🌌
10 stories
Arlista Claretta [Hiatus] by raniaci12
raniaci12
  • WpView
    Reads 2,600
  • WpVote
    Votes 660
  • WpPart
    Parts 9
⚠️WARNING⚠️ [DRAMA-ROMANCE] TEENFICTION!! Ini bukan kisah tentang indahnya kesempurnaan, bukan juga kisah tentang kehidupan seseorang yang hari-harinya selalu dilewati dengan kebahagiaan. Tapi ini adalah kisah tentang pahitnya kehidupan seorang gadis yang tidak pernah berharap terlahir dengan kondisi dimana keluarganya hancur saat ia belum paham akan dunia luar. Sampai detik ini gadis bernama lengkap Arlista Claretta itu, tidak tahu menahu tentang segala permasalahan yang selalu melibatkan dirinya, ia merupakan salah satu dari sekian banyaknya anak yang menjadi korban pertengkaran rumah tangga atau lebih kerennya Broken Home, Ayah dan Ibunya sudah berpisah sejak usianya baru menginjak 4 tahun. Gadis itu tidak pernah lagi merasakan kebahagian dalam hidupnya sejak sang ibu menikah lagi. Ia bahkan diperlakukan layaknya seorang pembantu, bahkan gadis itu harus banting tulang demi menafkahi dirinya sendiri. Terkadang, rasa iri menyelimuti perasaannya ketika melihat kedua saudara tirinya yang selalu diperlakukan layaknya seorang pangeran dan ratu. Sedangkan dirinya? Jangan mendapat perhatian, setiap harinya gadis itu hanya bisa mendengar kata cacian dan hinaan yang keluar dari mulut Ibu dan Ayah tirinya. Hingga masalah pun hadir. Masalah yang tidak pernah ia bayangkan akan terjadi padanya, masalah yang menghancurkan impian masa depannya, masalah yang bahkan ia sendiri tidak bisa memaafkan dirinya, dan salah satu masalah yang paling di takutkan oleh para gadis seusianya... Hamil diluar nikah... #20:02:20 #HAPPY READING #ENR
Andin : Ketua OSIS by ngopimulu
ngopimulu
  • WpView
    Reads 691,741
  • WpVote
    Votes 62,573
  • WpPart
    Parts 38
Angga Bagaskara mendapatkan Andin Mahesa sebagai pacarnya melalui permainan truth or dare yang ia mainkan bersama teman-temannya. Meski awalnya ia tidak memiliki rasa sedikit pun pada gadis itu, tetapi pada akhirnya Angga takut Andin kecewa padanya. Maka dari itu, Angga berusaha menjaga rahasia itu. Angga tidak tahu saja, Andin menerimanya pun bukan karena suka apalagi cinta. Gadis itu juga mempunyai rahasianya sendiri. ©copyright 2020
Queen of Artanta by ngopimulu
ngopimulu
  • WpView
    Reads 115,458
  • WpVote
    Votes 9,989
  • WpPart
    Parts 14
Spin off; Ken & Cat Bagi sebuah kerajaan, pewaris tahta adalah segalanya. Oleh karena itu, untuk menjaga keberlangsungan kekuasaan, Pangeran Albern yang telah naik tahta menjadi Raja Artanta dituntut untuk memenuhi tanggung jawab itu. Namun, setelah pernikahan politik yang dijalaninya dalam kurun waktu lima tahun, mereka belum juga mendapatkan seorang pewaris tahta. Desakan untuk menikah lagi terus menggema di kalangan petinggi istana. Sayangnya, nama yang diusung untuk menempati posisi itu adalah wanita dari masa lalunya. Dengan seluruh intrik politik-kerajaan, bagaimana nasib masa depan kerajaan Artanta? Copyright © 2022
Lentera Humaira ✔ by pengagum_pena
pengagum_pena
  • WpView
    Reads 9,022,265
  • WpVote
    Votes 636,562
  • WpPart
    Parts 59
(Romance-Spiritual) Tahap Revisi. "Disaat kau merasakan cinta yang benar-benar tulus karena Allah. Maka, bagaimana cinta terbalaskan, itu tak penting lagi. Karena yang paling penting bagimu saat itu adalah melihatnya bahagia, sekalipun bukan denganmu. Sebab Cinta karena Allah mengajarkan kita untuk ikhlas." Seseorang bilang Humaira adalah nama panggilan dari siti Aisyah ra, yang artinya (Pipi yang bersemu merah). Namun Humaira yang ini hanyalah perempuan biasa yang di nikahkan dengan seorang Duda beranak satu. Humaira , hanya seorang Ibu pengganti yang berharap diakui sebagai permaisuri, walau di hati suaminya terukir nama lain. Dia selalu berharap menjadi lentera di kegelapan malamnya walau sesaat. #1 in Cinta 15 Februari 2019 #1 in Spiritual (20 Agustus 2019) #1 in Rindu (13 Agustus 2019) #1 in islami (18 Agustus 2019) #1 in pengorbanan (18 Agustus 2019) #1 in muslimah (17 Agustus 2019) Private Acak.
