Inspirasi novel
2 stories
[SUDAH TERBIT] An Eternal Vow oleh iyesari
iyesari
  • WpView
    Membaca 2,170,476
  • WpVote
    Suara 126,278
  • WpPart
    Bagian 33
[SUDAH TERBIT] Sebagian cerita sudah dihapus. Buku sudah bisa dipesan dan ditemukan di semua toko buku. An Eternal Vow Wanita itu masih memakai kebaya putih dengan riasan lengkap serta sanggul yang tertata rapi. Riasan di atas kepalanya belum tersentuh, tidak ada yang berani mendekat. Siapa yang berani mengingatkan, bahwa beberapa jam yang lalu, seharusnya dia menikah. Sementara Edgar, masih menyimpan luka ditinggal sang istri setelah melahirkan Abigail. Tidak mudah mencari ibu tiri yang mau bersabar menghadapi putrinya dengan segala kekurangan. Bagaimana keduanya bertemu dan menyembuhkan luka masing-masing? #1
Setulus Cinta Zara oleh NoviLopheCyank
NoviLopheCyank
  • WpView
    Membaca 13,192,138
  • WpVote
    Suara 501,918
  • WpPart
    Bagian 33
Assalamualikum kata yang akan kuucapkan saat aku akan masuk dalam hatimu menjadi yang terbaik bagimu, menjaga dan selalu menyayangimu. aku tahu kamu tidak mencintaiku tapi aku mencintaimu saat kau ucapkan "aku terima nikahnya Fatimah Azzara" didepan waliku yaitu ayahku