Fav!
21 stories
Aksara Senada by ndaquilla
ndaquilla
  • WpView
    Reads 3,239,250
  • WpVote
    Votes 310,800
  • WpPart
    Parts 45
Mereka pernah bersama. Membangun rumah tangga berdua, sebelum kemudian berempat dengan anak-anaknya. Bahagia, sudah pasti di depan mata. Namun ternyata, segalanya tak mudah. Perceraian menjalani jalan tengah, yang diambil tuk meredakan masalah. Jangan tanyakan mengapa, sebab Aksa hanyalah anak muda yang putus asa. Sementara istrinya pun, tak berkata apa-apa. Nada menerimanya begitu saja. Bertahun-tahun berlalu. Entah kenapa, benang merah itu enggan menjauh.
Surat Untuk Jenaka (Complete) by gigrey
gigrey
  • WpView
    Reads 796,536
  • WpVote
    Votes 58,172
  • WpPart
    Parts 32
Jenaka adalah seorang kutu buku yang tengah mempersiapkan Ujian Akhir Sekolah. Jenaka tinggal bersama nenek buyutnya yang mengidap Dementia. Suatu hari tanpa disengaja, Jenaka menemukan sebuah rahasia yang selalu disembunyikan oleh neneknya. Jenaka tak sengaja menemukan sebuah mesin waktu yang membawanya ke tahun 1923! Berbekal keberenaniannya, Jenaka bersama seorang jaksa muda bernama Pramoedya dan penyintas perjalanan waktu lain bernama Jati bersama-sama akan memecahkan misteri pembunuhan Raden Panji Aryadiningrat dan menyelamatkan nenek buyut Jenaka bernama Raden Ajeng Cantika dari tuduhan palsu. Dapatkan Jenaka menyelamatkan Cantika? Atau ia justru terjebak di tahun 1923 dan tak bisa kembali lagi? Kisah ini tentang Jenaka, Pram, Cantika dan Jati. Empat manusia yang mencoba menyelesaikan sebuah misteri besar di tahun 1923.
Not Your Princess [End] by killmill77
killmill77
  • WpView
    Reads 6,758,015
  • WpVote
    Votes 445,568
  • WpPart
    Parts 56
Almaratu Sesilia Pramesti tidak pernah membenci seseorang sebesar dia membenci Arjuna Nakala Anugerah. Laki-laki tampan yang selalu dielu-elukan oleh semua gadis-gadis sejak dulu. Naka adalah pangeran bagi setiap wanita. Namun bagi Alma, Naka adalah mimpi buruk. Sayangnya, untuk keluar dari mimpi buruk tersebut amatlah sulit karena tiga alasan : 1. Naka adalah Kakak dari sahabatnya. 2. Naka adalah investor di perusahaan tempatnya bekerja. 3. Naka yang tanpa perasaan berusaha menerobos masuk ke sisi hidup terdalamnya. ..... Arjuna itu pangeran. Seleranya pasti yang princess-princess. Kalau gue jelas nggak cocok buat dia. Karena gue adalah .... seorang Ratu. Selera gue ... sekelas raja, dong. -HER-
Forgive Me, Mom [END] by riskinahusain
riskinahusain
  • WpView
    Reads 2,193,593
  • WpVote
    Votes 187,951
  • WpPart
    Parts 51
"Ma, bisakah Mama pergi dari rumah ini?" Wanita yang tengah mengepang rambut panjang gadis kecilnya itu tertegun mendengar permintaannya. Apakah ia salah dengar? Bagaimana mungkin gadis kecilnya yang baru berusia enam tahun mengatakan ingin dirinya pergi dari rumah mereka. Itu sangat menyakitkan. "Aku ingin Tante Sarah menjadi mamaku juga. Aku sangat suka dengan Tante Sarah. Dia sangat cantik dan baik pada kami. Tante Sarah juga lebih menyukai rambutku yang terurai daripada dikepang seperti yang sering Mama lakukan. Tante Sarah juga sangat menyukai papa dan papa juga sangat menyukai Tante Sarah daripada, Mama. Benarkan, Ma?" Cover by : rvachici__ ●●●
14 by genitest
genitest
  • WpView
    Reads 975,019
  • WpVote
    Votes 104,429
  • WpPart
    Parts 31
Semoga romcom
Blue Makes Me Happy by genitest
genitest
  • WpView
    Reads 728,767
  • WpVote
    Votes 91,921
  • WpPart
    Parts 45
Semoga happy ending
Di Seberang Rumah by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 365,786
  • WpVote
    Votes 44,592
  • WpPart
    Parts 38
Dunia Adit sedang hancur ketika bertemu Mona. Pernah melalui apa yang Adit lalui, Mona membantu Adit bangkit kembali merangkai dunia baru. Namun, siapa bilang dunia Mona baik-baik saja?
