, rumah tangga yang sedari awal sudah diambang kehancuran, kini tinggal menunggu waktu untuk runtuh sepenuhnya. © RintiekHujan 2024
The Babysitter by WriteontheWall77
WriteontheWall77
  • WpView
    Reads 1,777,498
  • WpVote
    Votes 98,351
  • WpPart
    Parts 57
Frustrasi karena tidak juga mendapat pekerjaan dan malas dengan status sebagai pengangguran, Ruby bersumpah akan menerima pekerjaan apa pun. Selama pekerjaan itu memberikan gaji yang cukup sehingga dia bisa keluar dari rumah. Pekerjaan sebagai babysitter menjadi jalan keluar. Meski Ruby tidak punya pengalaman sedikit pun. Dua hal yang diinginkannya: gaji yang cukup dan tawaran tempat tinggal membuat Ruby nekat menerima tawaran itu. Menjadi baby sitter tidak hanya membuat Ruby harus berurusan dengan Jessia, bocah kecil berusia lima tahun. Namun juga dengan Pramudya, ayah Jessia, yang selalu menyalahkan apa pun yang dilakukan Ruby.
ALDEBARAN by malashantii
malashantii
  • WpView
    Reads 3,043,851
  • WpVote
    Votes 6,385
  • WpPart
    Parts 6
"Lo nggak capek, hidup seperti ini terus?" "Hidup seperti apa?" "Gonta-ganti perempuan nggak jelas," "Lo sendiri kapan, bisa menahan diri untuk nggak terlalu cepat jatuh cinta, jadi nggak perlu selalu ngerepoti gue tiap kali lo patah hati," Bagi Aldebaran, Siera adalah gadis yang walaupun baik hati dan jago masak, tapi berdada rata, dan tak pernah becus memilih lelaki untuk dikencani. Kebersamaan mereka telah teruji setelah melewati beragam suka duka dan kehilangan yang meremukkan. Aldebaran nyaris siap melakukan segala hal untuk Siera. Kecuali, saat Siera meminta hatinya. Terbit Juli 2017, GradienMediatama
The Brother's and I by arabella_prasetyo
arabella_prasetyo
  • WpView
    Reads 2,151,846
  • WpVote
    Votes 17,411
  • WpPart
    Parts 8
DALAM PROSES PENERBITAN 🙏 - David Anthony Del Castillo sangat membenci adik angkatnya Diva, yang menurutnya bertanggung jawab atas kematian kedua orangtuanya. Kebenciannya bertambah saat kedua orangtuanya memberikan 30% asset keluarganya kepada Diva sehingga mengurungkan niatnya semula mengusir sang adik, alih-alih membuatnya menderita selama sepuluh tahun ini. Saat sahabat dekatnya mulai mendekati Diva, barulah Dave mulai merasa takut kehilangan. Tetapi yang lebih membuat Dave takut adalah, ketika tiba hari dimana Diva menemukan kembali keluarga kandungnya. Yang kali ini membuat Dave sadar, bahwa ia akan benar-benar kehilangan lagi ...
Adore You, Doctor! by Junieloo
Junieloo
  • WpView
    Reads 1,627,202
  • WpVote
    Votes 17,871
  • WpPart
    Parts 9
SUDAH DITERBITKAN. TERSEDIA DI GRAMEDIA TERDEKAT Daisy El Vanisha, designer mungil yang boleh dikatakan buta soal cinta. Ia tidak pernah mengenal lawan jenis lebih dalam apalagi berpacaran. Jangan tanya apa sebabnya, karena ia pun tidak mengerti alasan mengapa para pria tidak melirik dirinya sebagai wanita sekali pun! Walau kedua orang tuanya tidak memaksakan kehendak mereka yang ingin segera mendapatkan menantu idaman selama ini, namun siapa sih orang tua yang tidak gemas melihat anak perempuan satu-satunya, masih terlihat seperti anak kecil di usianya yang menginjak 22 tahun?! Pratama Dani Rahardian, Dokter muda yang kembali ke Indonesia untuk mengurusi Rumah Sakit Rahardian milik sang Ayah, yang di wariskan untuknya. Kedatangannya membuat semua orang terkesima akan sosok dan pesonanya. Dan saat waktu mempertemukannya dengan gadis itu, mengapa hidupnya yang selama ini membosankan seketika berubah menjadi begitu menyenangkan? Copyright © 2014 by Junieloo
(Diterbitkan)The Great Teacher My Love by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 5,642,627
  • WpVote
    Votes 199,938
  • WpPart
    Parts 43
Aku nggak pernah sekalipun bermimpi atau berharap bisa berada dalam keadaan seperti ini. Aku nggak pernah tertarik dengan lelaki itu sebelumnya. Awalnya aku heran dan penasaran kenapa hampir semua mahasiswi di kampusku begitu terpesona dan mengagumi Pak Keynan, salah satu dosen paling jenius di kampusku. Dia memang tampan, lalu siapa yang sangka karena rasa penasaran itu sekarang aku malah benar - benar jatuh cinta pada dosenku yang terkenal dingin itu? sayangnya ia sudah memliki tunangan super sempurna yang juga salah satu dosen di kampusku, ibu Rianda. Berita buruknya? mereka akan segera menikah. Poor you, Dafeeya.
