PROJECT CHALLENGE #1
3 stories
Metropolis  by MilenaReds
MilenaReds
  • WpView
    Reads 2,330
  • WpVote
    Votes 343
  • WpPart
    Parts 1
Pada hari ulang tahun Alana Vikander yang kesembilan belas, hidupnya, bahkan hidup kota Metropolis takkan menjadi sama lagi. . . Didedikasikan untuk challenge grup kepenulisan scifi.
The Last One Besides Me by blockberrieh
blockberrieh
  • WpView
    Reads 251
  • WpVote
    Votes 41
  • WpPart
    Parts 1
(15+) SCI-FI, ADVENTURE, ANGST [for @penulis-scifi writing challenge] Dianggap telah tewas akibat badai salju di Alaska pada tahun 2019, Kevin justru kembali pada tahun 2571, di saat bumi sudah nyaris musnah akibat radiasi nuklir dan Perang Dunia III yang telah usai. Belum lagi kenyataan mengenai manusia yang sudah menghilang dari muka bumi, dan hanya Kevin-lah manusia terakhir satu-satunya. Pertemuannya dengan Shadow, robot yang ditemuinya saat terbangun itu membawa Kevin kepada petualangan berbahaya. Tujuannya hanya satu; menemukan Sharon, gadis yang terkubur bersama Kevin dalam tumpukan salju. Selain itu, ia harus mengejar penerbangan pesawat pembawa manusia yang akan menerbangkannya ke Mars sebelum lepas landas. Hal itu membuat Kevin rela menempuh jarak jauh bersama Shadow, melalui bumi yang penuh radiasi nuklir. Belum lagi pertemuannya dengan Steven, sebuah program kecerdasan buatan yang dahulu menyulut Perang Dunia III dan mengejar-ngejar Kevin hingga kini. Ambisinya untuk menemukan Sharon turut membawa Kevin kepada kenyataan paling mengejutkan yang pernah ia alami. ©2019 by Emilia Len
Lieben by rhemaiza
rhemaiza
  • WpView
    Reads 670
  • WpVote
    Votes 70
  • WpPart
    Parts 1
Rasanya kemarin hidupku berjalan biasa saja sebagai seorang buruh. Tapi hari itu, ketika aku bertemu dengannya semuanya berubah. Seluruh Jerman berubah. ---------------------------------------------- a Historical Scifi story for @penulis_scifi Sebuah cerita pendek