Garis Luka by khairanihasan
khairanihasan
  • WpView
    Reads 13,022,398
  • WpVote
    Votes 1,235,359
  • WpPart
    Parts 51
"Lo suka sama gue kan?" Zeta mengangguk cepat dengan matanya yang berbinar. "Mau jadi pacar gue kan?" Zeta mengangguk lagi. Agra tersenyum, senyum yang begitu Zeta suka. "Kalo lo bisa selesaikan tugas gue dalam waktu satu jam dan gue dapat nilai sempurna. Kita pacaran." Sudah lima tahun Zeta menyukai Agra. Saat kelas satu SMA gadis itu memberanikan diri mengutarakan perasaannya. Zeta tidak ditolak juga tidak diterima. Agra hanya memberi syarat-syarat yang harus Zeta lakukan agar bisa menjadi pacarnya. Salah satu syaratnya menyelesaikan tugas sekolah Agra. Sampai Zeta sadar. Agra hanya senang memanfaatkan rasa sukanya. Lalu kesalahan terbesar Agra membuat gadis itu bertekad untuk membenci Agra selamanya. -HIGHEST RANK- #6 Fiksi Remaja (19 Maret 2021) #1 Teenfiction (1 April 2021) #1 Sad (23 Maret 2021) #1 Badboy (22 Maret 2021) #1 Acak (9 April 2021) #1 Cinta (28 April 2021) #1 Fiksi (4 Agustus 2021) Khairanihasan 2021
DIA ANGKASA by WEENSR
WEENSR
  • WpView
    Reads 32,763,747
  • WpVote
    Votes 2,158,812
  • WpPart
    Parts 84
[PO DIA ANGKASA 31 AGUSTUS 2021] [FOLLOW SEBELUM DI BACA] HIGHEST RANK #2 IN TEENFICTION ON 19 MARET 2021 ** -Tidak merasakan apa-apa jauh lebih baik dibanding memilih jatuh cinta kemudian terluka, sendirian- Pernah di anggap istimewa oleh seseorang? Pernah di buat terbang setinggi-tingginya, lalu di jatuhkan begitu saja oleh kenyataan? Bagaimana rasanya? Apa ada hak untuk marah di saat posisi kita dalam hidupnya adalah bukan siapa-siapa? Ini tentang Angkasa Naufal Merapi, Laki-laki nomor 1 yang disegani seantero SMA ANDROMEDA, Ketua geng besar di wilayahnya-SATROVA. Bagi Angkasa, Hidupnya adalah urusannya! Dia tidak suka diusik ataupun segala hal yang mengganggu ketenangannya. A Itu Angkasa, A itu Aurora, dan A itu juga Analisa. Penasaran? Mari kita menelusuk masuk ke dalam ceritanya. ** AN: BACA YUK!!❤️ DALAM CERITA INI KALIAN AKAN MARAH, SENANG, SEDIH, DAN KECEWA DALAM SATU WAKTU. Most impressive ranking: #1 in Bestseller [20 Januari 2021] #1 in Wattpad2021 [23 Januari 2021] #1 in Pentolan [25 Januari 2021] #1 in Badboy [28 Februari 2021] #2 in Teenfiction [19 Maret 2021] #1 in Favorit [30 Maret 2021] #1 in Ketua [09 April 2021] #1 in Penerbit [10 April 2021] #1 in Geng [22 April 2021] #1 in Aurora [18 Juni 2021] #1 in Angkasa [20 Juli 2021] #1 in Ketua [20 Juli 2021] #2 in Wattpad [20 Juli 2021] #1 in Bestseller [30 Juli 2021] #1 in Fiksiremaja [1 Agustus 2022] Agustus 2020 Copyright® WEENSR
Bintang [end] by Ravitatyara
Ravitatyara
  • WpView
    Reads 1,337,037
  • WpVote
    Votes 82,096
  • WpPart
    Parts 64
