Fiksi Remaja
64 stories
AKSARA (Completed) by Vaa_Morn
Vaa_Morn
  • WpView
    Reads 11,160,025
  • WpVote
    Votes 460,938
  • WpPart
    Parts 79
(CERITA SUDAH PINDAH DI MANGATOON) Aku dan kamu terikat dalam sebuah ikatan yang diwali dengan kata-kata, berbahan dasar Aksara. Cinta yang berawal dari sebuah aksara. Tidak saling mengenal, bahkan awalnya tidak saling mengetahui satu sama lain. Akan tetapi? Mengapa mereka saling mengikrarkan kata benci dalam sebuah ANTARA! Benci dan cinta itu beda tipis KATANYA. Kata yang awalnya tak ingin kenal mengenal, caci mencaci-caci, bahkan berang memerangi, mendadak ada rasa yang tumbuh bersamaan keluarnya warna-warni bunga yang bermekaran. Cinta itu manis, hidup tak indah bila kita tak merasakan iramanya cinta, itu JELASNYA. Tetapi seutas kata Cinta tak ada artinya, jika tak mengandung sebuah keabadian yang menjelma. Anggap saja cinta kita perlu diuji untuk menumbuhkan kesetiannya. Dari hal itu kita hanya menemukan dua opsi setelah mendapat ujian itu, BERTAHAN UNTUK KEMBALI atau PERGI UNTUK SELAMANYA. Percayalah dibalik cinta yang terkoyak, ada kebahagiaan yang tak berujung sedang menunggumu. [Satu lagi sebelum masuk dan baca, PLAGIATOR DALAM JENIS APAPUN DILARANG MENDEKAT!] ***** @copyright: Agustus 2019 Picture by: @mirasusanti916 By: Vaa_morn.
ALATAS by Faulias
Faulias
  • WpView
    Reads 2,501,703
  • WpVote
    Votes 147,663
  • WpPart
    Parts 107
[COMPLETED] #1 in Teenfiction (04/12/18) #2 SMA Cover by @ilustrasiindong ⚠Belum direvisi Rayyan Alatas. Cowok galak dan cuek itu harus memecahkan kasus kepergian pacarnya--Asyila Shereina. Dalam hidupnya harus berurusan dengan Yura Virginia--cewek galak, cerewet dan tidak mau kalah--yang awalnya ia anggap sumber kesialannya. Namun siapa sangka, kalau Yura ternyata datang membawa petunjuk untuk memecahkan kasus itu. Cerita ini nggak melulu soal cinta. Tapi juga menceritakan tentang keluarga, persahabatan, kisah anak SMA yang penuh drama demi mencari jati diri, tentang masalah yang harus dihadapi para remaja SMA, tentang bagaimana bertahan dalam kehidupan, bagaimana menjaga perasaan di dalam persahabatan dan tentang kehilangan. Kisah cinta remaja, humor ringan, petualangan, drama kehidupan, akan dikemas dalam satu cerita. Alatas. Genres : Teenfiction/Friendship/Youth/School/Thriller
A L F A ✔  [ SUDAH TERBIT ] by amandapatzs
amandapatzs
  • WpView
    Reads 9,269,199
  • WpVote
    Votes 340,909
  • WpPart
    Parts 64
Nathaniel Gio Alfaro atau biasa di panggil dengan Alfa, adalah cowok ter-dingin yang pernah dikenali oleh SMA Cahaya Sakti. Audrey Valencia, gadis yang selalu mengejar-ngejar cinta Alfa meskipun tidak di hiraukan oleh Alfa sekali pun. Akan kah Audrey mampu berjuang untuk meluluhkan hati beku milik Alfa? Akan kah Alfa mau membuka hati nya untuk gadis itu? Kakak itu ibaratkan ice krim, dingin tapi manis - Audrey. Penasaran sama kelanjutan ceritanya?? Baca aja langsung!! dijamin pasti ga nyesel ^^ [BEBERAPA PART SUDAH DI HAPUS UNTUK PROSES PENERBITAN] #309 teen fiction [ 02/06/18] #144 teen fiction [26/06/18] #92 teen fiction [03/08/18] #69 teen fiction [26/09/18] #41 teen fiction [10/10/18] #25 teen fiction [18/10/18] #2 teen fiction [21/10/18] [ No plagiat!! ] Follow my Instagram: @amandapatzs & @wattpadnda
ALKANA [SUDAH TERBIT] by chindykriss_
chindykriss_
  • WpView
    Reads 18,868,283
  • WpVote
    Votes 619,347
  • WpPart
    Parts 71
