miamyh's Reading List
31 stories
The In-Between (Completed In STORIAL.CO) by honeydee1710
honeydee1710
  • WpView
    Reads 92,489
  • WpVote
    Votes 8,944
  • WpPart
    Parts 19
Usia 28 tahun membuat Marly dikejar kewajiban untuk menikah. Patah hati membuatnya belum ingin menikah. Namun, ibu dan keluarganya menjodohkan Marly agar tidak mendapat aib sebagai perawan tua. Menikah dengan orang yang tisak dicintai sama saja dengan bunuh diri. Marly memutuskan untuk lari ke New York. Sayang, kedamaian memang tidak diciptakan untuknya. Hatinya malah jatuh pada Steve Thompson, lelaki berbeda keyakinan dan prinsip dengannya. Bahkan saat ia memutuskan untuk menikah dengan lelaki baik, ia sadar bahwa Steve telah membawa pergi hatinya.
Titan's Theory by farvidkar
farvidkar
  • WpView
    Reads 306,419
  • WpVote
    Votes 40,741
  • WpPart
    Parts 36
Apa yang kalian lakukan jika seseorang yang tidak kalian kenal mengaku sebagai mantan kalian yang datang dari masa depan? Titan bertemu dengan seorang pria freak yang mengaku sebagai mantannya yang datang dari masa depan. Titan tidak mau percaya, tetapi pria itu berhasil membuat Titan percaya dengan semua perkataannya yang tepat sasaran. Jauh-jauh datang dari masa depan, rupanya pria itu punya tujuan utama, yaitu meyakinkan Titan untuk menikah dengannya di masa depan, "kalau kamu menikah dengan aku, masa depan kamu akan lebih baik." Semuanya menyangkut tentang masa depan, tentu saja Titan kepikiran seperti apa masa depannya yang dikatakan suram. Karena pria itu menyembunyikan sesuatu yang tidak ingin diperlihatkan kepada Titan, mau tak mau Titan merumuskan segala sesuatu yang berusaha disembunyikan oleh pria itu darinya. Note: - Sudah sekian kali ganti judul Start: 12 Maret 2020 End: 19 Juli 2020
Criticalove [SELESAI] by DayDreamProject10
DayDreamProject10
  • WpView
    Reads 414,428
  • WpVote
    Votes 73,042
  • WpPart
    Parts 49
You gave me a reason to keep on breathing. [Criticalove] Aruna. Banyak orang yang mengenalnya sebagai gadis periang, cantik, baik, penuh semangat, dan juga pintar. Namun siapa sangka, Aruna yang selalu terlihat baik-baik saja nyatanya punya banyak luka dan rahasia. Mimpinya sederhana, meraih bahagia yang nyata, bukan sandiwara. Revian Nalendra. Banyak orang yang mengenalnya sebagai lelaki pemalas, bodoh, antipati, penyendiri, dan jangan lupakan fakta terakhir bahwa ia tidak disukai banyak orang. Namun siapa sangka, Revian selalu bermimpi ingin memiliki hidup normal juga bahagia seperti yang lainnya. Semesta mempertemukan keduanya ketika salah satu diantara mereka ingin mengakhiri hidup yang katanya tidak berharga. Mereka merasa sama. Terlalu banyak luka, menyedihkan, dan tak lagi ada asa. Apakah mereka akan saling menguatkan untuk tetap berada di dunia yang penuh luka? Berjuang untuk mimpi-mimpi sederhana mereka? Atau mungkin... mengakhiri segalanya adalah jalan keluar yang diberi semesta ketika mereka tak bisa bertahan lebih lama? [ 1 on #loveyourself] [ 1 on #mimpi 4-07-21 ]
Scramblove by DayDreamProject10
DayDreamProject10
  • WpView
    Reads 107,278
  • WpVote
    Votes 16,956
  • WpPart
    Parts 27
"To feel it, you have to scramble on it first." Cyan tahu cuma Olive satu-satunya orang yang bisa membantunya menyelamatkan KIR. Olive tahu cuma Cyan yang bisa buat dia jadi dirinya sendiri dan berjuang bersama KIR. Cyan dan Olive melakukan pendakian mencari Edelweiss bersama untuk mewujudkan mimpi mereka. Ketika keduanya semakin dekat, rasa takut muncul dan membuat keduanya kembali berjalan seorang diri. Belum lagi Farras-mantan pacar Olive yang super nyebelin-terus mengganggu keduanya dan Kinanti membuat Olive juga Cyan terus meragu. Akankah bunga Edelweiss yang terkenal akan keajaibannya mampu memberikan magis bagi Cyan dan Olive? ※ ※ ※ Reached out: [1] on #edelweiss → December 11, 2019 Follow akun tatamaraaa on wp dan tatamaraaaa in ig yaa♡ kamsahamnida-!