Unforgettable Marriage by FlatFlo
FlatFlo
  • WpView
    Reads 3,442,790
  • WpVote
    Votes 112,618
  • WpPart
    Parts 52
Ini hanyalah sepenggal kisah tentang Iris Jingga yang kembali dipertemukan dengan sahabat seumur hidupnya. Kisah yang kembali mengulik luka lama justru ketika dia baru saja terpuruk dengan pernikahannya. Banyu Biru dan Liana Kejora, dua orang sahabat yang pernah menikam ulu hatinya. Menghempaskan segala impiannya ke dasar nestapa yang tidak berujung. Saat mantan suaminya mencampakkannya karena vonis miom, justru Banyu Biru berniat memungutnya kembali untuk dua alasan. Alasan pertama adalah syarat khusus yang diajukan Liana agar hak asuh Haruka jatuh ke tangannya, dan seorang bayi lelaki yang menjadi syarat mutlak kedua agar tampuk kekuasaan Dharmawangsa Group jatuh ke tangan keluarganya. Dan kali ini, lagi-lagi sanggupkah Iris Jingga mengorbankan hidup dan perasannya atas nama persahabatan?
YOU by alvikaDae
alvikaDae
  • WpView
    Reads 3,031,127
  • WpVote
    Votes 65,638
  • WpPart
    Parts 47
Apa cinta itu segalanya? Tidak cukupkah hanya dengan aku berada disampingmu dan selalu setia kepadamu? Kenapa kau memintaku mencintaimu kalau akupun tidak berharap kau mencintaiku? Karena bagiku, cinta adalah perasaan sentimentil seseorang yang tidak bisa mengendalikan dirinya sendiri. Erfan
CHANGED [New Version] by babybun40
babybun40
  • WpView
    Reads 933,672
  • WpVote
    Votes 45,429
  • WpPart
    Parts 106
The story has been update with new version! hope you guys enjoy it. Thanks:) *** Copyright © by Babybun40 BEBERAPA PART DIPRIVATE SECARA RANDOM. JIKA INGIN MEMBACA, SILAKAN FOLLOW AKUN SAYA TERLEBIH DAHULU. SETELAHNYA HAPUS CERITA DARI PERPUSTAKAAN DAN TAMBAHKAN KEMBALI KE DALAM PERPUSTAKAAN. SELAMAT MEMBACA! *** Hazello Abraham Wizein, cowok tampan yang memiliki sikap dingin seperti es. Tidak terjangkau dan sangat jauh dari dekapan seorang gadis bernama Anggita Denisa Safirti; gadis yang selalu berusaha untuk mencoba mencairkan es yang membekukan hati Hazel. Semua orang yang mengetahui tentang keinginan gadis itu untuk mendapatkan Hazel dan memiliki cowok itu, selalu bertanya-tanya; apakah Anggita mampu untuk menahlukan Hazel, atau justru ia menyerah dan membiarkan Hazel pergi dari dekapannya?
Cinta Pangeran Es by Dinni83
Dinni83
  • WpView
    Reads 9,712,691
  • WpVote
    Votes 34,943
  • WpPart
    Parts 11
(cerita ini sedang dalam proses penerbitan) Delapan tahun lalu aku jatuh cinta padanya. Laki-laki tampan sekaligus menyebalkan dan dingin yang pernah kutau. Delapan tahun lamanya, aku berusaha keras melupakan setiap penolakan yang dia tunjukan. Pergi sejauh mungkin dari hidupnya. Dan setelah delapan tahun berlalu, laki-laki dingin itu masih memberi perih di hatiku di saat keadaan memaksa kami mengikat hubungan dalam pernikahan. Hanya ada satu wanita yang mampu membuatnya tertawa dan itu bukan aku.