[FOLLOW SEBELUM BACA, ADA BEBERAPA PART YG DI PRIVATE] Alka hanya perlu WAKTU. Dan Nayya hanya KECEWA. Sama halnya dengan Alka, Nayya juga memerlukan ruang. ------------//------------ Kisah kedua remaja yang menjadi korban dari masa lalu keluarga mereka. Berdampak sangat buruk bagi kehidupan keduanya. Merubah mereka menjadi pribadi yang dingin tak tersentuh. Tidak akrab, hanya sekilas tahu nama. Pertemuan-pertemuan yang tidak terduga, membuat keduanya mau tidak mau harus berbicara. Hingga akhirnya, mereka terikat suatu tugas yang menjadi jalan keduanya saling mengenal lebih dalam walaupun diselingi dengan argumen yang bertentangan. Happy Reading... #1 Teen Fiction [19/12/19] #1 Cerita SMA [21/08/19] From: 3/8/2019
ANTARES by rweinda
rweinda
  • WpView
    Reads 64,350,711
  • WpVote
    Votes 3,245,710
  • WpPart
    Parts 61
[SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, FOLLOW DULU BARU BISA MEMBACA.] Ini tentang Antares Sebastian Aldevaro si Iblis pencabut nyawa berwujud dewa dalam mitologi Yunani. Juga tentang Zeanne Queensha Bratadikara yang cantik tapi penuh teka-teki. Diawali cara pertemuan yang klise, membuat Zea secara terpaksa harus berurusan dengan Ares, Ketua Geng Motor Calderioz. Sayangnya ini bukan cerita tentang ketua geng motor yang bertemu gadis lugu, polos, dan perhatian. Zea lebih dari sekadar itu. Dibalik wajah cantiknya, Zea menutup rapat sejuta rahasia yang tak terduga. Untukmu, dan untuk Antares. #1 IN FIKSIREMAJA [09/08/22] #1 IN FIKSIREMAJA [05/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [06/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [07/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [08/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [09/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [10/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [11/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [12/02/20] #1 in junior [17/08/2024] #1 in fiction [24/12/23] #1 in junior [24/12/23] #1 in solid [27/09/23] #1 in junior [14/12/21] #1 in romantis [29/03/21] #1 in badboy [06/11/20] #1 in revenge [09/09/20] #1 in teen [24/05/20] #1 in sahabat [03/05/20] #1 in teenlit [01/05/20] #1 in highschool [06/03/20] #1 in junior [01/03/20] #1 in baper [30/01/20] #1 in love [28/01/20] #1 in sma [23/01/20] #1 in indonesia [23/01/20] #1 in solid [12/01/20] #1 in geng [07/01/20] #1 in mostwanted [12/12/19] #1 in fiction [28/11/19] #1 in ketua [02/11/19] #1 in teenlife [20/10/19] #1 in senior [02/09/19] #1 in manurios [17/08/19] © 2019, 24th June, ANTARES by Rweinda. All Rights Reserved.
ARJUNA [TERBIT DI GLORIOUS PUBLISHER] by putriaeni
putriaeni
  • WpView
    Reads 20,931,096
  • WpVote
    Votes 690,507
  • WpPart
    Parts 49
TELAH TERBIT DI GLORIOUS PUBLISHER Most wantednya SMA Galaksi, mampu menjerat sepuluh wanita sekaligus dalam sehari. Dia adalah Arjuna Megantara, tipe orang yang suka bermain-main dengan wanita-wanitanya. Pengakuan Juna, status pacarannya yang paling lama itu sampai empat atau lima hari. Itu sudah cukup lama. Salsabila Adijaya, ketua Osis baru yang cuek, jutek, tempramental, dan dingin. Harus bertemu dengan playboynya Galaksi yang urakan, bad boy, dan suka main-main. Sebuah insiden terjadi antara keduanya. Juna menciumnya dan mengambil first kiss nya. Semenjak hari itu, kehidupan Salsa tak pernah tenang oleh gangguan dan tingkah-tingkah ajaib seorang Arjuna Megantara.