Illustrationalove by DayDreamProject10
DayDreamProject10
  • WpView
    Reads 62,383
  • WpVote
    Votes 8,674
  • WpPart
    Parts 15
Naldo atau yang lebih akrab dipanggil Al menjalani hidup dalam dunia penuh label. Di mana stigma-stigma berkumpul menjadi pakaian yang tak bisa dilepaskan. Standar kesempurnaan yang diyakini umat manusia pun menjelma menjadi topeng yang wajib dikenakan. Menjadi sosok yang diimpikan orangtuanya adalah tuntutan wajib yang harus dipenuhi Al. Padahal setiap bercermin dia selalu menemukan sosok lain. Sosok yang ingin dia musnahkan akibat tak sejalan dengan pantulan bayangannya di mata orang-orang. Namun sebuah pertemuan tak terduga dengan Nila, siswi tomboy yang dijebak jadi ketua ekskul drawing club. Telah berhasil membawa Al masuk ke dunia ilustrasi-ilustrasi Nila. Dunia yang bisa membuat Al mengenal dan menyukai sosok yang tak diharapkan itu. Sosok berwarna yang menghancurkan keteraturan dari sosok monokromnya. Lalu sosok manakah yang harus hidup dalam dirinya? Sosok berwarna yang ada saat dia berkaca? Atau sosok monokrom yang melekat di presepsi-presepsi manusia yang mengenalnya?
Possessive Ex-friends by alisaarn
alisaarn
  • WpView
    Reads 991,801
  • WpVote
    Votes 11,235
  • WpPart
    Parts 8
⚠ WARNING 16+ cerita ini dapat membuat kalian kesal dan baper secara bergantian. #SMITHSSERIES 1 #Rank 1 In Boss #Rank 1 In Sekretaris #Rank 2 In Dewasa #Rank 3 In Fiksi ~~~ Liora Adhilla Hilaria. Wanita cantik bersifat dingin yang kini berusia 24 tahun. Harus menyediakan stok kesabaran untuk menghadapi sifat mantan temannya yang kini menjelma menjadi bosnya. Suka sekali membuatnya jengkel dan gemas secara bersamaan. Sergio Gradyon Smith. Pria tampan berbeda usia satu tahun diatas Liora. Selalu mempunyai banyak akal agar membuat Liora jengkel karna ulahnya. Sergio melakukan itu semata-mata ingin balas dendam karena dulu Liora pergi menghilang tiba-tiba tanpa memberinya kabar. Akankah Liora bisa terus bersabar mengahadapi tingkah Sergio yang menyebalkan? Dan apakah Sergio akan terus melakukan balas dendam konyolnya itu? Mungkin dengan membaca cerita ini kalian bisa menemukan jawabannya. "You're only mine Liora, MINE. Kamu gak boleh deket sama siapapun selain diriku. Ingat itu!" ~~ Sergio ~~ "No, i'm not yours of anyone. Dan saya berhak dekat dengan siapapun" ~~ Liora ~~ ~~~ Start 20 - 10 - 2019 Finish 23 - 03 - 2020 (23-06-2020)
Dear, Pak Dosen  by archaeopteryx_
archaeopteryx_
  • WpView
    Reads 12,664,428
  • WpVote
    Votes 228,455
  • WpPart
    Parts 22
Rank #1 married-31/01/2019 Rank #1 lifestory-14/03/2019 Rank #1 ayah-08/04/2019 Rank #2 married-29/01/2019 Rank #2 mahasiswa-05/06/2019 Rank #3 marriage-15/04/2019 Rank #3 kehidupan-29/01/2019 Rank #3 keluarga-5/12/2019 Rank #3 kampus-19/03/2019 Rank #3 kuliah-15/04/2019 Rank #5 pernikahan-11/04/2019 Nara menggenggam secarik kertas dan melirik laki-laki itu sepintas, "Saya akan membacakan poin-poin yang harus Bapak patuhi. Poin pertama, jangan sentuh saya sampai saya wisuda. Saya tak ingin hamil sebelum lulus. Poin kedua, jangan menganggap pernikahan ini nyata. Jangan menganggap saya sebagai