Angst
9 stories
Paradise by ohhhpiiu
ohhhpiiu
  • WpView
    Reads 3,111,048
  • WpVote
    Votes 154,972
  • WpPart
    Parts 52
(SUDAH TERBIT) PESAN DI SHOPEE LOVELYMEDIA. "Lihat saudaramu yang lain! Mereka berprestasi! Tidak buat onar! Membanggakan orang tua!" Baginya yang terbiasa dibandingkan dengan saudara sendiri, mendengar perkataan itu tak lagi menimbulkan sakit meski sesekali menangis dalam diam. "Woi cupu! Beresin nih sekalian buang sampahnya. Awas aja lo masih bisa santai disini." "Orang kayak lo emang pantes dapet temen?" "Makanya gak usah belagu! Dasar babu!" Lambat laun perkataan mereka tak lagi berefek pada hatinya, apa ini? Apakah ini yang disebut mati rasa? Ternyata ... setelah mati rasa pun ia tetap merasakan pahit yang sulit dijelaskan. Mengapa begitu banyak orang yang membencinya? Apa salahnya? Di mana letak kekurangannya? "Urus diri lo sendiri!" "Dasar manja!" "Qi, urusan abang bukan cuma kamu. Jangan egois." Ah, begitu. Ternyata di mata ketiga saudaranya pun ia terlihat manja dan menyusahkan. Bagaimana ini? Hatinya kini sudah pecah berkeping-keping, ia tak lagi merasakan dirinya sendiri. Harapannya ... sungguh sederhana, semoga kelak Ayah dan ketiga saudaranya dapat kembali menyayanginya. Semoga masa SMA-nya bisa seindah cerita novel yang ia baca. Semoga keinginan itu dapat ia rasakan sebelum ajal menjemputnya dengan paksa. .... Warning: violence, harsh word, bullying, suicide, etc. All picture from pinterest.
empty by cutesforme_
cutesforme_
  • WpView
    Reads 4,342,796
  • WpVote
    Votes 221,436
  • WpPart
    Parts 57
Nalika sampai sekarang saat ini tidak tahu apa tujuan Erlangga menikahinya. Jelas-jelas bukan karena cinta, laki-laki itu tiba-tiba datang ke rumah menemui orangtuanya dan langsung meminta Nalika menjadi istrinya. Semuanya berjalan begitu saja hingga di tahun ke-lima pernikahan mereka, Erlangga masih belum menunjukkan tanda-tanda cinta kepadanya meskipun hadirnya putra mereka yang berumur empat tahun. Akankah Nalika bertahan dengan pernikahan mereka?
ANSARA by lovskitkat_
lovskitkat_
  • WpView
    Reads 1,669,035
  • WpVote
    Votes 49,436
  • WpPart
    Parts 67
Pernikahan yang bukan dilandaskan cinta, memang mimpi buruk bagi mereka yang tidak menerimanya. Ialah Bumigantara Dhiagatri yang hidupnya harus berubah lantaran dijodohkan dengan Ansara Saskiaputri, seorang gadis yang tidak kenal dan hanya pernah ia temui sekali seumur hidupnya, disaat masih sama-sama kecil. Ansara menerima takdirnya, sedangkan tidak dengan Bumi. Butuh kesabaran seluas dunia bagi Ansara untuk menjalani pernikahan penuh dengan penolakan itu, berdoa setiap malam agar seorang Bumi bisa mencintainya suatu hari. Karena bagi Ansara, Bumi merupakan cinta terakhirnya, sedangkan bagi Bumi, Ansara adalah petaka untuknya.
My Short Story by utaminotutama
utaminotutama
  • WpView
    Reads 1,542,412
  • WpVote
    Votes 85,940
  • WpPart
    Parts 52
Berisi Kumpulan Cerita-cerita pendek yang aku buat.
Blame The Cupid [Completed] by Suhoca
Suhoca
  • WpView
    Reads 4,207,405
  • WpVote
    Votes 175,565
  • WpPart
    Parts 53
Keterkejutan nampak diwajah Lyora. Seolah darah tersedot dari tubuhnya. Wajahnya pucat pasi menyadari siapa pria yang saat ini tertidur disampingnya. Bagaimana tidak? Ia berencana menjebak Edmund Leonard tapi mengapa yang ada di kasur bersamanya itu Edward, kakak kandung Edmund
BUMIGANTARA by lovskitkat_
lovskitkat_
  • WpView
    Reads 271,506
  • WpVote
    Votes 12,736
  • WpPart
    Parts 45
[CERITA INI MERUPAKAN SERI KEDUA DARI ANSARA] Menikah dengan seseorang yang ia tidak pernah kenali sebelumnya, sempat membuat Bumigantara mengalami gelap dalam hidupnya. Berada dibawah satu atap yang sama, perlahan membuatnya harus mengenal sosok Ansara dan berakhir jatuh hati. Disaat kehidupan pernikahannya yang perlahan membaik, Bumi kembali mengalami gelap di hidupnya. Saat dimana Diandra, mantan kekasih yang paling ia cintai, tewas dalam kecelakaan pesawat, di saat Ansara, mengalami kecelakaan di waktu yang bersamaan. Hingga pada akhirnya, sekali lagi, pernikahan Bumi harus mengalami cobaan yang panjang.
Wifey  by loveeloveely
loveeloveely
  • WpView
    Reads 2,619,039
  • WpVote
    Votes 29,223
  • WpPart
    Parts 16
Terdesak oleh keadaan membuat Arya memutuskan untuk menikahi perempuan yang menaruh hati padanya, Kayla. Hingga suatu ketika, tiba-tiba saja Arya terbuai pada perhatian yang selalu diberikan sekertarisnya. Bagaimana rumah tangganya akan berjalan. Dan hubungan siapakah yang akhirnya akan bertahan? • • Kayla berseru senang, dengan refleks Kayla mendekat dan mengecup pipi Arya berulang kali. Saat akan menjauhkan wajah, tiba-tiba saja Arya memegang kepala Kayla dan mempertemukan dua bibir mereka. "Cium yang benar itu seperti ini." Ucap Arya setelah pangutan mereka terlepas. Arya mengusap bibir Kayla yang basah menggunakan ibu jarinya.
Can I Be Her [end] by RajaHujan
RajaHujan
  • WpView
    Reads 1,581,760
  • WpVote
    Votes 85,918
  • WpPart
    Parts 22
Bisakah sekali saja aku menjadi dia? Menjadi sosok yang begitu kamu cintai bahkan saat napasnya sudah tidak lagi terdengar.
DESIDERIUM (SELESAI) by aliumputih_
aliumputih_
  • WpView
    Reads 7,931,137
  • WpVote
    Votes 320,754
  • WpPart
    Parts 47
Gistara Prameswari mengira bahwa mencintai pria yang belum selesai dengan masa lalunya akan semudah seperti yang ia pikirkan. Namun, nyatanya tak sesimpel itu kala bayang-bayang masa lalu selalu datang menghantui pernikahan mereka. "Apa kamu nggak bisa cinta sama aku...sekali aja?" "Saya sudah pernah mengatakannya. Saya kira kamu mengerti." Selamanya...dua anak manusia itu hanya akan terjebak dalam pernikahan tanpa cinta. #1 Sadstory (28 Februari 2023) #1 Sedih (17 Mei 2023) #2 Cinta (15 Mei 2023)