-Angkasa Series 1 "Kenapa sih lo? Padahal semua cowok itu suka sama gue!" "Kecuali gue! Karena gue nggak kayak semua cowok!" Di SMA Angkasa tidak ada sejarahnya seorang Bintang menyukai cowok duluan, tidak ada sejarahnya Bintang mengejar cowok, dan tidak ada sejarahnya cowok yang tidak suka dengan Bintang. Kali ini pengalaman dan sensasi luar biasa yang Bintang alami dari seorang playgirl yang harus tobat untuk bisa mendapatkan seseorang bernama Raja, si cowok cuek bermata tajam bagaikan elang yang sangat sempurna dimata Bintang, tapi ternyata mempunyai kehidupan bertolak belakang dari yang dia kira. Menjadi murid baru di SMA Angkasa membuat Raja menjadi sosok cowok sempurna yang harus menutupi kehidupan aslinya. Kehidupan Raja menjadi terganggu sejak hadirnya sosok cewek gila yang berusaha menarik perhatiannya. Raja tidak pernah mau membuka hatinya kepada Bintang akibat alasan dan rahasia tertentu. 𝐒𝐭𝐚𝐫𝐭𝐞𝐝 𝐰𝐫𝐢𝐭𝐢𝐧𝐠 𝟐𝟎𝟐𝟎 Rank: #2 fiksiremaja #2 romance #1 acak #1 coolboy #1 galau #1 cintasma #2 badboy #1 remaja #4 coolboy #4 kisah remaja #4 friendzone #16 fiksiremaja •Bukan cuma cinta-cintaan remaja aja. Ada masalah keluarga, persahabatan, dan masalah hidup yang akan bisa jadi pembelajaran. •Baper, ngakak, sedih, kesel, gemes. Semuanya ada disini yang bikin kamu kangen masa-masa di SMA.
00.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 61,214,580
  • WpVote
    Votes 5,847,541
  • WpPart
    Parts 51
"𝚂𝚎𝚙𝚊𝚜𝚊𝚗𝚐 𝚕𝚞𝚔𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚋𝚎𝚛𝚊𝚔𝚑𝚒𝚛 𝚍𝚞𝚔𝚊." -𝒜𝓂𝑒𝓎𝓈𝒾𝒶𝒶, 𝟢𝟢.𝟢𝟢 "Tolong jemput gue, Ka," pinta gadis itu. "Gak bisa, gue mau jemput Nilam." Jawaban dari seberang sana. "Berarti gue boleh minta jemput Sekala?" tanya gadis itu akhirnya. "Ganjen banget! Pesen taksi kan bisa." Gadis itu memasang raut tak percaya. "... gak waras lo, Ka." •••• "Lo lebih ngebela Nilam dibanding gue yang pacar lo sendiri, Ka!?" bentak Kara. "Nilam itu lagi sakit, Kara!" Naka balas membentak gadis itu. "Iya, sakit jiwa!" tandas Kara. •••• "Naka! Lo bilang lo bakal selalu percaya ama gue!" ucap Kara memohon "Itu dulu. Minggir!" ucap Naka dingin. •••• "Bahagia terus, Kara." "Lo peduli?" •••• "Pilihan lo cuma dua." "Mati tragis." "Atau hidup tragis." -00.00 Start ➡️11 April 2021 End ➡️9 Agustus 2021
CINTA BERTEPUK SEBELAH TANGAN [SELESAI] by hryelll_
hryelll_
  • WpView
    Reads 689,684
  • WpVote
    Votes 20,432
  • WpPart
    Parts 90
"Aku tahu cintamu, cintamu hanya untuk dirinya, dirinya yang telah membuatmu kecewa, tetapi kau tidak pernah sadar akan keberadaanku di sini yang selalu mencintaimu."
RAZELLA by Niaawd
Niaawd
  • WpView
    Reads 20,933,542
  • WpVote
    Votes 1,394,956
  • WpPart
    Parts 59
Laki-laki itu menyeringai, "Kerjakan atau ...." "Atau apa?" tanya Zella berani. Laki-laki itu melirik sekilas bibir Zella, "Gue cium." Zella tersenyum remeh, ia berani bertaruh bahwa laki-laki ini hanya mengancamnya. Dengan berani ia berjalan ke depan mengikis jarak antaranya dengan laki-laki itu. "Boleh, gue pengen tau gimana rasanya di cium ketos." Kata orang Zella itu pembuat onar, beberapa dari mereka berkata bahwa Zella mengesalkan. Gadis itu memang terlihat begitu, tapi apakah mereka tahu bagaimana diri Zella sesungguhnya? Apa mereka tahu bagaimana kehidupan Zella sesungguhnya? Gadis itu punya ceritanya tersendiri. Raqueenla Razella nama lengkapnya. Dan ini kisahnya. 28 April 2020