Romantic Suspense
3 stories
VERBORGEN LIEFDE (Available On Play Books) by riantifebri
riantifebri
  • WpView
    Reads 226,157
  • WpVote
    Votes 7,085
  • WpPart
    Parts 13
◽Genre : Romance & suspense. ◽Writer : Riantifebri. ◽Status : Completed at Nov 2016 & get full story on Play Books (bit.ly/VerborgenLiefde). Apa yang akan kau lakukan jika Tuhan merebutnya dari kehidupanmu dalam sekejap? Dan apa yang akan kau lakukan jika Tuhan memberimu sesuatu yang tak mungkin terjadi pada garis logika? Kinanti yang mulanya berpikir akan menjalani kehidupan bahagia bersama pria yang dicintainya, ternyata berubah menjadi suatu kesakitan panjang dan kebekuan hati setelah sebuah kecelakaan tragis merenggut pria tersebut selama-lamanya. Namun disaat keikhlasan mulai benar-benar menyelami hatinya, Tuhan menuliskan kisah lain yang harus dia selami. Karena Tuhan tahu, hanya seorang pria yang Kinanti cintai seumur hidupnya. ================================ This work is a fiction. Names, characters, events and dialogue is the result of the author's imagination. Any similarities in events, characters and situations is a mere coincidence. Produced at September 6, 2016. "Verborgen Liefde" by riantifebri Copyright © 2016.
GORESAN ASA (Available On Play Books) by riantifebri
riantifebri
  • WpView
    Reads 101,847
  • WpVote
    Votes 3,751
  • WpPart
    Parts 12
◽Genre : Romance & social. ◽Writer : Riantifebri. ◽Status : Completed at Oct 2017 & get full story on Play Books (bit.ly/GoresanAsa). Berawal dari kegiatan kemanusiaan di kaki Gunung Merapi, mengantarkan Adrian menemukan sebuah catatan usang di sudut ruang perpustakaan. Sebuah catatan yang mengungkap kisah hidup seorang wanita bernama Irine. Adrian pun terhanyut pada kata demi kata yang Irine rangkai. Bahagia, tawa, sedih, dan marah memenuhi benaknya begitu saja. Terlebih hadirnya cinta yang mampu melelehkan gletser tebal di dalam hatinya. Hingga suatu fakta mengejutkan pada bagian akhir catatan itu mampu menghempas Adrian begitu dalam. Menghadirkan penyesalan dan rasa sakit yang tak pernah diduga. Ia lantas sekuat tenaga berlari agar dapat merengkuh wanita itu. Namun, langit seketika runtuh ketika mengetahui Irine telah dipersunting oleh seorang pria bernama Dana. Pilihan untuk berdiri melihat wanita itu dari kejauhan, ia putuskan. Baginya, hanya keikhlasan yang mampu membuat Tuhan mengoreksi skenario hidup yang akan ia jalani ke depan. ================================ This work is a fiction. Names, characters, events and dialogue is the result of the author's imagination. Any similarities in events, characters and situations is a mere coincidence. Produced at October 26, 2016 "Goresan Asa" by riantifebri Copyright © 2017.
H I M by riantifebri
riantifebri
  • WpView
    Reads 10,949
  • WpVote
    Votes 932
  • WpPart
    Parts 6
◽Genre : Romance & fantacy. ◽Writer : Riantifebri. ◽Status : On-Going. Terbangun dari sebuah kecelakaan yang membuatnya tenggelam ke dasar danau, Emily dikejutkan dengan lingkungan asing yang tak pernah ia ketahui sebelumnya. Rumah di tengah hutan, tanpa modernitas dan elektrisitas. Terlebih pria misterius bernama Nolan yang mengaku telah menolongnya. Berbagai upaya ia lakukan untuk kembali ke dunianya dan tunangannya, tapi tak sekali pun membuahkan hasil. Berbagai cacian dan jeritan frustasi ia luapkan, namun pria itu tetap bergeming. Yang ada dia makin dihadapkan pada sebuah rahasia besar yang harus ditelusuri dan mengungkap sosok Nolan. Mampukah Emily memutus lingkaran kerancuan yang membelenggunya? Dan menyingkap siapa Nolan sebenarnya? _________________________________________ This work is a fiction. Names, characters, events and dialogue is the result of the author's imagination. Any similarities in events, characters, and situations is a mere coincidence. Produced at July 19, 2019. "Him" by riantifebri Copyright © 2019.