Hana_Aillie
"Tae.. aku hamil.." Ucap Eun Hee pada kekasihnya.
Tapi apa yang ia dapat setelahnya? Taehyung, laki-laki yang sangat disayanginya tersebut menghilang tanpa kabar. Meninggalkan Eun Hee yang sedang mengandung anaknya sendiri.
Dibuang oleh keluarganya sendiri, dicampakan oleh ayah dari anak yang ia kandung dan dicemooh oleh orang sekitarnya. Bagaimana Eun Hee dapat bertahan dari semua masalah hidupnya dan berusaha dengan tegar membersarkan anaknya seorang diri.