Sorry, Thank You, and Fall In Love Again (Wattys Winner 2022) by ferisanisvaran
ferisanisvaran
  • WpView
    Reads 57,353
  • WpVote
    Votes 8,514
  • WpPart
    Parts 25
[Wattys Winner 2022] [WattpadRomanceID Reading List Pilihan Juni 2022 kategori Bittersweet of Marriage] === Follow dulu sebelum baca yuk! === "Cuma satu yang ingin aku dengar dari kamu. Hal yang nggak pernah kamu ungkapkan sejak kejadian tiga tahun lalu." - Xaviera. "Kenapa tiba-tiba kamu berubah, Av?" - Eijaz "Awan". "Seberapa penting karir di matamu? Seberapa penting karir untukku? Aku sibuk jatuh bangun, bahkan bangkit dari situasi paling terpuruk, dan kamu masih sibuk dengan duniamu." - Xaviera "Avie". • ° • ° • ° Start 4 April 2022 Cover by @oosdodol ❤
Meneroka Jiwa by KaiaKarnika
KaiaKarnika
  • WpView
    Reads 664,598
  • WpVote
    Votes 119,886
  • WpPart
    Parts 52
[The Wattys 2022 Winner kategori romansa dan penghargaan "Awalan Paling Menarik"] Ketika hidup seolah tak pernah alpa menyajikan lara. Kala akhirnya ada setitik cerah cinta. Apakah harus berjuang demi cinta atau terus berkubang derita? Wangi tidak pernah meminta lahir dari rahim seorang penderita skizofrenia, pun tak kuasa menolak tumbuh dengan label anak orang gila. Nestapa yang teramat akrab dalam hidup telah membuatnya menyimpulkan makna, bahwa dirinya tak layak menerima cinta, bahwa kehadirannya memang tak pernah didamba. Lalu tatkala para lelaki datang membawa romantika, dimulailah sebuah drama. Drama yang menjadikannya pemain utama, mendapat sorotan banyak mata. Drama penuh dinamika menjelajahi jiwa. Akankah Wangi menemukan makna cinta yang didamba atau hanya mempertegas bahwa ia memang ditakdirkan untuk selalu hidup dalam derita? *** This story is dedicated to my friend - ***** - who has found the meaning of life. Rank #1 Psikologis 20/4/2022 Rank #1 Mentalhealth 15/4/2022 Rank #1 Selflove 28/1/2022 Rank #1 Skizofrenia 13/12/2021 Rank #1 Kecemasan 15/12/2021 Rank #3 Kesehatanmental 13/12/2021 Dilarang keras mengambil sebagian dan/atau seluruh isi cerita tanpa izin penulis. Manusia yang bermartabat tak akan sudi melakukan plagiat. Cerita ini terinspirasi dari kisah nyata, tetapi untuk detail nama tokoh, profesi, institusi, tempat kejadian, atau peristiwa, semua adalah murni imajinasi penulis. Dengan demikian, apabila ada kesamaan, maka itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.
Estuari Hati by KaiaKarnika
KaiaKarnika
  • WpView
    Reads 795,108
  • WpVote
    Votes 24,622
  • WpPart
    Parts 14
Hidup Jovita begitu sempurna. Paras menawan, otak brilian, karir mengagumkan, hidup berkecukupan, dan suami tampan. Siapa pun akan berdecak takjub bercampur iri melihatnya. Namun, badai datang meluluhlantakkan segenap pencapaian. Kekerasan dalam rumah tangga yang dilakukan Ezra, sang suami, menjadi awal cela yang menodai kesempurnaan hidupnya. Cela yang merembet pada kehilangan semua yang dimilikinya. Jovita, yang tak pernah mengenal kata gagal dalam hidup, pun terpuruk. Hidupnya porak-poranda, tak lagi sempurna. Di tengah keputusasaan, Jovita menenangkan diri ke Gotland, sebuah pulau indah di tengah laut Baltik. Perjalanan memulihkan diri pun dimulai di sini. Perjalanan yang mengajaknya untuk menerima kenyataan hidup yang bertransisi dan mencari arti di balik peristiwa pahit. Perjalanan yang juga mempertemukannya dengan Joseph, lelaki yang sejak awal perjumpaan mampu menghadirkan rasa aman dan nyaman. Bersama Joseph, yang memiliki karakter dan latar belakang berbeda, Jovita berupaya menyembuhkan luka dan memberanikan diri menyemai bibit cinta. Upaya yang membuatnya melihat bahwa hidupnya bak sebuah estuari. Mampukah Jovita keluar dari jerat manipulasi Ezra? Sanggupkah Jovita bangkit dari keterpurukan? Apakah perbedaan Jovita dengan Joseph akan menyatukan atau memisahkan mereka? Akankah Jovita menemukan makna dari nestapa yang menderanya? *** Dilarang keras mengambil sebagian dan/atau seluruh isi cerita tanpa izin penulis. Manusia yang bermartabat tak akan sudi melakukan plagiat. Cerita ini terinspirasi dari kisah nyata, tetapi untuk detail nama tokoh, profesi, institusi, tempat kejadian, atau peristiwa, semua adalah murni imajinasi penulis. Dengan demikian, apabila ada kesamaan, maka itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan. Sebagian besar bab di cerita ini sudah dihapus karena sudah diterbitkan.