BarraKilla by novaadhita
novaadhita
  • WpView
    Reads 14,222,036
  • WpVote
    Votes 1,062,964
  • WpPart
    Parts 64
LENGKAP! Follow akun ini sebelum baca🐧 Warning! Peringatan! Cerita ini bisa membuat kalian mengumpat, menangis, dan tertawa (jika satu SELERA)🍭 "Barr, aku juga nggak tahu kenapa Raden nyium aku." "Shit! Diem, Bego!" "Maaf." "Tahu nggak, kenapa gue nerima lo jadi pacar gue? Padahal lo yang nembak gue duluan di UKS dengan nggak punya malunya." "...." "Lo itu menyedihkan, Killa. Sangat menyedihkan. Gue selama ini cuma.... kasihan sama elo." "Barra, dada aku sakit." "See? Lo minta dikasihani lagi?" "Maaf." "Dan lo selalu mengatakan maaf biar lo semakin dikasihani." "Barra, kamu beneran mau aku pergi?" "Lo masih mau di sini? Nggak tahu diri banget. Habis ciuman sama suami orang, masih mau sama gue. Karena cuma gue yang bisa ngasih lo segalanya. Gue jijik sama elo." "Makasih, ya, udah mau jadi pacar Killa. Udah mau bahagiain Killa. Hehehe. Kita akhirnya pisah." "Gue nggak mau lihat lo lagi." "Hehehe." "...." "Barrabas Mahesa, makasih udah pernah jadi yang terbaik buat Killa." I loved, and I loved and I lost you. I loved, and I loved and I lost you. I loved, and I loved and I lost you. Titik tertinggi mencintai adalah tahu diri untuk menerima sebuah kehilangan. "Barra, kenapa cara kamu mencintai aku kayak gini?" • Demi kenyamanan Anda saat membaca, disarankan memfollow akun penulis terlebih dahulu. • Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dalam cerita ini tanpa izin tertulis dari penulis. Semua yang ada dalam cerita ini murni hasil pikir penulis, maaf jika ada kesamaan nama, tempat, karakter, dan sebangsa itu. Selamat membaca!
Fake nerd is leader Mafia In The World Troublemaker[DI MANGATOON] by cewekmars
cewekmars
  • WpView
    Reads 2,889,470
  • WpVote
    Votes 10,219
  • WpPart
    Parts 18
Saya Hanya Memperlakukan Orang Lain Sebagaimana Orang Lain Memperlakukakan Saya. Sederhananya,Saya Ditendang Yah Saya tendang balik. Nyawa Dibayar Nyawa,Penghianat Tidak Ada Kata Ampun Untuk Mereka. Jika Ingin hidup Tenang Jangan Menganggu Seseorang Yang Tidak Menganggu Anda Saya Christy Walton Raymond,Selalu Mengembalikan Apa yang Saya Dapat Dari anda Hidup gue penuh dengan banyak rahasia dan topeng terkadang orang yang terlihat seperti sahabat justru dia lah yang menjadi alasan kehancuranmu Ada satu hal yang sangat gue benci dan gak bakal pernah gue maafin adalah PENGHIANATAN Tidak ada kata ampun untuk seorang penghianat jangan salahakan gue kalau gue berubah jadi iblis yang sangat kejam. . . . √Two world mafia girls(PART 2) (TERSEDIA DI MANGOTOON/NOVELTOON)⛔ ⛔cerita ini sudah punya part 2 jadi bisa langsung cek.
GHASANDRA🎭 [SELESAI] by saniameliaaa
saniameliaaa
  • WpView
    Reads 664,087
  • WpVote
    Votes 39,885
  • WpPart
    Parts 59
𝙆𝙀𝙋𝙍𝙄𝘽𝘼𝘿𝙄𝘼𝙉 𝙂𝘼𝙉𝘿𝘼. 𝘾𝙊𝙑𝙀𝙍 𝘽𝙔 : 𝙇𝙞 𝙂𝙧𝙖𝙥𝙝𝙞𝙘 𝙆𝙊𝙇𝘼𝘽𝙊𝙍𝘼𝙎𝙄 : @𝙞𝙩𝙨𝙛𝙚𝙗𝙗𝙮𝙛𝙭 "Diam menyeramkan, bergerak mematikan." Ghasandra adalah remaja laki-laki yang mempunyai kepribadian ganda dalam tubuhnya. Kekerasan dalam hidup menjadikan Ghasandra seorang pendiam yang menyeramkan. Namun semua itu akan sirna jika kalian melihat wajah yang sangat persis seperti pangeran. Dianugrahi ketampanan yang diatas rata-rata menjadikan Ghasandra tidak pernah dipandang sebelah mata oleh orang lain. Bersandiwara, Di gelapnya malam, Senyuman manis, Pisau kesayangan. Semua adalah teka-teki yang ia buat agar semua tidak mengetahuinya. Sekalipun itu gadis yang berusaha memasuki hidupnya dengan cara berbeda. Dia Arra, gadis yang mengubah kata penasaran menjadi ketakutan. #1 batin 301219 #1 gadiskecil 260220 #1 halusinasi 090120 #1 tangerang 250120 #1 kepribadian ganda 230320 #2 psycho 210420 #2 psikopat 220420 #1 pendiam 220520 #1 zonanyaman 220620 #3 cold boy 050920 #4 tragedi 211120 #1 hancur 310121
FAISALMA ✓ | COMPLETE | by itsindii_21
itsindii_21
  • WpView
    Reads 91,088
  • WpVote
    Votes 3,482
  • WpPart
    Parts 59
Tertekan karena anak tunggal. Siapa sangka pertemuan mereka ㅡ Faisalma ternyata saling mengobati satu sama lain. [ don't copy my story ] Cerita murni karangan pribadi. Happy reading !!!