Sick Of You
Dahyun, orang tuanya meninggal. Sekarang dia hidup di rumah yang cukup mewah dengan orang tua baru yang sangat baik. Namun orang tua barunya memiliki anak yang bernama Han Jisung, yang entah dia harus menganggapnya apa. Namun laki-laki itu terus menganggapnya sebagai pembantu, sekretaris, asisten dan peliharaannya. ...