istri, sebenar-benarnya istri. Saya pun tak akan menganggap Bapak sebagai suami. Poin ketiga, jangan membebani saya dengan pekerjaan rumah tangga, saya tak suka. Poin keempat, Bapak bebas berpacaran dengan wanita lain yang Bapak cintai dan saya juga berhak jatuh cinta pada laki-laki lain, yang lebih muda dari Bapak tentunya. Poin kelima, Bapak jangan melarang saya bergaul dengan teman-teman dan beraktivitas di luar rumah, saya juga nggak akan melarang Bapak. Poin keenam, izinkan saya untuk menjadi diri saya sendiri. Poin ketujuh, kita akan tidur seranjang, tapi tolong jangan macam-macam sama saya." Nara menghela napas. Ada rasa lega yang seolah menjalar ke seluruh bagian tubuhnya. "Boleh aku meminta sesuatu juga darimu?" Argan menatap wajah polos dan cute Nara begitu menelisik. "Aku nggak minta banyak. Cukup sayangi anakku. Minimal bacakan cerita sebelum dia tidur dan kecup keningnya. Itu saja." Argan menatapnya datar. Ia beranjak dan melangkah menuju kamar. Kisah pernikahan perjodohan dosen berusia 32 tahun Bintang Arganta Yudha dan mahasiswi berusia 19 tahun Chandragitha Nara dengan segala kisah yang mengaduk-aduk perasaan. Ini tentang cinta, keluarga, dan ketulusan. 6 Nov 2018--16 April 2019 @archaeopteryx_
You Deserve Not to be Single by purpleefloo
purpleefloo
  • WpView
    Reads 556,617
  • WpVote
    Votes 59,080
  • WpPart
    Parts 37
Di usia yang melewati empat puluh, Garen masih belum memikirkan pernikahan karena fokus kepada dua anak laki-laki yang ia asuh sejak kakaknya meninggal. Tetapi, ketika Enzi pindah ke rumah tepat di sampingnya, apakah gadis berumur dua puluh empat tahun itu dapat merubah pendirian Garen? *** Tidak terpikir sebelumnya oleh Garen untuk menikah, bahkan di umurnya yang sudah melewati garis empat puluh. Akibat patah hati dan kesibukannya memimpin perusahaan serta mengurus dua anak remaja, Garen membatasi interaksinya dengan wanita. Tetapi, semenjak Enzi menempati rumah di samping milik Garen, Enzi selalu menerobos privasi dan sedikit-demi sedikit meruntuhkan tembok yang dibangun kokoh oleh Garen. Sikap Enzi yang terkadang kekanak-kanakan meski telah berumur dua puluh empat pun menjadi hiburan tersendiri untuk Garen. Apakah gadis itu dapat merubah pendirian Garen pada akhirnya, atau sebuah kesalahan bagi Garen membuka hati untuk gadis yang jauh lebih muda darinya?
Clockwork Memory by Ay_moonlite
Ay_moonlite
  • WpView
    Reads 112,844
  • WpVote
    Votes 10,335
  • WpPart
    Parts 46
Natasha Vienna (Wina), seorang mahasiswi baru yang tengah bersemangat menjalani awal kehidupan kampusnya. Bertekad untuk memiliki banyak teman dan berhubungan baik dengan para senior, bertemu dengan seorang ketua BEM yang menjadi idola satu fakultas. Axel Pranata. Wina pikir dia jatuh cinta pada pandangan pertama, hingga akhirnya logika menghempaskan perasaannya jatuh ke Bumi saat Axel membuat kehidupan kampus yang diidamkannya terasa bagai neraka. Sampai akhirnya Wina menyadari, dia bukannya tidak benar-benar tidak mengenal Axel. Because karma does exist...
Life Secretary by BluePandaxx
BluePandaxx
  • WpView
    Reads 686,150
  • WpVote
    Votes 26,581
  • WpPart
    Parts 43