Siskapuspus's Reading List
4 stories
Dinda dan Dito by Siskapuspus
Siskapuspus
  • WpView
    Reads 3,205
  • WpVote
    Votes 101
  • WpPart
    Parts 3
[Tahap revisi] Genre : Teenfiction+comedy Cerita ini bukan tentang bad girl dan ketos, bukan juga tentang si cupu dan si famous, apalagi tentang cewek cerewet dan cowok sedingin kutub Utara. Ini kisah antara Dinda dan Dito. Dua anak manusia yang saling membenci, lalu mereka bertukar jiwa tepat di hari ulang tahunnya yang ke tujuh belas tahun. "Kalau gue bisa jadi cowok, gue akan melindungi orang yang gue sayang dari siapa pun yang ingin mengganggunya!" -Dinda- "Kalau gue jadi cewek, gue akan ikut les menari balet, dan menjadi seorang penari profesional. Satu hal lagi, gue akan nyalon dan perawatan wajah." -Dito- Writing maraton Start : 01 April 2021 @Siskapuspus
+15 more
INHALER by prismacintya
prismacintya
  • WpView
    Reads 930,135
  • WpVote
    Votes 104,552
  • WpPart
    Parts 39
Inhaler. Sebuah benda kecil yang dapat menolong nyawa seseorang. Termasuk nyawa seorang gadis manis berambut panjang dan berponi. Selalu tidak mempunyai gairah hidup adalah suatu ciri khasnya. Bagaimana tidak? Rumah sakit, kasur, obat, dan inhaler adalah teman setianya. Terkadang ia membenci dirinya sendiri, mengapa ia harus menjadi gadis lemah yang tampak menyedihkan hingga harus dikasihani? Ia hanya ingin hidup sebagai remaja normal yang menjalankan aktivitasnya di sekolah. Ia hanya tidak ingin kehidupan yang membosankan ini akan selamanya seperti ini. Meskipun keinginan gadis itu sudah terpenuhi, entah mengapa semangat belajarnya masih belum ada. Apalagi soal percintaan, ia benar benar buta tidak tau apa itu cinta. Tetapi, kalian tau apa yang membuat gadis itu menjadi semangat belajar? Karena kehadiran seseorang di masa lalunya yang masih belum ia sadari. Seseorang yang banyak membuatnya tersenyum, dan Seseorang yang membuatnya yakin bahwa ia bisa sembuh dan tertawa seperti remaja pada umumnya. Februari, 2019
Mari Jangan Saling Jatuh Cinta by kiranada
kiranada
  • WpView
    Reads 2,884,390
  • WpVote
    Votes 266,544
  • WpPart
    Parts 65
(Telah tersedia di Gramedia) Nantikan dalam bentuk series di Vidio.com! Pemenang Wattys 2020 "New Adult" - Ada waktu di mana hati harus menepi hanya oleh sebuah janji. Lihatlah pada kebodohan yang kami perbuat: mengatasnamakan cinta pada sebuah rasa yang tak bisa direka-reka. Akibatnya, sangkakala mengerang, memorak-porandakan hidup tiga manusia yang tak semestinya bertarung dalam prasangka. Salahkan semua bencana itu pada tenaga yang kausebut cinta. Untuk itu, mari bersepakat untuk jangan saling jatuh cinta. [ ROMANSA ] © k i r a n a d a - Update setiap: (selesai)